Prosedur Penelitian S FIS 1100104 Chapter3

Puspita Rahayu, 2015 Penerapan Pendekatan Saintifik D engan Berbantuan Prototype Media Berbasis Cmap Tools Untuk Meningkatkan Penguasaan Konsep Siswa Smp Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu untuk “sangat tidak setuju” hingga empat untuk “sangat setuju. Angket ini diberikan pada akhir pembelajaran bersamaan dengan posttest.

E. Prosedur Penelitian

Prosedur penelitian yang akan dilakukan terdiri dari tiga tahapan yaitu tahap persiapan, tahap pelaksanaan dan tahap akhir. a. Tahap persiapan 1 Melakukan studi pendahuluan yang meliputi penyebaran angket mengenai proses pembelajaran di kelas dan observasi proses pembelajaran. 2 Studi literatur terhadap jurnal, buku, artikel dan laporan mengenai pendekatan saintifik, prototype media berbasis cmap tools, penguasaan konsep dan tes. 3 Perumusan masalah penelitian. 4 Melakukan telaah kurikulum IPA fisika SMP mengenai pokok bahasan yang akan dijadikan materi pembelajaran dalam penelitian. 5 Menyusun instrumen penelitian dan perangkat pembelajaran. 6 Men-judgement instrumen. 7 Merevisimemperbaiki instrumen. 8 Melakukan uji coba pada sampel. 9 Menganalisis hasil uji coba instrumen. b. Tahap pelaksanaan 1 Menentukan subjek penelitian yaitu satu kelas eksperimen. 2 Melaksanakan pretest. 3 Melakukan treatment pada subjek penelitian. 4 Melakukan observasi terkait keterlaksanaan pembelajaran. 5 Melaksanakan posttest dan mengisi angket pendapat siswa mengenai prototype media berbasis cmap tools. c. Tahap akhir 1 Mengolah data hasil penelitian. 2 Menganalisis penguasaan konsep siswa dari hasil tes dan keterlaksanaan pendekatan saintifik dengan berbantuan prototype media berbasis cmap Puspita Rahayu, 2015 Penerapan Pendekatan Saintifik D engan Berbantuan Prototype Media Berbasis Cmap Tools Untuk Meningkatkan Penguasaan Konsep Siswa Smp Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu tools dari lembar observasi keterlaksanaan pembelajaran serta tanggapan siswa tentang pembelajaran menggunakan prototype media berbasis cmap tools dari angket pendapat siswa. 3 Menarik kesimpulan. 4 Menyusun laporan hasil penelitian. Skema penelitian dari penelitian ini adalah seperti pada gambar 3.1 Gambar 3.1 Diagram Alur Penelitian Studi Lapangan Tes Awal pretest Judgement, Uji Coba, dan Revisi Penyusunan Perangkat Pembelajaran Penyusunan Instrumen Penelitian Studi Literatur dan Telaah Kurikulum Rumusan Masalah Observasi Keterlaksanaan P embelajaran P endekatan Saintifik dengan Berbantuan Prototype Media Berbasis Cmap Tools T es akhir posttest dan mengisi angket Analisis Data Pembelajaran dengan Menggunakan Pendekatan Saintifik dengan Berbantuan Prototype Media Berbasis Cm ap Tools Pembahasan Kesimpulan T a h a p P e rs ia p a n T ah ap Pel ak san aan T a h a p A k h ir Puspita Rahayu, 2015 Penerapan Pendekatan Saintifik D engan Berbantuan Prototype Media Berbasis Cmap Tools Untuk Meningkatkan Penguasaan Konsep Siswa Smp Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

F. Analisis data