Perencanaan Pelaksanaan Tindakan Observasi

3.1.1 Perencanaan

Menurut Suhardjono Arikunto, 2009:75 pada tahap perencanaan peneliti menentukan fokus peristiwa yang perlu mendapatkan perhatian khusus untuk diamati, kemudian membuat sebuah instrumen pengamatan untuk merekam fakta yang terjadi selama tindakan berlangsung. Adapun rincian langkah-langkah pada tahap perencanaan adalah sebagai berikut: a. Menelaah materi pembelajaran IPS kelas V semester 2 yang akan dilakukan tindakan penelitian dengan menelaah indikator-indikator pelajaran. b. Menyusun Rencana Pelaksanaan Pembelajaran RPP sesuai indikator yang telah ditetapkan. c. Menyiapkan alat peraga yang digunakan dalam penelitian. d. Menyiapkan lembar observasi yang akan digunakan dalam penelitian e. Menyiapkan alat evaluasi yang berupa lembar kerja siswa dan tes tertulis.

3.1.2 Pelaksanaan Tindakan

Pelaksanan tindakan adalah implementasi atau penerapan isi rancangan di dalam kancah yaitu mengenai tindakan kelas. Arikunto, 2006;99. Pelaksanaan tindakan pada dasarnya disesuaikan dengan setting tindakan yang telah ditetapkan dalam Rencana Pelaksanaan Pembelajaran RPP. Dalam pelaksanaan PTK ini direncanakan dalam dua siklus. Penelitian ini dilaksanakan dengan melakukan pembelajaran IPS melalui model pembelajaran Numbered Heads Together dengan media Video Pembelajaran sesuai dengan perencanaan yang telah disusun sebelumnya. Penelitian ini dilakukan sesuai dengan langkah-langkah pembelajaran dilaksanakan melalui tiga tahap kegiatan, yaitu: a kegiatan awal, b kegiatan inti, dan c kegiatan akhir.

3.1.3 Observasi

Pada tahap ini, peneliti atau guru apabila ia bertindak sebagai peneliti melakukan pengamatan dan mencatat semua hal yang diperlukan dan terjadi selama pelaksanaan tindakan berlangsung. Pengumpulan data ini dilakukan dengan menggunakan format observasipenilaian yang telah disusun, termasuk juga pengamatan secara cermat pelaksanaan skenario tindakan dari waktu ke waktu serta dampaknya terhadap proses dan hasil belajar siswa. Suhardjono, dalam Arikunto, 2009:78. Kegiatan observasi dilaksanakan secara kolaboratif dengan guru kelas untuk mengamati tingkah laku siswa dan sikap siswa ketika mengikuti pembelajaran IPS melalui model pembelajaran Numbered Heads Together NHT dengan media Video Pembelajaran. Observasi juga dilakukan terhadap keterampilan guru yang menerapkan model pembelajaran Numbered Heads Together NHT dengan media Video Pembelajaran.

3.1.4 Refleksi

Dokumen yang terkait

Pengaruh Strategi Pembelajaran Kooperatif Model Numbered Head Together (NHT) terhadap Hasil Belajar Siswa pada Mata Pelajaran Sosiologi Kelas X (Studi Kasus: SMA Negeri 8 Kota Tangerang Selatan

0 4 169

Pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe numbered head together (NHT) terhadap hasil belajar fisika siswa pada konsep fluida dinamis

0 8 192

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS MELALUI COOPERATIVE LEARNING TIPE NHT BERBANTUAN MULTIMEDIA PADA SISWA KELAS VB SDN NGALIYAN 01 SEMARANG

1 12 354

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL DISCOVERY LEARNING BERBANTUAN MEDIA AUDIOVISUAL PADA SISWA KELAS VB SDN NGALIYAN 01 SEMARANG

1 51 241

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN TEMATIK MUATAN IPS MELALUI MODEL NUMBERED HEADS TOGETHER BERBASIS MEDIA AUDIOVISUAL PADA SISWA KELAS IV SD N NGALIYAN 03 SEMARANG

0 37 217

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL PROBLEM BASED LEARNING DENGAN MEDIA VIDEO PADA SISWA KELAS IVA SD NEGERI SEKARAN 01 SEMARANG

0 7 326

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS MELALUI KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEADS TOGETHER DENGAN MENGGUNAKAN VIDEO PEMBELAJARAN PADA SISWA KELAS VA SDN GISIKDRONO 03 KOTA SEMARANG

0 6 324

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL NHT DENGAN MEDIA VIDEO PEMBELAJARAN PADA SISWA KELAS V SDN SALAMAN MLOYO SEMARANG

0 2 292

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN TEMA SELALU BERHEMAT ENERGI DENGAN MODEL NUMBERED HEAD TOGETHER DI KELAS IV SD NGALIYAN 01 SEMARANG

0 12 357

PENINGKATAN HASIL BELAJAR DENGAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEADS TOGETHER (NHT) MELALUI PENINGKATAN HASIL BELAJAR DENGAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEADS TOGETHER (NHT) MELALUI PENELITIAN TINDAKAN KELAS.

0 0 15