Uji t Pengujian Hipotesis a. Uji

46 Berdasarkan tabel 4.9 Anova di atas nilai F hitung sebesar 8,773 dan nilai F tabel sebesar 2,89 sehingga F hitung F tabel 8,773 2,89 pada  = 5. Sehingga dapat disimpulkan bahwa variabel produk, harga dan lokasi secara bersama-sama berpengaruh signifikan terhadap keputusan melakukan pemesanan pada Ita Mode Medan Y.

b. Uji t

hitung Uji Parsial Uji - t Uji parsial dilakukan untuk melihat secara parsial pengaruh dari variabel bebas yaitu X 1 , X 2 , X 3 berupa variabel produk, harga dan lokasi terhadap keputusan melakukan pemesanan pada Ita Mode Medan Y. H o : b i = 0 artinya secara parsial tidak terdapat pengaruh positif dan signifikan dari variabel bebas X 1 , X 2 , X 3 terhadap variabel terikat Y. Ha : b i ≠ 0 artinya secara parsial terdapat pengaruh yang positif dan signifikan dari variabel bebas X 1 , X 2 , X 3 terhadap variabel terikat Y. Kriteria pengambilan keputusan : Ho diterima jika t hitung t tabel pada α = 5 Ha diterima jika t hitung t tabel pada α = 5 Tingkat kesalahan  = 5 dan derajat kebebasan df = n – k; k-1 Derajat bebas pembilang = k-1 = 4 – 1 = 3 Derajat bebas penyebut = n – k = 30 – 4 = 26 Uji t hitung yang dilakukan adalah uji dua arah, maka t tabel yang digunakan adalah t 12 atau t 0, 025 26 = 2,056 Nilai t hitung untuk variabel dan konstanta yang diperoleh dengan bantuan aplikasi software SPSS sebagai berikut: Universitas Sumatera Utara 47 Tabel 4.11 Coefficientsa Model Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients t Sig. B Std. Error Beta B Std. Error 1 Constant 4.201 2.750 1.528 .139 Produk .470 .102 .686 4.602 .000 Harga .042 .092 .067 .452 .655 Lokasi .242 .100 .366 2.428 .022 a Dependent Variable: Keputusan Konsumen Sumber : Hasil Penelitian, 2008 data diolah Pada Tabel 4.10 Coefficient dapat dilihat bahwa : 1. Nilai t hitung variabel produk adalah 4,602 dan t tabel bernilai 2,056 sehingga t hitung t tabel 4,602 2,056, maka dapat disimpulkan bahwa variabel produk berpengaruh signifikan secara parsial terhadap keputusan melakukan pemesanan pada Ita Mode Medan. 2. Nilai t hitung variabel harga adalah 0,452 dan t tabel bernilai 2,056 sehingga t hitung t tabel 0,452 2,056, maka dapat disimpulkan bahwa variabel harga tidak memiliki pengaruh signifikan secara parsial terhadap keputusan melakukan pemesanan pada Ita Mode Medan. 3. Nilai t hitung variabel lokasi adalah 2,248 dan t tabel bernilai 2,056 sehingga t hitung t tabel 2,248 2,056, maka dapat disimpulkan bahwa variabel lokasi berpengaruh signifikan secara parsial terhadap keputusan melakukan pemesanan pada Ita Mode Medan.

c. Pengujian Koefisien Determinasi R²