Kompetensi Sikap Spiritual Penilaian

 Bersyukur kepada Tuhan Yang Maha Esa  Memberi salam pada saat awal dan akhir presentasi sesuai agama yang dianut 1 1 d. Instrumen Penilaian Sikap Spiritual Lihat Lampiran 2A e. Petunjuk Penghitungan Skor Sikap Spiritual Lihat Lampiran 2B

2. Kompetensi Sikap Sosial

a. Teknik Penilaian : Observasi b. Bentuk Instrumen : Lembar Pengamatan Sikap c. Kisi-kisi : No Butir Nilai Sikap Sosial Indikator Sikap Sosial Jumlah Butir 1 Toleransi  Menghormati pendapat orang lain  Bergaul dengan teman tanpa membeda-bedakan  Tidak memaksakan kehendak 1 2 Percaya Diri  Melakukan tindakan tanpa ragu- ragu  Mampu membuat keputusan dengan cepat  Berani presentasi di depan kelas 1 3 Tanggungjawab  Rajin mengerjakan dan mengumpulkan tugas yang diberikan oleh guru  Berani mengemukakan pendapat  Aktif bekerjasama dalam kelompok 1 4 Disiplin  Tepat waktu dalam mengumpulkan tugas  Tidak terlambat masuk kelas  Memakai seragam yang sesuai dan rapi 1 5 Jujur  Tidak menjadi plagiat  Membuat laporan berdasarkan data 1  Mengungkapkan perasaan apa adanya 6 Gotong royong  Aktif dalam kerja kelompok  Tidak mengutamakan kepentingan pribadi  Kesediaan melakukan tugas sesuai kesepakatan 1 7 Sopan santun  Tidak berkata-kata tidak sopan  Bersikap 3 S Salam, Senyum, Sapa  Tidak menyela pembicaraan pada waktu yang tidak tepat 1 d. Instrumen Penilaian Sikap Sosial Lihat Lampiran 3A e. Petunjuk Penskoran dan Penentuan Nilai Sikap Sosial Lihat Lampiran 3B

3. Kompetensi Pengetahuan

a. Teknik Penilaian : Tes Tertulis dan Penugasan b. Bentuk Instrumen : Lembar Tes Uraian dan Lembar Tugas c. Kisi-Kisi Tes Tertulis : No Indikator 1. Menjelaskan alasan pembentukan BPUPKI 2. Menjelaskan susunan keanggotaan BPUPKI 3. Menjelaskan sidang resmi yang dilaksanakan BPUPKI 4 Menjelaskan tokoh yang mengusulkan rumusan dasar negara 5. Menuliskan isi usulan dasar negara Ir. Soekarno 6. Menjelaskan persamaan rumusan dasar negara yang diusulkan oleh para pendiri Negara 7. Menjelaskan tugas dan keanggotaan Panitia Sembilan 8. Menuliskan rumusan dasar negara dalam Piagam Jakarta 9. Menjelaskan tujuan pembentukan PPKI 10. Menuliskan keanggotaan PPKI 11. Menjelaskan alasan perubahan sila I rumusan dasar negara Piagam Jakarta 12. Menuliskan perbedaan rumusan dasar negara dalam Piagam Jakarta dengan Pembukaan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945