Uji Outlier Multivariate Tabel 4.7. Hasil Uji Outlier Multivariate Uji Reliabilitas

62 Berdasarkan hasil penyebaran kuesioner diketahui bahwa jawaban yang diberikan reseponden cukup bervariatif. Hal tersebut ditunjukkan dengan banyaknya responden yang memberikan jawaban dengan skor 1 hingga 7. Akan tetapi bila dicermati akan terlihat bahwa jawaban responden yang terbesar berada pada skor 6 dengan total sebanyak 105 jawaban. Responden cenderung memberikan pendapat bahwa kinerja karyawan di perusahaan cukup bagus, hal ini dapat ditunjukkan melalui pekerjaan mereka yang sesuai target dari perusahaan dan memiliki keahlian dan ketrampilan dalam bekerja.

4.2.2. Uji Outlier Multivariate Tabel 4.7. Hasil Uji Outlier Multivariate

Minimum Maximum Mean Std. Deviation N Predicted Value 10.68 87.69 60.50 15.400 120 Std. Predicted Value -3.235 1.766 0.000 1.000 120 Standard Error of Predicted Value 4.411 16.276 10.050 2.496 120 Adjusted Predicted Value 7.72 95.55 60.89 15.660 120 Residual -60.718 76.150 0.000 31.190 120 Std. Residual -1.855 2.326 0.000 0.953 120 Stud. Residual -1.958 2.406 -0.006 1.003 120 Deleted Residual -67.703 81.473 -0.388 34.599 120 Stud. Deleted Residual -1.985 2.462 -0.005 1.009 120 Mahalanobis Distance [MD] 1.169 28.418 10.908 5.960 120 Cooks Distance 0.000 0.060 0.009 0.011 120 Centered Leverage Value 0.010 0.239 0.092 0.050 120 Sumber : Lampiran Berdasarkan tabel diatas, setelah dilakukan pengujian ditemukan bahwa tidak terdapat outlier multivariat [antar variabel], karena MD Maksimum 28,418 31,264 63

4.2.3. Uji Reliabilitas

Koefisien cronbach’s alpha dihitung untuk mengestimasi reliabilitas setiap skala. Sementara itu item to total correlation digunakan untuk memperbaiki ukuran-ukuran dan mengeliminasi item-item yang kehadirannya akan memperkecil koefisien cronbach’s alpha yang dihasilkan. Tabel 4.8. Pengujian Reliability Consistency Internal Konstrak Indikator Item to Total Correlation Koefisien Cronbachs Alpha Leadership Power X11 0.569 0.297 X12 0.681 X13 0.569 X14 0.540 OCB X21 0.515 0.295 X22 0.534 X23 0.593 X24 0.453 X25 0.473 Job Performance Y1 0.593 0.069 Y2 0.827 Sumber : Lampiran Koefisien Cronbach’s Alpha dihitung untuk mengestimasi reliabilitas setiap skala [variabel atau indikator observasian]. Sementara itu item to total correlation digunakan untuk memperbaiki ukuran-ukuran dan mengeliminasi item-item yang kehadirannya akan memperkecil koefisien Cronbach’s Alpha yang dihasilkan. Proses eleminasi diperlakukan pada item to total correlation pada indikator yang nilainya 0,5 [Purwanto,2003]. Terjadi eliminasi karena nilai item to total correlation indikator belum seluruhnya ≥ 0,5. Indikator yang tereliminasi tidak disertakan dalam perhitungan cronbachs alpha. Perhitungan cronbachs dilakukan setelah proses eliminasi. 64 Hasil pengujian reliabilitas konsistensi internal untuk setiap construct di atas menunjukkan cukup kurang baik dimana koefisien Cronbach’s Alpha yang diperoleh belum seluruhnya memenuhi rules of thumb yang disyaratkan yaitu ≥ 0,7 [Hair et.al.,1998].

4.2.4. Uji Validitas Tabel 4.9. Hasil Uji Validitas