Saran KESIMPULAN DAN SARAN

perkapita memberikan pengaruh yang signifikan terhadap Penerimaan Pajak Penghasilan di Kota Medan. 5. Secara bersama-sama variabel Inflasi, Pengeluaran Pemerintah, Investasi, Sumber Penghasilan Perusahaan yang ditunjukkan oleh pendapatan bruto sebelum pajak dan Sumber Pendapatan Masyarakat yang ditunjukkan oleh pendapatan perkapita memberikan pengaruh yang signifikan terhadap penerimaan Pajak Penghasilan di Kota Medan. 6. Inflasi berpengaruh negatif namun tidak signifikan terhadap Penerimaan Pajak Penghasilan di Kota Medan. 7. Pengeluaran Pemerintah berpengaruh positif namun tidak signifikan terhadap Penerimaan Pajak Penghasilan di Kota Medan. 8. Investasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap Penerimaan Pajak Penghasilan di Kota Medan. 9. Sumber Penghasilan Perusahaan yang ditunjukkan oleh pendapatan bruto sebelum pajak berpengaruh positif dan signifikan terhadap Penerimaan Pajak Penghasilan. 10. Sumber Penghasilan Masyarakat yang ditunjukkan oleh pendapatan perkapita berpengaruh positif namun tidak signifikan terhadap Penerimaan Pajak Penghasilan.

