Bantuan Dana Program Kemitraan dan Bina Lingkungan

76

V.3.2 Bantuan Dana Program Kemitraan dan Bina Lingkungan

Pemberian bantuan pembinaan direncanakan dapat membawa dampak positif bagi usaha mitra binaan maupun lingkungan usaha PTPN-III yaitu : • Meningkatnya volume produksi yang dihasilkan oleh Mitra Binaan. • Terserapnya tenaga kerja khususnya dilingkungan Mitra Binaan. • Para Mitra Binaan terhindar dari ijon rentenir • Mitra Binaan berusaha untuk meningkatkan kemampuan manajerial dan kualitas produksinya. • Beberapa Mitra Binaan telah dapat menunjukkan pengembangan bisnisnya dan menjadikan usaha-usaha kecil sebagai anak angkat, serta telah ada yang mampu menembus Pasar Luar Negeri. • Terwujudnya hubungan yang lebih harmonis dengan masyarakat sekitar wilayah usaha PTPN-III sehingga diharapkan tercapai Zero Complain. Wawancara kepada bapak Herlambang, 3 juni 2016 PT. Perkebunan Nusantara III telah menyalurkan Program Kemitraan dan Bina Lingkungan sd Triwulan I Tahun 2016 sebagai berikut : • Program Kemitraan sebesar Rp.218.053.552.113,- • Program Bina Lingkungan sebesar Rp.153.956.706.620,- Universitas Sumatera Utara 77 Realisasi Penyaluran Dana Kemitraan Per PEMKOPEMKAB sd Triwulan I tahun 2016 Sumber : PTPN III Sei Batanghari Medan 2016. Realisasi Penyaluran Dana Program Kemitraan Per Sektor sd Triwulan I Tahun 2016 Sumber : PTPN III Sei Batanghari Medan 2016. M.B Rp.

I. Prov. Sumatera Utara

1 Asahan 496 12.581.946.000 2 Deli Serdang 1.050 29.086.347.380 3 Serdang Bedagai 469 14.672.000.000 4 Dairi 72 2.284.911.111 5 Karo 226 8.384.183.000 6 Labuhanbatu Induk 577 16.254.918.603 7 Labuhanbatu Utara 359 12.562.688.000 8 Labuhanbatu Selatan 262 9.613.820.000 9 Medan 1.699 60.223.738.350 10 Simalungun 527 13.402.044.000 11 Tebing Tinggi 217 5.642.100.000 12 Tap. Selatan 429 12.827.850.939 13 Mandailing Natal 56 658.169.980 14 Tap. Tengah 163 3.742.500.000 15 Tap. Utara 78 1.843.506.375 16 Toba Samosir 20 449.875.000 17 Batu Bara 45 1.462.800.000 18 Nias 1 3.092.500 19 Cluster 2 10.754.914.875 20 Humbahas 7 303.145.000 6.755 216.754.551.113

II. Prop. Sumbar

16 170.000.000

III. NAD

47 1.129.001.000 6.818 218.053.552.113 Real. sd Triwulan I Tahun 2016 No. Pemkab.Pemko. Jumlah TOTAL No. Unit Total sd Triwulan I Tahun 2016 1 Sektor Perdagangan 3.725 118.921.079.349 2 Sektor Jasa 1.774 56.441.415.875 3 Sektor Pertanian 186 3.133.976.441 4 Sektor Industri 715 19.106.160.411 5 Sektor Perikanan 102 2.528.343.178 6 Sektor Peternakan 140 4.260.020.522 7 Sektor Perkebunan 174 2.907.641.462 8 Sektor LainnyaCluster 2 10.754.914.875 6.818 218.053.552.113 Jumlah Sektor Universitas Sumatera Utara 78 Realisasi Program Bina Lingkugan Per PEMKOPERKAB sd Triwulan I tahun 2016 Sumber : PTPN III Sei Batanghari Medan 2016. Realisasi Penyaluran Dana Program Bina Lingungan sd Triwulan I tahun 2016 Sumber : PTPN III Sei Batanghari Medan 2016. No. Real sd Triwulan I Tahun 2016 1 Asahan 11.967.519.304 2 Deli Serdang 10.502.085.008 3 Serdang Bedagai 14.302.121.632 4 Dairi 147.060.000 5 Karo 1.219.673.100 6 Labuhanbatu Induk 17.425.407.363 7 Labuhanbatu Utara 7.004.553.502 8 Labuhanbatu Selatan 12.110.888.505 9 Medan 47.032.845.799 10 Simalungun 11.980.680.103 11 Tebing Tinggi 2.858.452.400 12 Tapanuli Selatan 10.011.036.164 13 Mandailing Natal 267.378.150 14 Tapanuli Tengah 169.032.000 15 Tapanuli Utara 455.436.240 16 Toba Samosir 660.159.800 17 Langkat 2.471.484.840 18 Samosir 387.028.080 19 Nias 20.000.000 20 Pemkab. Aceh Timur 816.954.240 21 Batu Bara 1.440.849.740 22 Binjai 288.342.000 23 Humbahas 268.100.000 24 Padang Lawas Utara 50.100.000 25 JakartaBekasi 99.518.650 153.956.706.620 Pemkab.Pemko. Jumlah No. Total Real sd Triwulan I Tahun 2016 1 Korban Bencana Alam 1.204.811.200 2 Pendidikan dan atau Pelatihan 46.317.670.053 3 Peningkatan Kesehatan 5.732.692.600 4 Pengembangan Prasarana dan Sarana Umum 35.978.708.591 5 Sarana Ibadah 57.599.332.366 6 Pelestarian Alam 39.375.000 7 Bantuan Sosial kemasyarakatan dalam rangka pengentasan kemiskinan 7.084.116.810 153.956.706.620 Jumlah Sektor Universitas Sumatera Utara 79 Dalam melaksanakan program kemitraan, beberapa harapan PTPN III yang ingin dicapai sesuai dengan penjelasan diatas, maka semaksimalnya perusahaan membantu masyarakat yang membutuhkan pinjaman modal, walaupun tidak semua mampu dibantu tetapi paling tidak merangkul sebagian masyarakat. Program Kemitraan yang dikerjakan oleh PTPN III sangat bermanfaat, modal pinjaman yang diberikan membantu dalam pengembangan usaha. Sebelum diberikannya dana kepada penerima pinjaman modal, perusahaan mengadakan pelatihan kerajinan tangan yang diikuti oleh beberapa orang selama tiga hari. Hal ini membantu mencipta kreatifitas berbagai macam kerajinan tangan. Hasil usaha yang dihasilkan juga dapat dipromosikan dari penawaran program pelatihan tersebut seperti menghadiri pameran-pameran yang dilaksanakan donatur yang bekerjasama didalam itu. Dana yang dipinjamkan akan dikembalikan sesuai dengan perjanjian yang sudah disepakati dan itu sangat kecil bunganya sehingga menguntungkan masyarakat yang memiliki usaha. Wawancara kepada Ibu Shopia.16 juni 2016 Dokumentasi pribadi : Usaha Ibu Shopia. Tanggal16 juni 2016 Perbaikan sarana dan prasarana belum pernah terjadi di sekitaran kantor PTPN III Medan, namun pemberian pinjaman modal banyak diterima disekitaran daerah PTPN ini. Seperti salah satu penerima pinjaman, bapak Ian mengatakan “ Universitas Sumatera Utara 80 Untuk perbaikan jalan ataupun pemberian dana dalam membangun gedung umum seperti mesjid dan gereja dilakukan dengan pemberian proposal terlebih dahulu dan hal itu belum pernah saya dengar sekitaran sini, mungkin didaerah- daerah sekitaran pabrik PTPN III karena didaerah sini tidak begitu membutuhkan namun sekitaran sini banyak menerima pinjaman modal dalam untuk program kemitraan. PTPN III menawarkan kepada saya untuk ikut bergabung dalam program ini dan hal itu menarik hati saya ”. Dokumentasi pribadi : Usaha Bapak Ian, 16 juni 2016 Program peminjaman modal, sangat berguna dalam memulai mengembangan usaha-usaha kecil. Besarnya pemberian pinjaman itu sesuai dengan jenis usaha yang dikembangkan setiap orang, maka dana yang diterima setiap usaha-usaha berbeda-beda. Selain itu juga peminjam modal ini bersifat membantu sehingga sangat berbeda dengan peminjaman yang lain yang lebih mengutamakan bunga besar yang akan dikembalikan namun PTPN hanya sekian persen bunga yang dibebankan dan itu masih mampu untuk dibayar dalam pemgembalian dana sesuai waktu yang telah disepakati. Hasil wawancara Bapak Ian. 16 juni 2016. Universitas Sumatera Utara 81

