Studi Banding Proyek Sejenis Gedung CRCS

21

2.3 Studi Banding Proyek Sejenis Gedung CRCS

Studi banding untuk gedung CRCS adalah Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat LPPM IPB yang terletak di Bogor dan Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat LPPM UGM di Yogyakarta.

2.3.1 Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat LPPM IPB

Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat LPPM IPB Gambar 2.29 merupakan gabungan dari Lembaga Pengabdian Masyarakat LPM dan Lembaga Penelitian LP. Sebelumnya tahun 1979 telah dibentuk LPM dan LP, namun pada tanggal 6 Nopember 2003 kedua lembaga tersebut digabung menjadi Lembaga Penelitian dan Pemberdayaan Masyarakat. Kemudian pada 6 Maret 2008 berganti nama menjadi Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat LPPM IPB. Gambar 2.29 Gedung Rektorat IPB tempat LPPM melakukan tugas Visi: LPPM sebagai lembaga yang terkemuka dan berkualitas internasional dalam penelitian dan pemberdayaan masyarakat berbasis IPTEKS di bidang pertanian tropika. • Meningkatkan budaya penelitian dan pemberdayaan masyarakat PPM yang menjunjung tinggi nilai etika dan moral. Misi: • Mengembangkan program-program penelitian di bidang pertanian tropis berkelanjutan, yang dapat diterapkan serta didayagunakan dalam rangka meningkatkan kualitas pendidikan dan kesejahteraan masyarakat di Indonesia. • Mengembangkan program-program pemberdayaan masyarakat yang berbasis pada hasil penelitian. Universitas Sumatera Utara 22 • Terciptanya kelembagaan PPM sebagai yang efektif, efisien dan sehat. Tujuan • Mengembangkan, memutakhirkan dan memanfaatkan IPTEKS secara arif dan bertanggungjawab dalam rangka pemberdayaan masyarakat dan mendukung peningkatan mutu pendidikan. • Terbentuk dan berkembangnya kemitraan dalam rangka transfer IPTEKS ke masyarakat dan terciptanya program PPM yang berlanjutan. • Menetapkan arah dan kebijaksanaan PPM bagi terwujudnya Visi, misi dan tujuan IPB Tugas • Melaksanakan jaminan mutu quality assurance pemyelenggara PPM oleh pusat- pusat di lingkungan IPB • Menyusun tata kerja kelembagaan pusat dan atar pusat • Mengkoordinasikan pelaksanaan program PPM antar Pusat Diagram 2.1 di bawah ini adalah struktur organisasi LPPM IPB. Diagram 2.1 Struktur Organisasi LPPM IPB Universitas Sumatera Utara 23 Pusat-Pusat yang dikoordinir LPPM IPB: • Pusat Studi Pembangunan Pertanian dan Pedesaan PSP3 • Pusat Penelitian Sumberdaya Hayati Bioteknologi PPSHB • Pusat Penelitian Lingkungan Hidup PPLH • Pusat Pengembangan ILTEK Pertanian dan Pangan Asia Tenggara SEAFAST • Pusat Studi Satwa Primata PSSP • Pusat Pengembangan Ilmu Teknik untuk Pertanian Tropika CREATA • Pusat Penelitian dan Pemberdayaan Kewirausahaan P3K • Pusat Kajian Buah-buahan Tropika PKBT • Pusat Studi Biofarmaka Biofarmaka • Pusat Kajian Sumberdaya Pesisir dan Lautan PKSPL • Pusat Pengembangan Sumberdaya Manusia P2SDM • Pusat Studi Hewan Tropika CENTRAS • Pusat Pengkajian Perencanaan dan Pengembangan Wilayah P4W • Pusat Penelitian Surfaktan dan Bioenergi -Surfactant and Bioenergy Research Center SBRC • Pusat Studi Internasional untuk Ekonomi Keuangan Terapan inter CAFE • Pusat Kajian Pembangunan Syariah PKPS • Pusat Studi Bencana • Pusat Kajian Resolusi Konflik Care • Pusat Studi Reklamasi Tambang Pusdi Rekl • Pusat Pengelolaan,Peluang dan Resiko Iklim Kawasan Asia Tenggara dan Pasifik CCROM-SEAP

