Apakah terdapat pengaruh gender terhadap keterampilan sosial siswa? Apakah terdapat interaksi antara model pembelajaran dan jenis kelamin

Risma, 2014 PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN DAN JENIS KELAMIN TERHADAP KETERAMPILAN SOSIAL SISWA DALAM PENDIDIKAN JASMANI Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu H 1 : Terdapat pengaruh signifikan antara model pembelajaran terhadap keterampilan sosial siswa Dengan kriteria apabila sig. 0,05, maka H ditolak, dan apabila sig. 0,05 maka H diterima. Berdasarkan pada tabel 4.8., Diketahui nilai Sig. model 0,006 0,05. maka H ditolak sehingga H 1 diterima, artinya model pembelajaran berpengaruh signifikan terhadap keterampilan sosial siswa. 2. Apakah terdapat pengaruh gender terhadap keterampilan sosial siswa? Hipotesis : H : Tidak terdapat pengaruh signifikan antara gender terhadap keterampilan sosial siswa H 1 : Terdapat pengaruh signifikan antara gender terhadap keterampilan sosial siswa Dengan kriteria apabila sig. 0,05, maka H ditolak, dan apabila sig. 0,05 maka H diterima. Dari tabel 4.8., diketahui bahwa nilai Sig. gender adalah 0,078 0,05. maka H diterima. Artinya, gender jenis kelamin tidak berpengaruh signifikan terhadap keterampilan sosial siswa.

3. Apakah terdapat interaksi antara model pembelajaran dan jenis kelamin

terhadap keterampilan sosial ? Hipotesis : H : Tidak terdapat interaksi antara model pembelajaran dan gender terhadap keterampilan sosial siswa H 1 : Terdapat interaksi antara model pembelajaran dan gender terhadap keterampilan sosial siswa Dengan kriteria apabila sig. 0,05, maka H ditolak, dan apabila sig. 0,05 maka H diterima. Dari tabel 4.8. diketahui bahwa nilai bahwa nilai sig. 0,231 0,05. maka H diterima. Artinya, tidak terdapat interaksi antara model pembelajaran dan gender jenis kelamin terhadap keterampilan sosial. Hal ini berarti peningkatan keterampilan sosial dalam kelompok eksperimen hanya dipengaruhi oleh model Risma, 2014 PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN DAN JENIS KELAMIN TERHADAP KETERAMPILAN SOSIAL SISWA DALAM PENDIDIKAN JASMANI Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu pembelajaran pada pendidikan jasmani, tidak dipengaruhi oleh jenis kelamin siswa. Gambar 4. 9. Plot Interaksi Model Pembelajaran dan Jenis Kelamin Keterangan : Model 1 = Model Koperatif Model 2 = model Konvensional Gender 1 = Laki-Laki Gender 2 = Perempuan

B. Pembahasan Hasil

1. Apakah terdapat pengaruh model pembelajaran terhadap keterampilan sosial ? Berdasarkan pada hasil uji analisis yang dilakukan diketahui nilai Sig. model 0,006 0,05., maka H ditolak sehingga H 1 diterima, artinya model pembelajaran berpengaruh signifikan terhadap keterampilan sosial siswa. Seperti yang telah dijelaskan sebelumnya bahwa pendidikan merupakan salah satu media untuk membentuk siswa menjadi individu yang siap untuk hidup bersosialisasi dalam kehidupan bermasyarakat. Pendidikan formal membentuk siswa tidak hanya cerdas secara akal tetapi cerdas secara emosi dan hati dan berkembang secara menyeluruh Suherman, 2009, hlm. 3. Dalam upaya