Teknik Dokumentasi Teknik Pengumpulan Data

Tabel 14. Kisi-Kisi Instrumen Kelayakan Bengkel Fabrikasi SMK Muhammadiyah 1 Bantul. No Indikator No Jumlah 1 Jenis, Rasio, dan Deskripsi Standar Prasarana Ruang Praktik Program Keahlian Teknik Las dan Teknik Pembentukan. 1-18 18 2 Standar Sarana Program Keahlian Teknik Las dan Teknik Pembentukan 19-36 18 Jumlah 36 Sumber: Standar Sarana dan Prasarana Permendiknas Nomor 40 Tahun 2008. 3. Instrumen Tingkat Kesiapan Kerja siswa Instrumen tingkat kesiapan kerja siswa menggunakan instrumen berupa angket kuesioner untuk memperoleh informasidata yang diperlukan dalam penelitian. Angket kuesioner ini disajikan dalam bentuk skala Likert empat alternatif jawaban yaitu: Sangat Setuju SS, Setuju S, Tidak Setuju TS, Sangat Tidak Setuju STS. sehingga responden tinggal memberi tanda silang √ pada jawaban yang tersedia. Berdasarkan definisi operasional variabel tingkat kesiapan kerja siswa, maka dapat disusun indikator yang digunakan untuk mengukur variabel tersebut. Kisi-kisi pengembangan instrumen untuk variabel dijabarkan di dalam Tabel 15. Tabel 15. Kisi-Kisi Instrumen Kesiapan Kerja No. Indikator Nomor Jumlah 1. responsibility tanggung jawab 1-5 5 2. fleksibility fleksibilitas 6-10 5 3. skills keterampilan 11-14 4 4. communication komunikasi 15-20 6 5. self view pandangan terhadap diri 21-25 5 6. health savety kesehatan keselamatan 25-30 5 Jumlah 30 Sumber: Robert Brady 2009 Tabel 16. Skala Likert Empat Alternatif Jawaban Instrumen Kesiapan Kerja No Alternatif Jawaban Skor Item Pernyataan 1 Sangat Setuju 4 2 Setuju 3 3 Tidak Setuju 2 4 Sangat Tidak Setuju 1

G. Validitas dan Reliabilitas Instrumen Penelitian

Untuk mendapatkan keabsahan data yang diperoleh maka penelitian menggunakan validitas dan reliabilitas instrumen.

1. Validitas Instrumen

Instrumen yang valid berarti alat ukur yang digunakan untuk mendapatkan data mengukur itu valid. Valid berarti instrumen tersebut dapat digunakan untuk mengukur apa yang seharusnya diukur Sugiyono, 2010: 173 Pengujian validitas instrumen penelitian ini menggunakan uji validitas konstrak Construct Validity, validitas konstrak dimaksudkan untuk mengetahui aspek- aspek instrumen yang sesuai dengan data yang akan diukur. Cara yang ditempuh adalah 1 menyusun butir-butir instrumen berdasarkan indikator-indikator yang telah ditentukan dari masing-masing variabel, dan 2 mengkonsultasikan instrumen kepada para ahli experts judgement dalam penelitian dikonsultasikan kepada dosen pembimbing, maka selanjutnya diujicobakan pada sampel. Data yang sudah didapat dan ditabulasikan, maka pengujian validitas konstrak dilakukan dengan analisis tiap butir-butir instrumen, yaitu dengan mengkorelasikan skor butir instrumen dengan skor total instrumen menggunakan persamaan Pearson Product Moment. Persamaan Pearson Product Moment sebagai berikut:

Dokumen yang terkait

PENGARUH BAKAT MEKANIK, TINGKAT PEMAHAMAN TEORI PEMESINAN DAN PRESTASI PRAKTIK PEMESINAN TERHADAP KESIAPAN KERJA SISWA DI SMK MUHAMMADIYAH 1 BANTUL.

0 1 141

HUBUNGAN PRESTASI PRAKTIK KERJA INDUSTRI DENGAN KESIAPAN MENTAL KERJA SISWA KELAS III JURUSAN TEKNIK MEKANIK OTOMOTIF SMK MUHAMMADIYAH 1 BAMBANGLIPURO BANTUL.

0 3 113

HUBUNGAN KEMANDIRIAN BELAJAR DAN PENGALAMAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI DENGAN KESIAPAN KERJA SISWA KELAS XII JURUSAN TEKNIK KENDARAAN RINGAN SMK N 1 SEYEGAN TAHUN AJARAN 2013/2014.

0 0 217

HUBUNGAN KESIAPAN KERJA SISWA KELAS XII PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK PEMESINAN SMK MUHAMMADIYAH 1 MUNTILAN DENGAN MOTIVASI MEMASUKI DUNIA KERJA TAHUN AJARAN 2013/2014.

0 0 115

KESIAPAN KERJA SETELAH PRAKTIK KERJA INDUSTRI SISWA KELAS XII JURUSAN JASA BOGA SMK NEGERI 1 KALASAN.

0 4 151

HUBUNGAN BIMBINGAN KARIER DENGAN KESIAPAN SISWA KELAS XI TEKNIK PEMESINAN SMK NEGERI 2 YOGYAKARTA MEMASUKI DUNIA KERJA.

0 1 119

PENGARUH MOTIVASI PRAKTIK DAN KELAYAKAN FASILITAS BENGKEL PEMESINAN TERHADAP PRESTASI PRAKTIK PEMBUBUTAN SISWA KELAS XI JURUSAN TEKNIK PEMESINAN DI SMK MUHAMMADIYAH 1 BANTUL.

0 0 141

HUBUNGAN PELAKSANAAN PRAKTIK INDUSTRI DENGAN KESIAPAN MENTAL KERJA SISWA KELAS XII JURUSAN TEKNIK MEKANIK OTOMOTIF DI SMK MUHAMADIYAH 3 YOGYAKARTA.

0 1 143

HUBUNGAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI (PRAKERIN) DAN BIMBINGAN KARIR DENGAN KESIAPAN KERJA SISWA KELAS XII JURUSAN BANGUNAN DI SMK NEGERI 2 PENGASIH.

1 2 97

PERANAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI DAN BIMBINGAN KARIR TEHADAP KESIAPAN KERJA SISWA KELAS XII PAKET KEAHLIAN TEKNIK GAMBAR BANGUNAN DI SMK NEGERI 3 YOGYAKARTA.

0 0 139