2.3.2 Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat LPPM UGM

Pada tahun 2007, UGM menyatakan visi untuk menjadi Universitas Riset Kelas Dunia. UGM telah mengambil beberapa langkah yang menempatkan banyak penekanan pada penelitian. Salah satu langkah ini menyatukan kegiatan penelitian dan pelayanan masyarakat menjadi satu lembaga yang disebut Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat LPPM. Bidang-Bidang di LPPM UGM: • Menyelenggarakan Seminar Kluster Riset UGM. Bidang I - Peningkatan Mutu Penelitian Tugas utamanya adalah mengembangkan dan mempertahankan penjaminan mutu riset UGM. Kegiatan lain yang mendukung tugas pokok tersebut adalah: Universitas Sumatera Utara 24 • Menyelenggarakan pelatihan pembuatan proposal riset. • Memfasilitasi editing bahasa Inggris untuk manuskrip publikasi internasional. • Penyelengaraan Open Lecture. Bidang II - Pengelolaan Basis Data dan Komunikasi Riset Tugas utamanya adalah mengelola basis data dan mengkomunikasikan serta mempublikasikan kegiatan riset dan pengabdian kepada masyarakat. • Workshop penulisan paper jurnal internasional. • Penyusunan profil riset. • Pengembangan sisitem informasi dan bais data. • Inkubasi hasil kluster rise. Bidang III - Pengembangan dan Layanan Riset Industri Salah satu tugas utama Bidang III adalah melakukan kerjasama riset industri antara peneliti antara peneliti-peneliti UGM dan pihak industri, pemerintah dan masyarakat nasional dan internasional. • Mini Expo hasil-hasil riset. • Pengembangan riset unggul dan strategi nasional. • Layanan dan konsultasi hak kekayaan intelektual. Bidang IV - Pengelolaan Kerjasama Riset dengan Lembaga Pemerintah dan Internasional Tugas utamanya berkolaborasi dengan pemerintah dan lembaga internasional dalam membantu pembangunan daerah dan masyarakat. Bidang ini juga mengelola kolaborasi riset, pendampingan, pelatihan dan lokakarya. Kolaborasi riset interdisipliner dikelola untuk tujuan pembangunan daerah, baik secara sentralisasi maupun desentralisasi. Bidang V - Pengelolaan KKN-PPM, Pengembangan UMKM dan Pelayanan Masyarakat Kuliah Kerja Nyata KKN yang dilakukan oleh UGM memiliki sejarah panjang. Kegiatan ini sekarang dikenal sebagai Kuliah Kerja Nyata Pembelajaran Pemberdayaan Masyarakat KKN-PPM. Pengelolaan KKN-PPM di UGM telah menjadi percontohan dan acuan bagi kegiatan pembelajaran pemberdayaan masayarakat di perguruan tinggi- perguruan tinggi. Atas dasar prestasi tersebut, UGM telah dipercaya oleh Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Republik Indonesia sebagai pengelola hibah nasional KKN- PPM yang ditawarkan setiap tahun oleh Depatemen Pendidikan Nasional Republik Indonesia. Universitas Sumatera Utara 25

BAB III TINJAUAN KHUSUS

3.1 Terminologi Judul

Judul proyek tugas akhir yang akan dirancang antara lain: Gedung Center for Advanced Studies CAS dan Center for Research and Community Services CRCS di ITB. • Arti kata: Menurut Dinas Pekerjaan Umum, gedung adalah wujud fisik hasil pekerjaan konstruksi yang menyatu dengan tempat kedudukannya, sebagian atau seluruhnya berada di atas danatau di dalam tanah danatau air, yang berfungsi sebagai tempat manusia melakukan kegiatannya. Gedung • Center Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia KBBI, pusat adalah 1 tempat yang letaknya di bagian tengah, 2 titik di tengah-tengah benar dl bulatan bola, lingkaran, 3 pusar. , berasal dari bahasa Inggris yang artinya pusat, tengah. • For , berasal dari bahasa Inggris yang mempunyai arti menerangkan suatu tujuan atau maksud. • Advanced , berasal dari bahasa Inggris yang mempunyai arti mahir, maju. • Studies , berasal dari bahasa Inggris dengan kata dasar study yang mempunyai arti belajar maupun kegiatan belajar. • Dan , merupakan kata penghubung satuan bahasa yang setara. • Research , berasal dari bahasa Inggris yang mempunyai arti riset, penelitian. • And, berasal dari bahasa Inggris yang mempunyai arti kata dan. Universitas Sumatera Utara