11.30 - 12.05 08.05 - 08.40 09.30 - 10.05 10.05 - 10.40 11.30 - 12.05

Gambar 3.27 Denah ruang kelas III di Gedung D, SDN 066049, Jalan Mawar Raya Titik merah pada gambar menunjukkan lokasi titik penelitianSumber: olah data Tabel 3.6 Tabel mata pelajaran siswa kelas III di Gedung D, SDN 066049Sumber: olah data MATA PELAJARAN KELAS III SDN 066049 Senin Selasa Rabu 1. 07.30 - 08.05 Upacara 1. 07.30 - 08.05 IPS 1. 07.30 - 08.05 Agama

2. 08.05 - 08.40

IPA 2. 08.05 - 08.40 IPS

2. 08.05 - 08.40

Agama 3. 08.40 - 09.15 IPA

3. 08.40 - 09.15

IPS 3. 08.40 - 09.15 Agama 4. 09.15 - 09.30 Istirahat 4. 09.15 - 09.30 Istirahat 4. 09.15 - 09.30 Istirahat

5. 09.30 - 10.05

B. Indonesia 5. 09.30 - 10.05 B. Indonesia

5. 09.30 - 10.05

B. Indonesia

6. 10.05 - 10.40

B. Indonesia 6. 10.05 - 10.40 B. Indonesia

6. 10.05 - 10.40

B. Inggris 7. 10.40 - 10.55 Istirahat

7. 10.40 - 10.55

Istirahat

7. 10.40 - 10.55

Istirahat 8. 10.55 - 11.30 B. Indonesia 8. 10.55 - 11.30 Matematika 8. 10.55 - 11.30 B. Inggris

9. 11.30 - 12.05

IPS 9. 11.30 - 12.05 Matematika

9. 11.30 - 12.05

SBK Kamis Jumat Sabtu 1. 07.30 - 08.05 Matematika 1. 07.30 - 08.05 Matematika 1. 07.30 - 08.05 PKN

2. 08.05 - 08.40

Matematika 2. 08.05 - 08.40 Matematika

2. 08.05 - 08.40

PKN 3. 08.40 - 09.15 Matematika

3. 08.40 - 09.15

B. Indonesia 3. 08.40 - 09.15 IPA 4. 09.15 - 09.30 Istirahat 4. 09.15 - 09.30 Istirahat 4. 09.15 - 09.30 Istirahat

5. 09.30 - 10.05

IPA 5. 09.30 - 10.05 ORKES

5. 09.30 - 10.05

IPA

6. 10.05 - 10.40

IPA 6. 10.05 - 10.40 ORKES 7. 10.40 - 10.55 Istirahat 8. 10.55 - 11.30 B. Inggris