5.2. Saran

1. Besarnya Pengeluaran Pemerintah agar menjadi perhatian Direktorat Jenderal Pajak karena setiap tahun pengeluaran pemerintah cenderung semakin besar. Perlu dilakukan kerjasama dengan Pemerintah Daerah melalui sosialisasi dan UNIVERSITAS SUMATRA UTARA pengawasan terhadap Bendaharawan Pemerintah agar potensi Pajak Penghasilan dari pengeluaran pemerintah dapat dioptimalkan. 2. Berdasarkan penelitian diketahui bahwa Investasi mempunyai pengaruh yang positif dan signifikan terhadap penerimaan Pajak Penghasilan di Kota Medan. Pemerintah Daerah harus selalu menciptakan suasana berbisnis yang aman, upah minimum yang kondusif bagi investor dan karyawan, kemudahan ijin usaha dan kondisi yang menarik lainnya bagi para investor agar tertarik untuk berinvestasi di Kota Medan. Dengan meningkatnya investasi diharapkan penerimaan negara khususnya dari Pajak Penghasilan akan selalu mengalami pertumbuhan yang lebih besar lagi. 3. Jumlah Sumber Penghasilan Perusahaan Penghasilan Kena Pajak mempunyai pengaruh positif dan signifikan terhadap penerimaan Pajak Penghasilan di Kota Medan. Oleh sebab itu Direktorat Jenderal Pajak agar selalu memberikan pelayanan dan pengawasan yang lebih baik lagi kepada wajib pajak, melalui bimbingan, sosialisasi peraturan perpajakan ataupun penyuluhan mengenai hak dan kewajiban wajib pajak dan pengawasan terhadap wajib pajak sehingga Wajib Pajak semakin sadar, mau dan patuh untuk melaporkan penghasilan maupun penghasilan kena pajaknya dengan jujur sehingga dapat diperoleh Pajak Penghasilan yang optimal. 4. Jumlah Sumber Pendapatan Masyarakat dalam hal ini Pendapatan Perkapita berpengaruh positif dan signifikan terhadap penerimaan Pajak Penghasilan di Kota Medan. Oleh sebab itu dibutuhkan berbagai kebijakan dan kreatifitas pemerintah untuk membuka lapangan kerja yang baru sehingga dapat meningkatkan pendapatan masyarakat. Direktorat Jenderal Pajak agar lebih UNIVERSITAS SUMATRA UTARA meningkatkan penggalian dan pencarian wajib pajak-wajib pajak baru melalui sensus pajak ataupun melakukan kerjasama dengan pihak lain yang berhubungan dengan transaksi keuangan maupun kekayaan masyarakat kemudian dilakukan bimbingan sehingga orang yang memiliki penghasilan dan mampu membayar pajak menjadi wajib pajak yang baik dengan membayar pajak sesuai dengan ketentuan yang berlaku. 5. Pemerintah harus terus berusaha menjaga kestabilan inflasi, jangan sampai mencapai angka dua digit agar gairah masyarakat untuk berbisnis meningkat dan dengan adanya campur tangan yang baik dari pemerintah untuk mengendalikan inflasi membuat masyarakat merasa aman dan tidak terlalu mengkhawatirkan akibat – akibat negatif yang dapat ditimbulkan oleh inflasi. 6. Untuk memudahkan penelitian diharapkan agar pemerintah dalam hal ini Pemerintah Kota Medan dan Direktorat Jenderal Pajak selalu memutakhirkan data – data ekonomi melalui jaringan internet, sehingga masyarakat dapat memantau dan melakukan penelitian terhadap perkembangan dan keadaan perekonomian khususnya Kota Medan. 6. Disarankan kepada peneliti - peneliti lain, jika memungkinkan agar mempertimbangkan atau menambah determinan lain serta memperluas penelitian baik dari segi objek maupun runtut waktu penelitian. UNIVERSITAS SUMATRA UTARA DAFTAR PUSTAKA Devano, Sony, dan Rahau, Siti. R., 2006, Perpajakan : Konsep, Pemikiran, dan Isu, Jakarta : Prenada Media Group. Gujarati, Damodar. N., 2003, Ekonomtrika Dasar, Jakarta : Penerbit Erlangga. Gunadi., 2002, Ketentuan Dasar Pajak Penghasilan, Jakarta : Salemba Empat. ---------., 2007, Pajak Internasional, Jakarta : Lembaga Penerbit FE-UI. Laksana, Harry Yusuf. A., 2007, Bagaimana Mendesain Pembuatan Suatu Tax Policy Yang