Rencana Umum Tata Guna Lahan Makro

Dokumen RTPLP Kawasan Cikundul Kota Sukabumi 04 | 2 04 R E NC A N A UM UM P A ND U A N P E R A N C A NG A N 4.1 Konsep Umum

4.1.1 Rencana Umum

Kawasan RW 03 Kelurahan Cikundul diarahkan Sebagai “Li gku ga Per uki a Dengan Pemberdayaan Komunitas Perumahan Terutama Dalam Penataan Lingkungan Permukiman Dengan Mengembangkan Potensi Sentra Agro Bisnis, Wisata Agro Dan Perbaikan Lingkungan Permukiman Sehingga Tercapainya Lingkungan Hunian Yang Layak Huni, terdiri dari beberapa rencana penanganan, sebagai berikut : 1. Mendorong kawasan wisata yang potensial dan memiliki kesiapan tinggi untuk pelaksanaan pembangunan melalui penyiapan site plan, perangkat panduan perancangan komponen – komponen tapak, diantaranya Mengembangkan sentra agro bisnis, wisata agro. 2. Menyiapkan ruang untuk perkembangan kegiatan jasa kepariwisataan, permukiman, sarana dan prasarana perkotaan di masa yang akan datang agar lebih terstruktur melalui arahan penggunaan lahan 3. Mengembangkan ruang terbuka hijau unit lingkungan permukiman, melestarikan dan memanfaatkan kawasan sempadan sungai sebagai sumber daya alam konservatif dan rekreatif. 4. Penataan koridor utama kawasan,dan peningkatan pelayanan jalan lingkungan. Serta pengembangan akses utama ke area wisata 5. Memberikan arahan penataan tata guna lahan baik melalui pendekatan sistem blok 6. Peningkatan kualitas infrastruktur permukiman 7. Panduan perancangan tata bangunan 8. Pengembangan hunian vila untuk arahan pengembangan baru kawasan Dokumen RTPLP Kawasan Cikundul Kota Sukabumi 04 | 3 04 R E NC A N A UM UM P A ND U A N P E R A N C A NG A N 4.1.2 Rencana Struktur Peruntukan Lahan

4.2.1 Tata Guna Lahan Makro

Rencana peruntukan lahan makro RW 03 Kelurahan Cikundul yang berbasis komunitas ditegaskan sebagai upaya aktualisasi visi kawasan yaitu “Lingkungan Permukiman Dengan Pemberdayaan Komunitas Perumahan Terutama Dalam Penataan Lingkungan Permukiman Dengan Mengembangkan Potensi Sentra Agro Bisnis, Wisata Agro Dan Perbaikan Lingkungan Permukiman.

4.2.2 Tata Guna Lahan Mikro