Hasil Pengujian Validitas PengujianValiditas dan Realibilitas

Herlan Setiawan, 2013 Pengaruh Public Relations Terhadap Keputusan Tamu Bisnis untuk Menginap di Hotel Grand Aquila Bandung Survei pada Tamu Bisnis yang Menginap di Hotel Grand Aquila Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu berfungsi membentuk hipotesis. Oleh karena itu benar tidaknya data akan sangat menentukan mutu hasil penelitian. Sedangkan benar tidaknya data tergantung dari baik tidaknya instrumen pengumpulan data. Instrumen yang baik harus memenuhi dua persyaratan penting yaitu valid dan reliabel.

3.2.6.1 Hasil Pengujian Validitas

Dalam penelitian ini, dilakukan uji validitas unutuk mengukur bahwa terdapat kesamaan antara data yang ada dengan data yang sesungguhnya terjadi pada objek penelitian. Menurut Sugiyono 2012:177, Instrumen yang valid berarti alat ukur yang digunakan untuk mendapatkan sata mengukur itu valid. Valid berarti instrumen tersebut dapat digunakan untuk mengukur apa yang seharusnya disukur. Instrumen yang valid harus memiliki validitas internal dan eksternal. Tipe validitas yang digunakan adalah validitas konstruk yang menentukan dengan cara mengkorelasikan antar skor yang diperoleh dari masing-masing item berupa pertanyaan dengan skor totalnya. Skor total ini merupakan nilai yang diperoleh dari penjumlahan semua skor item. Berdasarkan ukuran statistik, bila ternyata skoe semua item yang disusun menurut dimensi konsep berkorelasi dengan skor totalnya, maka dapat dikatakan bahwa alat ukur tersebut mempunyai validitas. Rumus teknik korelasi product moment yakni sebagai berikut: r =                       2 2 2 2 Y Y N X X N Y X XY N Arikunto, 2006:146 Herlan Setiawan, 2013 Pengaruh Public Relations Terhadap Keputusan Tamu Bisnis untuk Menginap di Hotel Grand Aquila Bandung Survei pada Tamu Bisnis yang Menginap di Hotel Grand Aquila Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu r = Indeks korelasi antara variabel X dan Y, dua variabel yang dikolerasi. Keterangan: r = koefisien korelasi product moment n = jumlah sampel atau banyaknya responden X = skor yang diperoleh subjek dalam setiap item Y = Skor total yang diperoleh subjek dari seluruh item ΣX = jumlah skor dalam distribusi X yang bersifat ordinal ΣY = jumlah skor dalam distribusi Y yang bersifat ordinal ΣX² = kuadrat faktor variabel X ΣY² = kuadrat faktor variabel Untuk mengadakan interprestasi mengenai besarnya koefisien korelasi menurut Sugiyono 2012:250 adalah sebagai berikut: TABEL 3.5 INTERPRETASI BESARNYA KOEFISIEN KORELASI Besarnya Nilai Interpretasi 0,00 – 0,199 Sangat rendah 0,20 – 0,399 Rendah 0,40 – 0,599 Sedang 0,60 – 0,799 Kuat 0,80 – 1,000 Sangat Kuat Sumber: Sugiyono 2012:250 Pengujian keberartian koefisien korelasi t dilakukan dengan taraf signifikansi 5. Rumus uji t yang digunakan sebagai berikut: √ n-2 t = r ---------- ; db = n-2 √ 1-r 2 Keputusan pengujian validitas item instrumen, adalah sebagai berikut: 1. Nilai t dibandingkan dengan harga t tabel dengan dk = n-2 dan taraf signifikansi α = 0,05 2. Item pertanyaan yang diteliti dikatakan valid jika r hitung r tabel Herlan Setiawan, 2013 Pengaruh Public Relations Terhadap Keputusan Tamu Bisnis untuk Menginap di Hotel Grand Aquila Bandung Survei pada Tamu Bisnis yang Menginap di Hotel Grand Aquila Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu 3. Item pertanyaan yang diteliti dikatakan tidak valid jika r hitung r tabel 4. Berdasarkan jumlah angket yang diuji sebanyak 15 responden dengan tingkat signifikansi 5 dan derajat kebebasan dk n-2 15-2=13, maka didapat nilai r tabel sebesar 0,514. Berikut hasil pengolahan data dengan menggunakan software komputer SPSS Statistical Product for Service Solution 20 for windows menunjukkan bahwa item- item pertanyaan dalam kuesioner valid karena r hitung lebih besar daripada r tabel yang bernilai 0,514. Berikut hasil uji validitas intrumen penelitian: TABEL 3.6 HASIL UJI VALIDITAS INSTRUMEN PENELITIAN No. Pertanyaan r hitung Signifikansi Taraf Signifikansi Keterangan PUBLIC RELATIONS News 1. Berita yang dikeluarkan Hotel Grand Aquila Bandung 0.564 0.029 0.05 Valid 2. Informasi news yang disampaikan Hotel Grand Aquila Bandung 0.689 0.004 0.05 Valid 3. Frekuensi penayangan news yang disampaikan Hotel