Baik, Jakarta, Jurnal Perpajakan Indonesia Volume 1 Nomor 4. Mankiw, N. Gregory., 2003, Teori Makro Ekonomi, Edisi ke-lima, Jakarta : Erlangga. Muhammad, Mar’ie., 2004, Kebijakan Fiskal Pemikiran, Konsep, dan Implementasi, Jakarta : Penerbit Erlangga. Nasution, Chairuddin Syah., 2003, Analisis Potensi dan Pertumbuhan Penerimaan Pajak Penghasilan PPh di Indonesia Perioede 1990 – 2000, Jakarta, Kajian Ekonomi dan Keuangan Volume 7 Nomor 2. Normantu, Safri., 2003, Pengantar Perpajakan, Edisi ke-dua, Jakarta : Granit. Pandiangan, Liberti., 2006, Memeta Potensi Pajak Indonesia, Majalah Berita Pajak, Jakarta : Koperasi Pegawai Direktorat Jenderal Pajak. Prabowo, Y., 2002, Akuntansi Perpajakan Terpadu, Jakarta : Grasindo. Rusdji, Muhammad., 2006, Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan, Edisi ke-tiga , Jakarta : PT. Indeks Kelompok Gramedia. Setiyaji, Gunawan, dan Amir, Hidayat., 2005, Evaluasi Kinerja Sistem Perpajakan Indonesia, Jakarta, Jurnal Ekonomi : Universitas Indonusa Esa unggul. Skousen, Mark., 2005, Sejarah Pemikiran Ekonomi, Sang Maestro Teori-teori Ekonomi Modern, Terjemahan Tri Wibowo Budi Santoso, Jakarta : Penerbit Prenada Media. Soemitro, Rochmat, dan Sugiharti, D. Kania., 2004, Asas dan Dasar Perpajakan, Edisi Revisi, Bandung : Penerbit PT. Refika Aditama. UNIVERSITAS SUMATRA UTARA Subarsono, AG., 2004, Reposisi Lembaga Perpajakan, Yogyakarta, Jurnal Kebijakan dan Administrasi Publik, Volume 8 Nomor 2. Supramono, dan Damayanti, T.W., 2005, Perpajakan Indonesia : Mekanisme dan Perhitungannya, Yogyakarta : Penerbit Andi. Supranto, J., 2004, Ekonometri, Buku Kedua, Jakarta : Penerbit Ghalia Indonesia. Teera, Joweria M, Determinant of Tax Revenue in Uganda, University of Bath, Bath, Departemen of Economics. Undang-undang RI Nomor 16 Tahun 2000 s.t.d.t.d. Undang-Undang RI Nomor 16 Tahun 2009 tentang Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan. Undang-undang RI Nomor 17 Tahun 2000 s.t.d.t.d. Undang – Undang Nomor 36 Tahun 2008 tentang pajak Penghasilan. Uppal, J.S., 2003, Taxation in Indonesia, Yogyakarta : UGM Press. -------------., 2005, Tax Reform In Indonesia, Yogyakarta : UGM Press. Waluyo., 2006, Perpajakan Indonesia, Edisi ke-enam, Jakarta : Penerbit Salemba Empat. Yogi Rahmayanti., 2006, Indonesian Tax Reform : An Analysis of Tax Potential, Jakarta, Jurnal Keuangan Publik Volume 4 Nomor 1. Dornbusch, R. dan Fisher, S., 2004. Macroekonomi, Edisi Keempat, Alih Bahasa Mulyadi, JA, Penerbit Erlangga, Jakarta. Dumairy, 2004. Perekonomian Indonesia, Cetakan kelima, Penerbit Erlangga, Jakarta. Jonathan Sarwono, 2007. Analisis Jalur untuk Riset Bisnis dengan SPSS, Penerbit Andi Yogyakarta. Jonathan Sarwono, 2012. Path Analysis dengan SPSS, Penerbit PT Elex Media Komputindo. Ghozali, Imam, 2005. Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program SPSS, BP- Undip, Semarang. Lains, Alfian, 2006, Ekonometrika : Teori dan Aplikasi, Jilid II, LP3ES, Jakarta. Mankiw, N. Gregory, 2003. Teori Makro Ekonomi Terjemahan. Jakarta, PT. Gramedia Pustaka Utama. UNIVERSITAS SUMATRA UTARA Setiawan, Dwi Endah Kusrini, 2010. Ekonometrika. Andi, Yogyakarta Dornbusch, R. dan Fisher, S., 2004. Macroekonomi, Edisi Kedelapan, Alih Bahasa Yusuf Wibisono, Roy Indra Mirazudin, Penerbit PT Media Global Edukasi, Jakarta. Nugroho, A.B., 2005. Strategi Jitu Memilih Metode Statistika Dengan SPSS. Andi Offset. Yogyakarta. Umar, Husein, 2004. Metode Penelitian untuk Skripsi dan Tesis Bisnis, Rajawali Pers, Jakarta. Widarjono, Agus, 2005. Ekonometrika, Teori dan Aplikasi. Yogyakarta, C. Trihendradi, 2011. Langkah Mudah Melakukan Analisis Statistik Menggunakan SPSS 19, Andi Yogyakarta Eva Susanti. 