Penjelasan Istilah Manfaat Penelitian

E. Penjelasan Istilah

Istilah-istilah yang digunakan dalam penelitian ini yaitu : 1. Model Pembelajaran Model pembelajaran adalah suatu pola yang digunakan untuk merancang pembelajaran sehingga pembelajaran dapat tergambar jelas dari awal sampai akhir dan menjadi pedoman bagi pengajar. 2. Model Pembelajaran Berbasis Masalah Model pembelajaran berbasis masalah adalah model pembelajaran yang memberikan kondisi belajar aktif kepada siswa melalui kegiatan memecahkan masalah sesuai dengan tahap-tahap metode ilmiah. 3. Pemecahan Masalah Pemecahan masalah adalah proses terencana yang dilakukan oleh seseorang untuk memperoleh suatu penyelesaian tertentu menggunakan pengetahuan yang telah dimilikinya. 4. Kemampuan Pemecahan Masalah Kemampuan pemecahan masalah adalah keterampilan yang dimiliki oleh seseorang untuk melakukan operasi prosedural sesuai tindakan, tahap demi tahap secara sistematis sebagai usaha untuk menyelesaikan atau menemukan jawaban dari suatu masalah. 5. Keliling dan Luas Lingkaran a. Keliling lingkaran adalah panjang lintasan dari suatu titik pada lingkaran dalam satu putaran hingga kembali ke titik semula. b. Luas lingkaran adalah luas daerah yang dibatasi oleh lingkaran.

F. Manfaat Penelitian

Penelitian ini diharapkan dapat bermanfaat bagi : 1. Guru Penelitian ini memberikan masukan kepada guru agar dapat melaksanakan pembelajaran yang aktif dan inovatif pada pelajaran matematika melalui model pembelajaran berbasis masalah. 2. Siswa Bagi siswa yang menjadi subjek penelitian diharapkan dapat mengembangkan kemampuan pemecahan masalah pada pelajaran matematika dengan penerapan model pembelajaran berbasis masalah khususnya materi keliling dan luas lingkaran. 3. Peneliti Bagi peneliti sendiri, penelitian ini dapat menjadi pengetahuan dan pengalaman sehingga dapat merealisasikan model pembelajaran berbasis masalah dengan baik ketika kelak peneliti menjadi guru. Peneliti dapat mempertimbangkan hasil penelitian sebagai acuan dalam langkah-langkah pengajaran yang dapat mengembangkan kemampuan pemecahan masalah siswa. 10

BAB II LANDASAN TEORI

Dokumen yang terkait

IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN PEMECAHAN MASALAH BERBASIS PETA KONSEP PADA SUB POKOK BAHASAN KELILING DAN LUAS LINGKARAN UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS VIIIA SEMESTER GENAP SMP NEGERI 4 JEMBER TAHUN AJARAN 2008/2009

0 11 18

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH SISWA PADA MATERI PERBANDINGAN DI KELAS VII SMP NEGERI 4 MEDAN TAHUN AJARAN 2016/2017.

0 5 31

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIKA SISWA PADA MATERI PERBANDINGAN DI KELAS VII SMP NEGERI 4 MEDAN T.A. 2016/ 2017.

0 2 27

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH BERBANTUAN GEOMETER’S SKETCHPAD PADA MATERI LINGKARAN UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH DAN PENALARAN MATEMATIS SISWA SMP.

0 2 51

Penerapan pembelajaran berbasis masalah untuk mengembangkan kemampuan pemecahan masalah pada materi keliling dan luas lingkaran siswa kelas VIIIA SMP Pangudi Luhur Moyudan tahun ajaran 2016/2017.

0 0 310

Efektivitas pemanfaatan program Geogebra pada pembelajaran matematika dalam upaya membantu pemahaman materi luas dan keliling segiempat untuk siswa kelas VII A SMP Pangudi Luhur Moyudan tahun ajaran 2012/2013.

0 3 194

Analisis kemampuan literasi Matematis siswa kelas VIII A SMP Pangudi Luhur Moyudan tahun ajaran 2016 2017

0 11 248

Efektivitas pemanfaatan program Geogebra pada pembelajaran matematika dalam upaya membantu pemahaman materi luas dan keliling segiempat untuk siswa kelas VII A SMP Pangudi Luhur Moyudan tahun ajaran 2012 2013

0 10 192

Keefektivan Model Pembelajaran Creative Problem Solving (CPS) Berbantuan Media CD Terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Siswa SMP Kelas VIII Materi Pokok Keliling dan Luas Lingkaran.

0 0 1

21 Pembelajaran Melalui Pemecahan Masalah Untuk Mencapai Ketuntasan Belajar PEMBELAJARAN MELALUI PEMECAHAN MASALAH UNTUK MENCAPAI KETUNTASAN BELAJAR KELILING DAN LUAS DAERAH LINGKARAN SISWA SMP

0 0 9