Gaya Magnetik yang Dialami oleh Muatan Listrik yang Bergerak dalam

129 Fisika SMAMA XII

3. Gaya Magnetik yang Dialami oleh Muatan Listrik yang Bergerak dalam

Medan Magnetik Sebuah benda bermuatan listrik yang bergerak dalam medan magnetik juga akan mengalami gaya magnetik. Besarnya gaya magnetik yang dialami oleh benda bermuatan listrik dinyatakan : F = B I l sin T F = l sin T F = Bq t sin T F = Bqv sin T .... 4.18 Di mana kuat arus I = dan kecepatan v = dengan : F = gaya magnetik N B = induksi magnet T q = besarnya muatan listrik C v = kecepatan muatan listrik ms T = sudut yang dibentuk oleh arah I dan v ms Apabila benda bermuatan listrik memasuki medan magnet dengan arah tegak lurus medan magnet, maka benda bermuatan listrik tersebut akan bergerak dalam medan dengan lintasan yang berbentuk lingkaran. Hal tersebut dikarenakan gaya magnetik yang timbul akan berfungsi sebagai gaya sentri petal F s . Besarnya jari-jari lintasan yang di- tempuh oleh muatan listrik dapat dihitung sebagai berikut : F = Bqv F s = Jadi : Bqv = Gambar 4.11 Benda bermuatan masuk medan magnet dengan arah tegak lurus terhadap medan magnet meng- hasilkan lintasan berupa lingkaran. B F F v v Di unduh dari : Bukupaket.com Fisika SMAMA XII 130 R = .... 4.19 dengan : R = jari -jari lintasan muatan listrik m m = massa benda bermuatan listrik kg v = kecepatan benda bermuatan listrik ms B = induksi magnet T q = muatan listrik benda c Dengan melewatkan partikel ke dalam medan magnet homogen akan menyebabkan partikel tersebut bergerak lebih cepat sehingga partikel tersebut dapat memiliki energi sampai 10 MeV. Peralatan yang mengguna- kan prinsip medan magnet yang berfungsi untuk meningkatkan tingkat energi partikel bermuatan listrik misalnya proton disebut siklotron atau betatron. Proton yang berenergi tinggi digunakan untuk mengganggu ke- stabilan inti yang stabil sehingga berubah menjadi inti atom yang radioaktif radioisotop. Cobalah kalian jelaskan bagaimana prinsip kerja dari siklo- tron atau betatron tersebut? Carilah sumber dari buku literatur atau internet Contoh Soal Sebuah partikel bermuatan sebesar 5.10 -5 C bergerak dalam medan mag- net 0,5 Wbm 2 dengan kecepatan 2.10 4 ms. Tentukan besarnya gaya magnetik yang dialami partikel tersebut jika arah geraknya membentuk sudut 30 o terhadap medan magnet Penyelesaian : Diketahui : q = 5.10 -5 C B = 5.10 -1 Wbm 2 v = 2.10 4 ms T = 30 o Ditanyakan : F = ...? Jawab : F = Bqv sin T = 5.10 -1 .5.10 -5 .2.10 4 . sin 30 o = 5.10 -1 . = 0,25 N Jadi, besarnya gaya magnetik yang dialami partikel adalah 0,25 N. Keingintahuan : Mencari Informasi Di unduh dari : Bukupaket.com 131 Fisika SMAMA XII Soal Latihan : 1. Sebuah partikel bermuatan listrik positif sebesar 6.10 -6 C bergerak dengan kecepatan 4 .10 5 ms melewati medan magnet homogen 0,2 Wbm 2 . Tentukan besar gaya magnetik yang dialami partikel tersebut jika arah geraknya tegak lurus arah medan magnet 2. Sebuah partikel yang mempunyai massa 300 miligram dan membawa muatan 2 .10 -8 C ditembakkan tegak lurus dan horisontal pada medan magnet yang serba sama dengan kecepatan 5.10 4 ms. Jika partikel tersebut tetap bergerak lurus tentukan besar induksi magnetnya

C. Penerapan Gaya Magnetik dalam Industri