2008. Analisis Faktor – Faktor yang Mempengaruhi Pertumbuhan Ekonomi Indonesia. [Tesis]. Medan : Universitas Sumatera Sumatera Utara, Program Pascasarjana. Ismail Fahmi Nasution 2008. Analisa Faktor – Faktor yang Mempengaruhi Penerimaan Pajak Penghasilan Orang Pribadi di Sumatera Utara [Tesis]. Medan : Universitas Sumatera Sumatera Utara, Program Pascasarjana. Saepudin. 2008. Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Penerimaan PPN di Sumatera Utara [Tesis]. Medan : Universitas Sumatera Sumatera Utara, Program Pascasarjana. Novita Sitompul. 2008. Analisis Determinan Konsumsi Masyarakat di Indonesia [Tesis]. Medan : Universitas Sumatera Sumatera Utara, Program Pascasarjana. Latief. 2002. Perkembangan Ekonomi dan Kebijakan Ekonomi Global. Surakarta : Muhammadiyah University Press. Mudrajat Kuncoro. 2004. Ekonomi Pembangunan Teori Masalah dan Kebijakan Edisi Ketiga. Yogyakarta : UPP YPKN. UNIVERSITAS SUMATRA UTARA Lampiran 1. Penerimaan Negara dan Hibah Tahun 2007-2010 Dalam Miliar Rupiah Keterangan Tahun Anggaran 2007 2008 2009 2010 Pendapatan Negara dan Hibah 707.806,1 981.609,4 872.631,8 911.475,8 I. Penerimaan Dalam Negeri 706.108,3 979.305,4 871.640,2 910.054,3 1. Penerimaan Perpajakan 490.988,6 658.700,8 725.843,0 729.165,2 a. Pajak Dalam Negeri 470.051,8 622.358,7 632.098,8 702.033,9 i. Pajak Penghasilan 238.430,9 327.497,7 357.400,5 340.321,7 - Migas 44.000,5 77.018,9 56.723,5 39.882,7 - Non Migas 194.430,4 250.478,8 300.677,0 300.439,0 ii. Pajak Pertambahan Nilai 154.526,8 209.647,4 249.508,7 267.028,0 iii. Pajak Bumi dan Bangunan 23.723,5 25.354,3 28.916,3 26.486,6 iv. BPHTB 5.953,4 5.5573,1 7.753,6 7.354.8 v. Cukai 44.679,5 51.251,8 49.494,7 57.026,5 vi. Pajak Lainnya 2.737,7 3.034,4 4.273,2 3.816,3 b. Pajak Perdagangan Internasional 20.936,8 36.342,1 28.496,0 27.131,4 i. Bea Masuk 16.699,4 22.763,8 19.160,4 19.497,7 ii. Bea Keluar 4.237,4 13.578,3 9.335,6 7.633,6 2. Penerimaan Bukan Pajak 215.119,7 320.604,6 219.518,3 180.889,0 a. Penerimaan SDA 132.892,6 224.463,0 173.496,5 111.453,9 i. Migas 124.783,7 211.617,0 162.123,1 101.259,3 ii. Non Migas 8.108,9 12.846,0 11.373,5 10.194,6 b. Bagian Laba BUMN 23.222,5 29.088,4 30.794,0 23.005.1 c. PNBP Lainnya 56.873,4 63.319,0 49.210,8 36.719,1 d. Pendapatan BLU 2.131,2 3.734,3 5.442,2 9.710,9 II. Hibah 1.697,7 2.304,0 991,6 1.421,5 Sumber : Kementerian Keuangan Nota Keuangan UNIVERSITAS SUMATRA UTARA Lampiran 2. Hasil Regresi Sumber Penghasilan PerusahaanPengh Kena Pajak Y 1 dengan Inflasi P, Pengeluaran Pemerintah G dan Investasi I Model Summary b Model R R Square Adjusted R Square Std. Error of the Estimate Change Statistics Durbin- Watson R Square Change F Change df1 df2 Sig. F Change 1 .930 a .864 .840 609.26123 .864 35.993 3 17 .000 1.776 a. Predictors: Constant, Investasi, Inflasi, Pengeluaran Pemerintah b. Dependent Variable: Pengh.Kena Pajak ANOVA b Model Sum of Squares df Mean Square F Sig. 1 Regression 40081366.756 3 13360455.585 35.993 .000 a Residual 6310387.243 17 371199.250 Total 46391753.999 20 a. Predictors: Constant, Investasi, Inflasi, Pengeluaran Pemerintah b. Dependent Variable: Pengh.Kena Pajak Coefficients a Model Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients t Sig. 95.0 Confidence Interval for B B Std. Error Beta Lower Bound Upper Bound 1 Constant 2518,883 1682,187 1,497 ,153 -1030,223 6067,988 Inflasi 6,299 9,247 ,071 ,681 ,505 -13,210 25,808 Pengeluaran Pemerintah 1,974 ,604 1,594 3,270 ,005 ,700 3,247 Investasi -417,606 297,153 -,676 -1,405 ,178 -1044,544 209,333 a. Dependent Variable : Pengh. Kena Pajak Coefficients a Model Correlations Collinearity Statistics Zero-order Partial Part Tolerance VIF 1 Constant Inflasi -,167 ,163 ,061 ,746 1,341 Pengeluaran Pemerintah ,921 ,621 ,292 ,034 29,716 Investasi ,877 -,323 -,126 ,035 28,903 a. Dependent Variable : Pengh. Kena Pajak UNIVERSITAS SUMATRA UTARA Lampiran 3. Hasil Regresi Sumber Pendapatan asyarakatPendapatan per Kapita Y 2 dengan Inflasi P, Pengeluaran Pemerintah G dan Investasi I. Model Summary b Model R R Square Adjusted R Square Std. Error of the Estimate Change Statistics Durbin- Watson R Square Change F Change df1 df2 Sig. F Change 1 .872 a .761 .719 2909811.51336 .761 18.059 3 17 .000 .600 a. Predictors: Constant, Investasi, Inflasi, Pengeluaran Pemerintah b. Dependent Variable: Pendapatan per Kapita ANOVA b Model Sum of Squares df Mean Square F Sig. 1 Regression 4.587E14 3 1.529E14 18.059 .000 a Residual 1.439E14 17 8.467E12 Total 6.027E14 20 a. Predictors: Constant, Investasi, Inflasi, Pengeluaran Pemerintah b. Dependent Variable: Pendapatan per Kapita Coefficients a Model Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients t Sig. 95.0 Confidence Interval for B B Std. Error Beta Lower Bound Upper Bound 1 Constant 14021488,814 8034071,424 1,745 ,099 -2928920,230 30971897,857 Inflasi 43223,233 44162,180 ,134 ,979 ,341 -49950,824 136397,289 Pengeluaran Pemerintah 7707,984 2883,066 1,727 2,674 ,016 1625,247 13790,720 Investasi -1929227,811 1419194,599 -,866 -1,359 ,192 -4923466,684 1065011,061 a. Dependent Variable : Pendapatan per Kapita Coefficients a Model Correlations Collinearity Statistics Zero-order Partial Part Tolerance VIF 1 Constant Inflasi -,113 ,231 ,116 ,746 1,341 Pengeluaran Pemerintah ,856 ,544 ,317 ,034 29,716 Investasi ,811 -,313 -,161 ,035 28,903 a. Dependent Variable : Pendapatan per Kapita UNIVERSITAS SUMATRA UTARA Lampiran 4. Hasil Regresi Pajak Penghasilan Y 3 dengan Inflasi P, Pengeluaran Pemerintah G, Investasi I, Sumber Penghasilan Perusahaan Y 1 , dan Sumber Pendapatan Masyarakat Y 2 Model Summary b Model R R Square Adjusted R Square Std. Error of the Estimate Change Statistics Durbin- Watson R Square Change F Change df1 df2 Sig. F Change 1 .997 a .994 .992 130.13057 .994 488.871 5 15 .000 1.272 a. Predictors: Constant, Pendapatan per Kapita, Inflasi, Investasi, Pengh.Kena Pajak, Pengeluaran Pemerintah b. Dependent Variable: Pajak Penghasilan ANOVA b Model Sum of Squares df Mean Square F Sig. 1 Regression 41392609.878 5 8278521.976 488.871 .000 a Residual 254009.489 15 16933.966 Total 41646619.367 20 a. Predictors: Constant, Pendapatan per Kapita, Inflasi, Investasi, Pengh.Kena Pajak, Pengeluaran Pemerintah b. Dependent Variable: Pajak Penghasilan Coefficients a Model Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients t Sig. 95.0 Confidence Interval for B B Std. Error Beta Lower Bound Upper Bound 1 Constant - 1543,463 390,82 3 -3,949 ,001 -2376,484 -710,443 Inflasi -2,450 2,030 -,029 -1,207 ,246 -6,778 1,878 Pengeluaran Pemerintah ,174 ,165 ,149 1,057 ,307 -,177 ,525 Investasi 234,458 67,407 ,400 3,478 ,003 90,784 378,131 Pengh.Kena Pajak ,329 ,080 ,347 4,118 ,001 ,158 ,499 Pendapatan per Kapita ,000 ,000 ,135 2,118 ,051 ,000 ,000 a. Dependent Variable : Pajak Penghasilan UNIVERSITAS SUMATRA UTARA ANOVA b Model Sum of Squares df Mean Square F Sig. 1 Regression 41392609.878 5 8278521.976 488.871 .000 a Residual 254009.489 15 16933.966 Total 41646619.367 20 Coefficients a Model Correlations Collinearity Statistics Zero- order Partial Part Tolerance VIF 1 Constant Inflasi -,161 -,297 -,024 ,706 1,41 7 Pengeluaran Pemerintah ,980 ,263 ,021 ,021 48,5 48 Investasi ,961 ,668 ,070 ,031 32,6 02 Pengh.Kena Pajak ,967 ,728 ,083 ,057 17,4 38 Pendapatan per Kapita ,918 ,480 ,043 ,101 9,93 1 a. Dependent Variable : Pajak Penghasilan UNIVERSITAS SUMATRA UTARA Lampiran 5. R

Dokumen yang terkait

Analisis Pengaruh Perusahaan Penghasilan Tidak Kena Pajak Terhadap Penerimaan Pajak Penghasilan Orang Pribadi Di Kota Medan

3 113 105

Analisis Pengaruh Inflasi, Pengeluaran Pemerintah, Investasi, Sumber Penghasilan Perusahaan dan Sumber Pendapatan Masyarakat Terhadap Penerimaan Pajak Penghasilan di Kota Medan

2 63 111

Analisis Pengaruh Pengeluaran Pemerintah dan Investasi terhadap PDRB di Kota Medan

1 29 103

Pengaruh Pajak Penghasilan Terhadap Pengeluaran Konsumsi Masyarakat Di Sumatera Barat.

0 2 6

Analisis Pengaruh Inflasi, Pengeluaran Pemerintah, Investasi, Sumber Penghasilan Perusahaan Dan Sumber Pendapatan Masyarakat Terhadap Penarimaan Pajak Penghasilan Di Kota Medan (Analisis Jalur)

0 0 9

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Landasan Teori 2.1.1. Filosofi dan karateristik pajak - Analisis Pengaruh Inflasi, Pengeluaran Pemerintah, Investasi, Sumber Penghasilan Perusahaan Dan Sumber Pendapatan Masyarakat Terhadap Penarimaan Pajak Penghasilan Di Kota

0 0 24

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang - Analisis Pengaruh Inflasi, Pengeluaran Pemerintah, Investasi, Sumber Penghasilan Perusahaan Dan Sumber Pendapatan Masyarakat Terhadap Penarimaan Pajak Penghasilan Di Kota Medan (Analisis Jalur)

0 0 11

ANALISIS PENGARUH INFLASI, PENGELUARAN PEMERINTAH, INVESTASI, SUMBER PENGHASILAN PERUSAHAAN DAN SUMBER PENDAPATAN MASYARAKAT TERHADAP PENERIMAAN PAJAK PENGHASILAN DI KOTA MEDAN (ANALISIS JALUR) TESIS

1 1 16

Analisis Pengaruh Perusahaan Penghasilan Tidak Kena Pajak Terhadap Penerimaan Pajak Penghasilan Orang Pribadi Di Kota Medan

0 0 15

ANALISIS PENGARUH PERUBAHAN PENGHASILAN TIDAK KENA PAJAK TERHADAP PENERIMAAN PAJAK PENGHASILAN ORANG PRIBADI DI KOTA MEDAN TESIS

1 1 16