Grand Aquila Bandung 0.833 0.000 0.05 Valid 4. Efektifitas media news yang digunakan oleh Hotel Grand Aquila Bandung 0.885 0.000 0.05 Valid Written Materials Herlan Setiawan, 2013 Pengaruh Public Relations Terhadap Keputusan Tamu Bisnis untuk Menginap di Hotel Grand Aquila Bandung Survei pada Tamu Bisnis yang Menginap di Hotel Grand Aquila Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu No. Pertanyaan r hitung Signifikansi Taraf Signifikansi Keterangan 5. Menggunakan media sosial dalam melakukan promosi 0.879 0.000 0.05 Valid 6. Media sosial twitter yang digunakan sebagai alat promosi 0.675 0.006 0.05 Valid 7. Media sosial website yang digunakan sebagai alat promosi 0.721 0.002 0.05 Valid 8. Media sosial facebook yang digunakan sebagai alat promosi 0.718 0.003 0.05 Valid Audiovisual Materials 9. Daya tarik profile Hotel Grand Aquila 0.515 0.050 0.05 Valid 10. Frekuensi menggungah profile Hotel Grand Aquila 0.521 0.046 0.05 Valid Corporate Identitty Materials 11. Daya tarik desain logo Grand Aquila Bandung 0.845 0.000 0.05 Valid 12. Daya tarik desainarsitektur bentuk bangunan Hotel Grand Aquila 0.546 0.035 0.05 Valid 13. Kesesuaian slogan ”a perfecxt blend of business and leisure” dengan fasilitas yang ditawarkan Hotel Grand Aquila 0.819 0.000 0.05 Valid 14. Daya tarik seragam karyawan Hotel Grand Aquila Bandung 0.664 0.007 0.05 Valid Herlan Setiawan, 2013 Pengaruh Public Relations Terhadap Keputusan Tamu Bisnis untuk Menginap di Hotel Grand Aquila Bandung Survei pada Tamu Bisnis yang Menginap di Hotel Grand Aquila Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu No. Pertanyaan r hitung Signifikansi Taraf Signifikansi Keterangan 15. Kebersihan dan keamanan Hotel Grand Aquila Bandung 0.842 0.000 0.05 Valid 16. Keramahan kesopanan Karyawan Hotel Bandung 0.721 0.002 0.05 Valid 17. Variasi jenis makanan yang disuguhkan oleh Hotel Grand Aquila 0.694 0.004 0.05 Valid KEPUTUSAN MENGINAP TAMU BISNIS Pemilihan Produk atau Jasa 1. Daya tarik Hotel Grand Aquila dibandingkan dengan hotel lain 0.802 0.000 0.05 Valid 2. Variasi produk yang ditawarkan Hotel Grand Aquila Bandung 0.609 0.016 0.05 Valid Pemilihan Pemasok 3. Kemudahan pemesanan melalui sales person Hotel Grand Aquila Bandung 0.701 0.04 0.05 Valid 4. Kemudahan pemesanan melalui website Hotel Grand Aquila Bandung 0.629 0.012 0.05 Valid Jumlah Pembelian 5. Besarnya jumlah tamu bisnis yang menginap di Hotel Grand Aquila dalam sekali kunjungan 0.758 0.001 0.05 Valid 6. Frekuensi tamu bisnis menginap di 0.678 0.005 0.05 Valid Herlan Setiawan, 2013 Pengaruh Public Relations Terhadap Keputusan Tamu Bisnis untuk Menginap di Hotel Grand Aquila Bandung Survei pada Tamu Bisnis yang Menginap di Hotel Grand Aquila Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu No. Pertanyaan r hitung Signifikansi Taraf Signifikansi Keterangan Hotel Grand Aquila dalam setahun Waktu Menginap 7. Ketepatan waktu menginap di Hotel Grand Aquila Bandung 0.746 0.001 0.05 Valid Persyaratan Pelayanan 8. Ketepatan fasilitas yang ditawarkan Hotel Grand Aquila Bandung terhadap keinginan perusahaan 0.609 0.016 0.05 Valid 9. Kemampuan Hotel Grand Aquila Bandung untuk memberikan pelayanan yang diinginkan perusahaan 0.750 0.01 0.05 Valid 10. Tingkat kemenarikan persyaratan pelayanan yang ditawarkan Hotel Grand Aquila 0.802 0.000 0.05 Valid Metode Pembayaran 11. Kemudahann pembayaran dengan uang tunai di Hotel Grand Aquila 0.681 0.005 0.05 Valid 12. Kemudahan pembayaran dengan cara transfer melalui bank di Hotel Grand Aquila 0.611 0.016 0.05 Valid Sumber: Hasil Pengolahan Data, 2013 Herlan Setiawan, 2013 Pengaruh Public Relations Terhadap Keputusan Tamu Bisnis untuk Menginap di Hotel Grand Aquila Bandung Survei pada Tamu Bisnis yang Menginap di Hotel Grand Aquila Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Berdasarkan hasil pengolahan pada Tabel 3.6, pengukuran validitas pada 15 item pertanyaan untuk variabel public relations maupun variabel keputusan menginap tamu bisnis dinyatakan seluruh item pertanyaan valid dikarenakan nilai signifikansi yang didapat lebih kecil dibandingkan dengan taraf signifikansi yaitu 0,05. Hal ini menyatakan bahwa instrumen penelitian tersebut mempunyai validitas dan dapat digunakan sebagai alat ukur yang benar.

