Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Pendidikan Budaya dan Karakter Bangsa Disiplin Indikator Tujuan Pembelajaran: Materi Pembelajaran:

ASEP DARJAT WM, S.Pd., MM Guru Mata Pelajaran …………………………… ……… RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP Nama sekolah Mata Pelajaran Kelas Semester Alokasi Waktu Karakter : : : : : SMK Plus Assuyuthiyyah Pendidikan Agama Islam PAI XI 4 6 jam pelajaran 3 x pertemuan Disiplin Tanggung jawab

A. Standar Kompetensi

Memahami ketentuan hukum Islam tentang pengurusan jenazah.

B. Kompetensi Dasar

Menjelaskan tatacara pengurusan jenazah. Memperagakan tatacara pengurusan jenazah.

C. Pendidikan Budaya dan Karakter Bangsa Disiplin

Tindakan yg menunjukkan perilaku tertib dan patuh pada berbagai ketentuan dan peraturan. Tanggung jawab Sikap dan perilaku seseorang untuk melaksanakan tugas dari kewajibannya, yang seharusnya dilakukan, terhadap diri sendiri, masyarakat, lingkungan alam, sosial dan budaya Negara dan Tuhan Yang Maha Esa.

D. Indikator

1 Mampu menjelaskan tatacara memandikan jenazah. 2 Mampu menjelaskan tatacara mengkafani jenazah. 3 Mampu menjelaskan tatacara menshalatkan jenazah. 4 Mampu menjelaskan tatacara menguburkan jenazah. 5 Mampu memperagakan tatacara memandikan jenazah. 6 Mampu memperagakan tatacara mengkafani jenazah. RPP Pendidikan Agama Islam PAI Kelas XI – SMK Plus Assuyuthiyyah 7 Mampu memperagakan tatacara menshalatkan jenazah. 8 Mampu memperagakan tatacara menguburkan jenazah.

E. Tujuan Pembelajaran:

1 Siswa mampu menjelaskan tatacara memandikan jenazah. 2 Siswa mampu menjelaskan tatacara mengkafani jenazah. 3 Siswa mampu menjelaskan tatacara menshalatkan jenazah. 4 Siswa mampu menjelaskan tatacara menguburkan jenazah. 5 Siswa mampu memperagakan tatacara memandikan jenazah. 6 Siswa mampu memperagakan tatacara mengkafani jenazah. 7 Siswa mampu memperagakan tatacara menshalatkan jenazah. 8 Siswa mampu memperagakan tatacara menguburkan jenazah.

F. Materi Pembelajaran:

Mengurus jenazah bagi orang mulim hukumnya fardlu kifayah, artinya orang Islam harus melaksanakannya, namun jika ada sebagian yang melaksanakan maka orang Islam yang lainnya tidak berdosa. Akan tetapi apabila tidak ada yang melaksanakannya khususnya bagi yang mengetahuinya, maka semuanya berdosa. Terhadap sesama muslim yang meninggal dunia bagi orang Islam lainnya yang masih hidup ada beberapa kewajiban yang harus dilaksanakannya, yaitu: a Memandikan b Mengkafani c Menshalatkan d Menguburkannya Praktek tata cara pengurusan jenazah:  Memandikan  Mengkafani  Menshalatkan  menguburkannya

G. Metode Pembelajaran: