Populasi dan Sampel Penelitian Teknik Pengumpulan Data

37 2. Dokumentasi, metode ini digunakan untuk mendapatkan data pendukung tentang gambaran perencanaan dan pelaksanaan program Praktik Kerja I ndustri. Dokumentasi tersebut berupa prosedur Prakerin, data peserta Prakerin, daftar Dunia Usaha Dunia I ndustri yang digunakan siswa untuk melaksanakan Prakerin dan data guru yang menjadi pembimbing Prakerin. 3. Kuesioner angket, merupakan teknik pengumpulan data yang dilakukan dengan cara memberi seperangkat pertanyaan atau pertanyaan tertulis kepada responden dengan maksud mengungkap keadaan responden diluar diri responden yang diungkap oleh peneliti. Keadaan yang ingin diungkap oleh peneliti adalah sebagai berikut. a. Kesiapan siswa, proses pembelajaran produktif, serta sarana dan prasarana sekolah. b. Kinerja guru pembimbing dan kinerja siswa saat proses pelaksanaan Praktik Kerja I ndustri. c. Kesiapan kerja siswa setelah melaksanakan Praktik Kerja I ndustri.

E. I nstrumen Penelitian

I nstrumen penelitian adalah suatu alat yang digunakan untuk mengukur fenomena alam maupun sosial yang diamati sehingga memperoleh data hasil penelitian Sugiyono, 2012: 148. I nstrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah dokumentasi, observasi dan kuesioner angket. Sebagai pedoman untuk mengumpulkan data dalam penelitian ini, maka digunakan kisi-kisi sebagai berikut. 38 1. Kisi-kisi wawancara berupa beberapa butir pertanyaan yang diajukan kepada guru di sekolah tersebut. 2. Kisi-kisi dokumentasi, yaitu berupa panduan pelaksanaan Praktik Kerja I ndustri, daftar siswa yang melaksanakan Praktik Kerja I ndustri dan guru pembimbing dalam melaksanakan Praktik Kerja I ndustri. 3. Kisi-kisi kuesioner angket yang digunakan hanya angket untuk siswa. Tabel 2. Kisi-kisi I nstrumen Pelaksanaan Program Praktik Kerja I ndustri Komponen I ndikator Sub I ndikator I nstrumen Masukan Antecendent Kesiapan Siswa Fisik Angket Siswa Kesehatan Mental Keterampilan Proses Pembelajaran Produktif Perencanaan Angket Siswa Pelaksanaan Penilaian Pengawasan Sarana dan Prasarana Ruang Praktik Angket Siswa Peralatan Praktik Proses Transaction Kinerja Guru Pembimbing Pembimbingan Angket Siswa Memeriksa Dokumen Hasil Kunjungan Kinerja Siswa Disiplin Angket Siswa Kerjasama I nisiatif Tanggung Jawab Kebersihan Hasil Outcomes Kesiapan Kerja Siswa Disiplin Kerja Angket Siswa Menyesuaikan Diri Kompetensi Kejuruan Pengalaman Kerja Kompetensi Sosial