3.2.6.2 Hasil Pengujian Reliabilitas

Dokumen yang terkait

Laporan praktek kerja lapangan di Hotel Grand Aquila Bandung

1 6 44

PENGARUH WEBSITE ATTRIBUTE TERHADAP KEPUTUSAN MENGINAP DI AMAROOSSA HOTEL BANDUNG: Survei pada tamu individu yang menginap di Amaroossa Hotel.

2 6 55

PENGARUH CUSTOMER VALUE TERHADAP KEPUTUSAN TAMU UNTUK MENGINAP DI ASTON TROPICANA HOTEL BANDUNG : Survei Pada Tamu Individu yang Menginap di Aston Tropicana Hotel Bandung.

0 2 76

PENGARUH STRATEGI DIVERSIFIKASI PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN MENGINAP DI HOTEL GRAND ROYAL PANGHEGAR BANDUNG: Survei pada tamu yang menginap di Hotel Grand Royal Panghegar Bandung.

2 3 61

UPAYA MENINGKATKAN KEPUASAN TAMU YANG MENGINAP DI GRAND SERITI BOUTIQUE HOTEL BANDUNG MELALUI PROGRAM SERVICE RECOVERY :Survei Pada Tamu Individu Grand Seriti Boutique Hotel Bandung.

0 1 73

PENGARUH PROGRAM SALES PROMOTION TERHADAP KEPUTUSAN MENGINAP DI GRAND SETIABUDI HOTEL APARTMENT BANDUNG: Survei terhadap tamu individu yang menginap di Grand Setiabudi Hotel Apartment Bandung.

0 1 69

UPAYA MENINGKATKAN KEPUTUSAN MENGINAP TAMU AMAROOSSA HOTEL MELALUI STRATEGI BRAND POSITIONING :Survei terhadap tamu yang menginap di Amaroossa Hotel.

2 6 71

PENGARUH SERVICE QUALITY TERHADAP KEPUTUSAN MENGINAP DI THE MAJESTY HOTEL BANDUNG :Survei terhadap tamu individual yang menginap di The Majesty Hotel Bandung.

5 8 71

PENGARUH STRATEGI PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN TAMU UNTUK MENGINAP DI SAVOY HOMANN BIDAKARA HOTEL BANDUNG:Survei pada Tamu Bisnis yang Menginap di Savoy Homann Bidakara Hotel Bandung.

0 2 53

Apprenticeship Report At Grand Aquila Hotel, Bandung.

0 0 9