9. 11.30 - 12.05

SBK Gambar 3.28 Foto Ruangan Kelas III di Gedung D, SDN 066046 Sumber: olah data Universitas Sumatera Utara Adapun instrumen yang dipakai dalam melakukan penelitian pada ruang kelas III, yaitu : a. Alat ukur suhu kelembapan: EXTECH Humidity + Temperature Recorder RH520A – 220. Gambar 3.29 EXTECH Humidity + Temperature Recorder RH520A-220 Sumber: http:www.extech.cominstrumentsproduct.asp?catid=37prodid=498 Tabel 3.7 Tabel spesifikasi alat ukur EXTECH Humidity + Temperature Recorder RH520A-220 Sumber: http:www.extech.cominstrumentsproduct.asp?catid=37prodid=498 Rentang Ukur Tingkat Kelembaban 10 to 95 Rentang Ukur Suhu Temperatur -20ºF – 140 ºF -28 ºC – 60 ºC Tingkat Akurasi Ketelitian ± 3 kelembaban relatif; ± 1,8 ºF ± 1 ºC Dimensi Alat Ukur 5 x 7,7 x 0,9” 129 x 195 x 22 mm Berat Alat Ukur 12,6 oz 357 g Fungsi Alat Mengukur suhu tabung kering dry bulb, suhu tabung basah wet bulb serta kelembaban RH Universitas Sumatera Utara b. Alat ukur kecepatan angin: KRISBOW Flexible Thermo Anemometer KW06- 562. Gambar 3.30 KRISBOW Flexible Thermo Anemometer KW06-562 Sumber: http:www.krisbow.comidproductdetail3913caflexible-thermo-anemometer-0.6-30ms Tabel 3.8 Tabel spesifikasi alat ukur KRISBOW Flexible Thermo Anemometer KW06-562 Sumber: http:www.krisbow.comidproductdetail3913caflexible-thermo-anemometer-0.6- 30ms Rentang Ukur Kecepatan Angin 0,6 - 30 ms Resolusi 0,01 Tingkat Akurasi Ketelitian ± 3; ± 0,20 ms Dimensi Alat Ukur 163 x 45 x 34 mm Ukuran Tampilan 26,7 x 25,4 mm Diameter Kipas 27,2 mm Berat 257 g Fungsi Alat Mengukur temperatur dan kecepatan angin Metode penelitian yang dilakukan untuk melakukan pengukuran temperatur udara, kelembaban udara, dan kecepatan angin di Ruang Kelas III, meliputi : a. Pengukuran temperatur udara dan kelembaban udara di ruang kelas III dilakukan dengan menggunakan alat ukur suhu dan kelembaban yaitu EXTECH Humidity + Temperature Recorder RH520A – 220 yang diletakkan di atas meja siswa setinggi 70 cm dari permukaan lantai dalam kelas. Universitas Sumatera Utara b. Pengukuran kecepatan angin di ruang kelas VA dilakukan dengan menggunakan alat ukur kecepatan angin yaitu KRISBOW Flexible Thermo Anemometer KW06-562 yang dipegang dengan ketinggian 1.4 m dari permukaan lantai dalam kelas. c. Pengukuran temperatur udara, kelembaban udara, dan kecepatan angin dilakukan di dalam ruang kelas III pada saat proses belajar mengajar berlangsung dengan jumlah siswa yang berada dalam 1 kelas sebanyak 40 orang dan pengukuran ini berlangsung selama 6 hari berbeda. Pengukuran yang dilakukan meliputi pengukuran temperatur udara, kelembapan, dan kecepatan angin pada 3 titik berbeda dengan rincian berikut : c. Titik 1 : Pengukuran dilakukan pada Hari Sabtu, 3 Mei 2014 dan hari Senin, 26 Mei 2014. Rentang Waktu Pengukuran: 08.00 – 10.05. Cuaca cerah. Gambar 3.31 Foto lokasi titik ukur 1 di Ruang Kelas III lingkar kuning pada gambar menunjukkan lokasi titik ukur 1 untuk thermo-hygrometer dan lingkar merah untuk anemometer Sumber: olah data Catatan: Foto diambil pada saat ruang kelas dalam keadaan kosong, namun pengukuran tetap dilakukan pada saat jam pelajaran berlangsung. Universitas Sumatera Utara Gambar 3.32 Lokasi titik ukur 1 di ruang kelas III di Gedung D Titik merah pada gambar menunjukkan lokasi titik penelitian Sumber: olah data d. Titik 2 : Pengukuran dilakukan pada Hari Senin, 5 Mei 2014 dan hari Selasa, 3 Juni 2014. Rentang Waktu Pengukuran: 08.00 – 12.05. Cuaca cerah. Gambar 3.33 Foto lokasi titik ukur 2 di Ruang Kelas III lingkar kuning pada gambar menunjukkan lokasi titik ukur 2 untuk thermo-hygrometer dan lingkar merah untuk anemometer Sumber: olah data Catatan: Foto diambil pada saat ruang kelas dalam keadaan kosong, namun pengukuran tetap dilakukan pada saat jam pelajaran berlangsung. Universitas Sumatera Utara Gambar 3.34 Lokasi titik ukur 2 di ruang kelas III di Gedung D Titik merah pada gambar menunjukkan lokasi titik penelitian Sumber: olah data e. Titik 3 : Pengukuran dilakukan pada Hari Sabtu, 10 Mei 2014 dan hari Rabu, 28 Mei 2014. Rentang Waktu Pengukuran: 08.00 –10.05. Cuaca mendung dan hujan. Gambar 3.35 Foto lokasi titik ukur 3 di Ruang Kelas III lingkar kuning pada gambar menunjukkan lokasi titik ukur 3 untuk thermo-hygrometer dan lingkar merah untuk anemometer Sumber: olah data Catatan: Foto diambil pada saat ruang kelas dalam keadaan kosong, namun pengukuran tetap dilakukan pada saat jam pelajaran berlangsung. Universitas Sumatera Utara Gambar 3.36 Lokasi titik ukur 3 di ruang kelas III di Gedung D Titik merah pada gambar menunjukkan lokasi titik penelitian Sumber: olah data

3.6 Metode Analisa Data

Metode analisis data dalam penelitian ini merupakan teknik analisis deskriptif. Hasil pengukuran akan dibandingkan dengan standar kenyamanan termal yang dikeluarkan oleh SNI T03-6572-2001, untuk mendapatkan rentang waktu jam belajar dimana temperatur efektif ruangan berada pada sejuk nyaman, nyaman optimal, dan hangat nyaman sebagai waktu pembagian kuesioner. Hasil pengukuran dianalisa melalui program CBE Thermal Comfort Tool for ASHRAE- 55 untuk mendapatkan nilai PMV dan PPD. PMV dan PPD juga akan dihasilkan dari analisa kuesioner kenyamanan termal, karena tingkat kenyamanan siswa SD yang berbeda dengan tingkat kenyamanan berdasarkan standar ASHRAE. Berikutnya hasil PMV dan PPD, serta temperatur efektif kedua ruang kelas akan dipaparkan secara deskriptif untuk mengetahui tingkat kenyamanan termal di dalam kedua ruangan kelas di SDN 066049. Universitas Sumatera Utara