Uji Signifikansi Parsial Uji-t

92 jumlah kuadrat varians yang tidak dihasilkan dari model persamaan regresi yaitu sebesar 497.414.

4.2.3.3 Uji Signifikansi Parsial Uji-t

Uji-t dilakukan untuk menguji secara parsial variabel bebas yang terdiri dari variabel Produk X 1 , Harga X 2 , Promosi X 3 , Penempatan X 4 dan variabel Keputusan Memilih Gus Irawan sebagai Calon Gubernur SUMUT. Model hipotesis yang digunakan dalam uji t adalah sebagai berikut : H : b 1 = b 2 = b 3 = b 4 = 0, yang berarti variabel bebas yang terdiri dari Produk X 1 , Harga X 2 , Promosi X 3 , Penempatan X 4 dan tidak mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap variabel terikat Y berupa Keputusan Memilih Gus Irawan sebagai Calon Gubernur SUMUT. H : b 1 = b 2 = b 3 = b 4 = 0, yang berarti variabel bebas yang terdiri dari Produk X 1 , Harga X 2 , Promosi X 3 , Penempatan X 4 dan mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap variabel terikat Y berupa Keputusan Memilih Gus Irawan sebagai Calon Gubernur SUMUT. H diterima jika t hitung t tabel pada α = 5 H a diterima jika t hitung t tabel pada α = 5 Universitas Sumatera Utara 93 Tabel 4.14 Coefficients a Model Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients T Sig. B Std. Error Beta 1 Constant .288 .934 .308 .759 Produk .181 .061 .269 2.949 .004 Harga .034 .059 .061 .573 .568 Promosi -.039 .069 -.060 -.563 .574 Penempatan .459 .069 .629 6.657 .000 a. Dependent Variable: Keputusan_Memilih Pada Tabel 4.15 dapat dilihat bahwa : 1. Variabel produk X 1 Variabel produk berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap keputusan memilih, hal ini terlihat dari nilai signifikan 0,004 lebih kecil dari 0,05 dan nilai t hitung 3.933 t tabel , artinya sehingga dapat disimpulkan bahwa jika di tingkatkan variabel produk maka Keputusan Memilih Gus Irawan sebagai Calon Gubernur SUMUT akan meningkat. 2. Variabel harga X 2 Variabel harga berpengaruh secara positif dan tidak signifikan terhadap keputusan memilih, hal ini terlihat dari nilai signifikan 0,568 lebih besar dari 0,05 dan nilai t hitung0.675 t tabel , artinya sehingga dapat disimpulkan bahwa walaupun di tingkatkan variabel promosi maka Keputusan Memilih Gus Irawan sebagai Calon Gubernur SUMUT tidak akan meningkat . Universitas Sumatera Utara 94 3. Variabel promosi X 3 Variabel promosi berpengaruh secara positif dan tidak signifikan terhadap keputusan memilih, hal ini terlihat dari nilai signifikan 0,574 lebih besar dari 0,05 dan nilai t hitung1,533 t tabel , artinya sehingga dapat disimpulkan bahwa walaupun di tingkatkan variabel penempatan dalam pemasaran maka Keputusan Memilih Gus Irawan sebagai Calon Gubernur SUMUT tidak akan meningkat. 4. Variabel Penempatan X 4 Variabel penempatan berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap keputusan memilih, hal ini terlihat dari nilai signifikan 0,000 lebih kecil dari 0,05 dan nilai t hitung 2.959 t tabel , artinya sehingga dapat disimpulkan bahwa jika di tingkatkan variabel penempatan maka Keputusan Memilih Gus Irawan sebagai Calon Gubernur SUMUT akan meningkat .

4.3 Pembahasan

Dokumen yang terkait

Pengaruh Bauran Pemasaran Politik Terhadap Keputusan Memilih Gus Irawan Pasaribu Sebagai Calon Gubernur Sumatera Utara

0 0 13

Pengaruh Bauran Pemasaran Politik Terhadap Keputusan Memilih Gus Irawan Pasaribu Sebagai Calon Gubernur Sumatera Utara

0 0 2

Pengaruh Bauran Pemasaran Politik Terhadap Keputusan Memilih Gus Irawan Pasaribu Sebagai Calon Gubernur Sumatera Utara

0 0 6

Pengaruh Bauran Pemasaran Politik Terhadap Keputusan Memilih Gus Irawan Pasaribu Sebagai Calon Gubernur Sumatera Utara

0 0 30

Pengaruh Bauran Pemasaran Politik Terhadap Keputusan Memilih Gus Irawan Pasaribu Sebagai Calon Gubernur Sumatera Utara

0 0 2

Pengaruh Bauran Pemasaran Politik Terhadap Keputusan Memilih Gus Irawan Pasaribu Sebagai Calon Gubernur Sumatera Utara

0 0 14

Pengaruh kampanye Politik Calon Gubernur Sumatera Utara terhadap Perilaku Memilih Masyarakat Kecamatan Medan Kota Kota Medan (Studi pada Pemilukada Gubernur Sumatera Utara Tahun 2013)

0 0 12

Pengaruh kampanye Politik Calon Gubernur Sumatera Utara terhadap Perilaku Memilih Masyarakat Kecamatan Medan Kota Kota Medan (Studi pada Pemilukada Gubernur Sumatera Utara Tahun 2013)

0 0 2

Pengaruh kampanye Politik Calon Gubernur Sumatera Utara terhadap Perilaku Memilih Masyarakat Kecamatan Medan Kota Kota Medan (Studi pada Pemilukada Gubernur Sumatera Utara Tahun 2013)

0 0 7

Pengaruh kampanye Politik Calon Gubernur Sumatera Utara terhadap Perilaku Memilih Masyarakat Kecamatan Medan Kota Kota Medan (Studi pada Pemilukada Gubernur Sumatera Utara Tahun 2013)

0 0 34