Model Teoritis Operasional Variabel Defenisi Operasional

Karakteristik responden dalam penelitian ini adalah Mahasiswa FISIP USU yang sudah menyaksikan talkshow “Satu Jam Lebih Dekat” di TvOne, yang meliputi usia, jenis kelamin dan departemen.

I.7 Model Teoritis

Berdasarkan kerangka konsep yang telah dikemukakan sebelumnya maka dapat dibuat suatu model teoritis sebagai berikut: VARIABEL BEBAS X “Talkshow Satu Jam Lebih Dekat” di TvOne VARIABEL TERIKAT Y Peningkatan pengetahuan Mahasiswa FISIP USU KARAKTERISTIK RESPONDEN Universitas Sumatera Utara

I.8 Operasional Variabel

Berdasarkan kerangka teori dan kerangka konsep di atas, maka dibuat operasional variabel untuk membentuk kesatuan dan kesesuaian dalam penelitian yaitu: Tabel 1. Variabel Operasi Variabel Teoritis Variabel Operasional 1.Variabel Bebas X Talkshow “Satu Jam Lebih Dekat” di TvOne Komponen – komponen Talkshow: 1. Host atau pembawa acara 2. Materi acara 3. Bintang tamu acara 4. Studio panggung acara 5. Frekuensi penayangan 6. Waktu penayangan 2. Variabel Y Peningkatan pengetahuan Mahasiswa FISIP USU 1. Pengetahuan tentang public figure Indonesia setelah menonton tayangan talkshow “Satu Jam Lebih Dekat” di TvOne 2. Minat terhadap tayangan “Satu Jam Lebih Dekat” di TvOne 3. Karakteristik Responden 1. Jenis kelamin 2. Departemen

I.9 Defenisi Operasional

Menurut Singarimbun 1995: 46 defenisi operasional adalah hasil penelitian yang memberitahukan bagaimana cara untuk mengukur suatu variabel. Dalam penelitian ini, variabel-variabel dapat didefinisikan sebagai berikut: a. Variabel Terikat X: Talkshow Satu Jam Lebih Dekat di TvOne. - Pembawa acarahost: adalah seseorang yang membawakan suatu program acara dimana ia memiliki ciri khas, nilai jual, interest, misalnya Universitas Sumatera Utara pembawa acara tersebut memiliki sifat manusiawi dan tidak memojokkan narasumbernya. - Materi acara: topik-topik apa yang diangkat dalam acara tersebut misalnya, perjalanan karier, gaya hidup dan gossip - Bintang tamu: acara talkshow menampilkan wawancara menarik terhadap orang-orang tertentu seperti selebritis dan tokoh-tokoh - Studiopanggung acara: tata ruang dan tempat yang digunakan untuk mengadakan acara talkshow sehingga kelihatan menarik - Frekuensi penayangan: adalah berapa lama acara tersebut ditayangkan sehingga tidak menimbulkan rasa bosan - Waktu penayangan: adalah kapan acara itu ditayangkan sehingga kemungkinan banyak khalayak yang menyaksikannya b. Variabel Terikat Y, Peningkatan pengetahuan Mahasiswa FISIP USU. - Pengetahuan terhadap public figure di Indonesia setelah menonton tayangan “Satu Jam Lebih Dekat” di TvOne: bertambahnya pengetahuan tentang public figure di Indonesia setelah menonton tayangan tersebut. - Minat terhadap tayangan “Satu Jam Lebih Dekat” di TvOne: perhatian, kesenangan akan suatu hal yaitu tayangan “Satu Jam Lebih Dekat” di TvOne. Universitas Sumatera Utara c. Karakteristik Responden, meliputi: - Jenis Kelamin: jenis kelamin dari responden wanitapria - Departemen: yang menjadi responden semua departemen di FISIP USU.

I.10 Hipotesis

Dokumen yang terkait

Tayangan Bang One Show dan Tingkat Pengetahuan Mahasiswa (Studi korelasional tentang pengaruh tayangan Bang One Show di TVOne dalam meningkatkan pengetahuan mahasiswa Fakultas Hukum USU).

1 31 124

Talk Show Dan Sikap Mahasiswa (Studi Korelasional Tentang Pengaruh Tayangan “Apa Kabar Indonesia Malam” di tvOne terhadap Sikap Mahasiswa FISIP USU)

0 71 232

Tayangan Rossy Di Global TV Dan Peningkatan Pengetahuan (Studi Korelasional tentang Pengaruh Tayangan Rossy di Global TV terhadap Peningkatan Pengatahuan Mahasiswa FISIP USU tentang Tokoh-Tokoh di Indonesia)

0 48 132

Pemberitaan Terorisme dan Sikap Mahasiswa (Studi Korelasional tentang hubungan antara Pemberitaan Terorisme di tvOne dan Sikap Mahasiswa FISIP USU)

0 25 181

Tabloid Bola dan Peningkatan Pengetahuan Sepak Bola (Studi Korelasional Tentang Motivasi Konsumsi Tabloid BOLA dan Peningkatan Pengetahuan Sepak Bola di Kalangan Mahasiswa FISIP USU)

0 43 121

Kesantunan Tindak Tutur Direktif dalam Talk Show Satu Jam Lebih Dekat di TV One.

1 1 30

Peran Reporter dalam Program Satu Jam Lebih Dekat di Pt. Lativi Media Karya (Tvone) COVER

0 1 14

PELANGGARAN PRINSIP KERJA SAMA DAN PRINSIP KESANTUNAN DALAM TALK SHOW SATU JAM LEBIH DEKAT DI TV ONE

0 0 14

PENGGUNAAN DEIKSIS DALAM PERCAKAPAN PADA ACARA TALKSHOW SATU JAM LEBIH DEKAT DI STASIUN TELEVISI TVONE EPISODE MARET 2015 - repository perpustakaan

0 0 14

PENGGUNAAN DEIKSIS DALAM PERCAKAPAN PADA ACARA TALKSHOW SATU JAM LEBIH DEKAT DI STASIUN TELEVISI TVONE EPISODE MARET 2015 - repository perpustakaan

0 0 14