Operasi penjumlahan Operasi pengurangan

2 5 n 4 pengurangan bilangan positif + dan bilangan negatif - -3 -2 -1 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9 2 – -5 = 2 + 5 = n , n = 7 Dengan memperhatikan beberapa contoh di atas dapat diambil kesimpulan konsep, yaitu jika angka digantikan dengan simbol a dan b, didapat:

a. Operasi penjumlahan

1 penjumlahan bilangan positif + dan bilangan positif + a + b = b + a 2 penjumlahan bilangan negatif - dan bilangan negatif - -a + -b = -b + -a  - a + b 3 penjumlahan bilangan negatif - dan bilangan positif + -a + b = b + -a 4 penjumlahan bilangan positif + dan bilangan negatif - a + -b = -b + a Jadi operasi penjumlahan bilangan bulat bersifat komutatif

b. Operasi pengurangan

1 pengurangan bilangan positif + dan bilangan positif + a – b ≠ b – a  a + -b 2 pengurangan bilangan negatif - dan bilangan negatif - -a - -b = -a + b  b – a 3 pengurangan bilangan negatif - dan bilangan positif + -a – b =-a + -b  -a –b 4 pengurangan bilangan positif + dan bilangan negatif - a – -b = a + b Jadi, operasi pengurangan tidak bersifat komutatif, dan operasi pengurangan sama dengan menjumlahkan dengan lawan bilangan pengurang. Dengan menggunakanmemperhatikan ketentuan-ketentuan tersebut, maka dalam pengerjaan bilangan-bilangan yang besar tidak lagi menggunakan alat peraga mistar hitung bilangan bulat. 24

BAB III METODE PENELITIAN

A. Setting dan Subjek Penelitian Penelitian dilakukan di MI Nurul Kalam desa Tempeh Kidul kecamatan Tempeh kabupaten Lumajang, dengan subjek penelitian adalah siswa kelas V sebanyak 20 siswa yang terdiri dari 8 siswa laki-laki dan 12 siswa perempuan yang kemampuannya heterogen. Secara administrasi letak MI Nurul Kalam terletak di Desa. Dengan latar belakang pendidikan orang tua ± 75 SDMI, ± 20 SMPMTs dan ± 5 SMAMA. Sedangkan latar belakang ekonomi orang tua ± 80 buruh tani, ± 10 pedagang dan sisanya menjadi TKI. Kondisi semacam ini menyebabkan motivasi belajar siswa kelas V MI Nurul Kalam sedikit rendah. Peneliti adalah guru kelas V berkolaborasi dengan guru lainnya di MI Nurul Kalam dengan jumlah guru ada 16 orang. Penelitian ini dilaksanakan pada semester ganjil satu tahun pelajaran 20102011 dengan materi pokok ‘Penjumlahan dan Pengurangan Bilangan Bulat’.

B. Jenis Penelitian

Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas classroom action research yang merupakan bagian dari penelitian tindakan action research dan dilakukan untuk memecahkan masalah pembelajaran di kelas. Penelitian ini juga 25