Kerangka Pikir TINJAUAN PUSTAKA DAN KERANGKA PIKIR

Sawah Brebes Kecamatan Tanjung Karang Timur Kota Bandar Lampung terhadap dampak keberadaan industri tempe yang berupa limbah dan sampah padat.

B. Kerangka Pikir

Industri adalah kegiatan mengolah bahan mentah menjadi barang jadi atau setengah jadi. Dalam setiap proses produksinya setiap industri pasti menghasilkan limbah. Limbah dari proses produksi industri apabila tidak diolah dapat berdampak terhadap lingkungan, antara lain dapat menyebabkan a pencemaran air, b pencemaran udara, c pencemaran daratan. Industri tempe di Kelurahan Sawah Brebes Kecamatan Tanjung Karang Timur Kota Bandar Lampung menghasilkan limbah yang berupa Whey dan kulit ari. Limbah industri tempe ini tidak diolah dan langsung dibuang ke parit atau sungai. Sehingga penulis memiliki dugaan keberadaan industri tempe di Kelurahan Sawah Brebes berdampak terhadap kesehatan lingkungan di Kelurahan Sawah Brebes Kecamatan Tanjung Karang Timur Kota Bandar Lampung. Untuk lebih jelasnya kerangka pikir dapat dilihat pada gambar 2 berikut ini: Gambar 2 Gambar 1. Bagan Alir Kerangka Pikir Keberadaan industri tempe Kesehatan lingkungan: - Tempat pembuangan limbah industri tempe - Kondisi air limbah industri tempe - Dampak pembuangan air limbah industri tempe

III. METODOLOGI PENELITIAN

A. Metode Penelitian

Penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif yang dilengkapi dengan uji laboratorium. Menurut Pabundu Tika 2005:4, penelitian deskriptif adalah penelitian yang lebih mengarah pada pengungkapan suatu masalah atau keadaan sebagaimana adanya dan mengungkapkan fakta-fakta yang ada, walaupun kadang- kadang diberikan interpretasi atau analisis. Kaitannya dengan penelitian yang dilakukan, diharapkan dapat memberikan gambaran tentang dampak keberadaan industri tempe terhadap kesehatan lingkungan di Kelurahan Sawah Brebes Kecamatan Tanjung Karang Timur Kota Bandar Lampung Tahun 2009.

B. Populasi dan Sampel

I. Populasi Populasi adalah keseluruhan dari subyek penelitian Suharsimi Arikunto, 1993:115. Populasi dalam penelitian ini adalah populasi wilayah area dalam mengambil air limbah industri tempe. Jumlah responden dalam penelitian yaitu 42 responden, yang terdiri dari 22 pengusaha tempe dan 20 KK sebagai responden

Dokumen yang terkait

PENGARUH PERHATIAN IBU “SINGLE PARENT” YANG BEKERJA TERHADAP PENDIDIKAN ANAK DI KELURAHAN KOTABARU KECAMATAN TANJUNG KARANG TIMUR BANDAR LAMPUNG

0 6 19

PENGARUH PERHATIAN IBU “SINGLE PARENT” YANG BEKERJA TERHADAP PENDIDIKAN ANAK DI KELURAHAN KOTABARU KECAMATAN TANJUNG KARANG TIMUR BANDAR LAMPUNG

0 5 19

PELAKSANAAN PERIZINAN PEMBANGUNAN RUMAH IBADAT VIHARA TRI DHARMA KELURAHAN KEDAMAIAN KECAMATAN TANJUNG KARANG TIMUR BANDAR LAMPUNG

1 19 46

PENGARUH KOMUNIKASI KELUARGA TERHADAP PERILAKU REMAJA DALAM CARA BERPACARAN (Study Kasus pada Remaja Di Kelurahan Sawah Brebes, Kecamatan Tanjung Karang Timur, Bandar Lampung).

0 4 4

PENGARUH KOMUNIKASI KELUARGA TERHADAP PERILAKU REMAJA DALAM CARA BERPACARAN (Study Kasus pada Remaja Di Kelurahan Sawah Brebes, Kecamatan Tanjung Karang Timur, Bandar Lampung).

0 9 4

GAYA KEPEMIMPINAN WALI KOTA BANDAR LAMPUNG 2012-2014 DI BIDANG PENDIDIKAN DAN KESEHATAN MENURUT PERSEPSI MASYARAKAT KECAMATAN TANJUNG KARANG TIMUR

5 16 60

GAYA KEPEMIMPINAN WALI KOTA BANDAR LAMPUNG 2012-2014 DI BIDANG PENDIDIKAN DAN KESEHATAN MENURUT PERSEPSI MASYARAKAT KECAMATAN TANJUNG KARANG TIMUR

3 34 79

PROFIL PEDAGANG LESEHAN DI JALAN KARTINI KELURAHAN PALAPA KECAMATAN TANJUNG KARANG PUSAT KOTA BANDAR LAMPUNG TAHUN 2015

1 7 51

Deskripsi Lokasi Banjir di Kecamatan Tanjung Karang Pusat Kota Bandar Lampung Tahun 2011-2013

4 42 55

GAMBARAN PENGETAHUAN IBU TENTANG KELUARGA SADAR GIZI (KADARZI) DI LINGKUNGAN PULAU PASARAN KELURAHAN KOTA KARANG KECAMATAN TELUK BETUNG TIMUR KOTA BANDAR LAMPUNG

0 0 5