Tingkat Penguasaan Mahasiswa KBK tentang Penulisan Resep yang Baik dan Benar Tingkat Penguasaan Mahasiswa Non-KBK tentang Penulisan Resep yang Baik dan Benar Analisa Pengujian Hipotesa dengan Menggunakan Chi Square

5.1.4. Tingkat Penguasaan Mahasiswa KBK tentang Penulisan Resep yang Baik dan Benar

Tabel 5.4. Distribusi Frekuensi Mahasiswa KBK n = 93 orang Berdasarkan Kategori Tingkat Penguasaan dalam Penulisan Resep secara Baik dan Benar Dari tabel di atas, dapat dilihat mayoritas daripada mahasiswa KBK masih lagi mempunyai penguasaan yang kurang dengan jumlahnya sebanyak 55 orang 59,1 dan hanya sebanyak 1 orang yang berpenguasaan baik dalam penulisan resep yang mencatatkan peratusan paling kecil yaitu sebanyak 1,1. Tingkat penguasaan Frekuensi Persen Kurang 55 59,1 Sedang 37 39,8 Baik 1 1,1 Jumlah 93 100,0 Universitas Sumatera Utara

5.1.5. Tingkat Penguasaan Mahasiswa Non-KBK tentang Penulisan Resep yang Baik dan Benar

Tabel 5.5. Distribusi Frekuensi Mahasiswa Non-KBK n = 93 orang Berdasarkan Kategori Tingkat Penguasaan dalam Penulisan Resep secara Baik dan Benar Berdasarkan tabel 5.4 dapat diketahui bahwa kebanyakan responden memiliki penguasaan yang sedang tentang penulisan resep yang baik dan benar dengan jumlah responden sebanyak 71 orang 76,3. Hanya sebagian kecil dari responden berpenguasaan baik yaitu sebanyak 2 orang 2,2. Tingkat penguasaan Frekuensi Persen Kurang 20 21,5 Sedang 71 76,3 Baik 2 2,2 Jumlah 93 100,0 Universitas Sumatera Utara

5.1.6. Analisa Pengujian Hipotesa dengan Menggunakan Chi Square

Pengujian hipotesa yang telah dikemukakan dalam bab 3 dilakukan dengan menggunakan kaedah Chi Square X 2 dengan hasilnya seperti yang berikut: Tabel 5.6. Perbandingan frekuensi Tingkat Penguasaan Mahasiwa KBK n = 93 orang dan Non-KBK n = 93 orang tentang Penulisan Resep yang Baik dan Benar Kurikulum Tingkat Penguasaan Jumlah Kurang Sedang Baik KBK 55 59,1 37 39,8 1 1,1 93 100,0 Non-KBK 20 21,5 71 76,3 2 2,2 93 100,0 Jumlah 75 40,3 108 58,1 3 1,6 186 100,0 Dengan menggunakan SPSS 16, data-data yang telah didapatkan diolah dalam tabel tabulasi silang dan didapatkan nilai X 2 adalah bersamaan dengan 27,370, nilai df= 2 dan didapatkan distribusi bermakna secara signifikan dengan nilai p 0,05. Maka, dengan ini hipotesis nol tidak dapat diterima karena nilai p kurang daripada nilai α yang digunakan dalam penelitian ini yaitu 0,05. Universitas Sumatera Utara Gambar 5.1. Perbandingan frekuensi Tingkat Penguasaan Mahasiwa KBK n = 93 orang dan Non-KBK n = 93 orang tentang Penulisan Resep yang Baik dan Benar Tabel 5.6 dan gambar 5.1 menunjukkan bahwa lebih banyak mahasiswa Non-KBK yang berpenguasaan sedang dalam penulisan resep yaitu sebanyak 71 orang 76,3 berbanding mahasiswa KBK yang hanya mencatatkan jumlah mahasiswa sebanyak 37 orang 39,8. Untuk kategori penguasaan baik, mahasiswa KBK mencatatkan jumlah hanya sebanyak 1 orang 1,1 dibandingkan dengan mahasiswa non-KBK yang mencatatkan jumlah mahasiswa sebanyak 2 orang 2,2. Dibandingkan dengan mahasiswa non-KBK yang hanya mencatatkan sebanyak 20 orang 21,5 mahasiswa yang berada pada kategori kurang penguasaannya dalam penulisan resep, mahasiswa KBK menunjukkan angka yang lagi banyak jumlahnya pada kategori yang sama yaitu sebanyak 55 orang 59,1. Mayoritas daripada mahasiswa non-KBK berpenguasaan sedang namun sebagian besar mahasiswa KBK berpenguasaan kurang dalam penulisan resep secara baik dan benar. Universitas Sumatera Utara

5.1.7. Kesalahan-kesalahan yang Dilakukan dalam Penulisan Resep oleh Mahasiswa