V.4 Hambatan dalam Melaksanakan CSR

Pelaksanaan CSR tidak selalu berjalan dengan baik. Perusahaan mengimplementasikan CSR juga dipengaruhi oleh beberapa faktor yaitu: pertama, terkait dengan komitmen pimpinan perusahaan. Kedua, ukuran dan kematangan perusahaan. Perusahaan yang lebih besar dan mapan lebih mempunyai potensi memberikan kontribusinya. Ketiga, regulasi dan sistem perpajakan yang diatur oleh pemerintah. Semakin kondusif regulasi dan semakin besar insentif pajak yang diberikan, akan lebih berpotensi memberi semangat dan ketertarikan kepada perusahaan untuk berkontribusi kepada masyarakat. Harian Surya“ Pengimplementasian CSR”. Harian Kompas, tanggal 4 Agustus 2007 PTPN III mengalami penurunan dalam alokasi dana untuk CSR dikarenakan pemasukan dana pada perusahaan ini sedang mengalami kemunduran sehingga beberapa tahun ini terkhusus 2016 lebih sedikit dari tahun-tahun sebelumnya. Dengan terjadinya hal itu maka perusahaan mengurangi beberapa bagian yang akan dilaksanakan dalam CSR, dan hanya memfokuskan bidang tertenju saja, seperti halnya tahun ini mengalokasikan dana kepada permintaan stakeholders. Dampaknya beberapa bidang yang sudah dilaksanakan di tahun- tahun sebelumnya tidak dapat direalisasikan dengan maksimal ditahun terakhir ini, dan masyarakat yang menerima bantuan CSR ditahun ini lebih sedikit. Wawancara Bapak Herlambang. 3 Juni 2016 Disamping itu, hambatan yang terjadi dalam melaksanakan CSR datang dari masyarakat tertentu. Seperti yang terjadi dalam pelaksanaan bina lingkungan, Universitas Sumatera Utara

Dokumen yang terkait

Implementasi Program Corporate Social Responsibility (studi pada PT. Arun NGL, Lhokseumawe)

2 59 95

Pengalokasian Dana Corporate Social Responsibility sebagai Alternatif Biaya Pembangunan di Pemerintahan Kota Medan

2 90 101

Program Corporate Social Responsibility (CSR) dan Citra Perusahaan (Studi Korelasional Program Nikah Massal Terhadap Citra PT. PGN SBU III Medan di Kalangan Warga Masyarakat Kota Medan)

1 29 95

Implementasi Corporate Social Responbility (CSR) Terhadap Masyarakat Lingkungan PTPN IV (Studi Pada Unit Kebon Dolok Ilir Kabupaten Simalungun)

5 39 118

Implementasi Corporate Social Responsibility (CSR) PTPN III Untuk Mendukung Pembangunan Berkelanjutan (Studi Pada PTPN III Sei Batanghari Medan)

0 0 4

Implementasi Corporate Social Responsibility (CSR) PTPN III Untuk Mendukung Pembangunan Berkelanjutan (Studi Pada PTPN III Sei Batanghari Medan)

0 0 1

Implementasi Corporate Social Responsibility (CSR) PTPN III Untuk Mendukung Pembangunan Berkelanjutan (Studi Pada PTPN III Sei Batanghari Medan)

0 0 11

Implementasi Corporate Social Responsibility (CSR) PTPN III Untuk Mendukung Pembangunan Berkelanjutan (Studi Pada PTPN III Sei Batanghari Medan)

0 1 37

Implementasi Corporate Social Responsibility (CSR) PTPN III Untuk Mendukung Pembangunan Berkelanjutan (Studi Pada PTPN III Sei Batanghari Medan)

0 0 3

Implementasi Corporate Social Responsibility (CSR) PTPN III Untuk Mendukung Pembangunan Berkelanjutan (Studi Pada PTPN III Sei Batanghari Medan)

0 0 4