Komposisi Dewan Komisaris Organisasi Bank

Laporan Tahunan 2015 | PT. BANK PEMBANGUNAN DAERAH KALIMANTAN TENGAH 104

1. Komposisi Dewan Komisaris

a. Jumlah anggota Dewan Komisaris paling kurang 3 tiga orang dan paling banyak sama dengan jumlah anggota Direksi; b. Dewan Komisaris terdiri dari Komisaris dan Komisaris Independen, yang salah seorang di antaranya sebagai Komisaris Utama. Struktur Dewan Komisaris terdiri dari pihak-pihak independen serta pihak-pihak yang terafiliasi dengan pemegang saham pengendali Bank. Keberadaan dua pihak tersebut, diharapkan dapat meningkatkan check and balance dan pada akhirnya dapat mengoptimalkan pelaksanaan Good Corporate Governance Bank. Paling kurang 50 lima puluh perseratus dari jumlah anggota Dewan Komisaris adalah Komisaris Independen. c. Dewan Komisaris merupakan majelis dan setiap anggota Dewan Komisaris tidak dapat bertindak sendiri-sendiri melainkan berdasarkan Keputusan Dewan Komisaris; d. Dalam hal hanya ada seorang anggota Dewan Komisaris, maka segara tugas dan wewenang yang diberikan kepada Komisaris Utama atau Dewan Komisaris berlaku pula baginya.

2. Organisasi Bank

a. Struktur Organisasi Bank Struktur organisasi Bank terdiri dari : 1 Kantor Pusat 2 Kantor Cabang Utama 3 Kantor Cabang Kelas I 4 Kantor Cabang Kelas II 5 Kantor Cabang Kelas III 6 Kantor Cabang Pembantu 7 Kantor Kas b. Organisasi Kantor Pusat Bank Organisasi Kantor Pusat Bank terdiri dari : 1 Dewan Komisaris Komisaris Utama Komisaris Independen 2 Direksi a Direktur Utama membawahi 1 Divisi Perencanaan dan Pengembangan 2 Divisi Pengawasan Intern Laporan Tahunan 2015 | PT. BANK PEMBANGUNAN DAERAH KALIMANTAN TENGAH 105 b Direktur Kepatuhan 1 Divisi Kepatuhan dan Managemen Resiko c Direktur Pemasaran 1 Divisi Treasury 2 Divisi Perkreditan 3 Divisi Usaha Syariah d Direktur Umum. 1 Divisi Tekhnologi Informasi dan Akuntansi 2 Divisi Sumber Daya Manusia dan Umum. 3 Divisi a. Divisi Perencanaan dan Pengembangan 1 Kelompok Perncanaan Strategis 2 Kelompok Pengembngan Bisnis. b. Divisi Treasury. 1 Kelompok Pemasaran produk dan jasa 2 Kelompok Managemen Dana 3 Bagian Pengelolaan Bisnis Kartu c. Divisi Perkreditan 1 Kelompok Pemasaran dan Analis Kredit 2 Kelompok Pengendalian Kredit 3 Bagian Adminsitrasi Kredit 4 Bagian Penyelamatan Kredit. d. Divisi Tekhnologi Informasi dan Akuntansi 1 Kelompok Pengembangan Tehnologi Informasi 2 Bagian Pegeolaan Tekhnolog Informasi 3 Bagian Akuntansi dan Analisa Keuangan e. Divisi Sumber Daya Manusia dan Umum. 1 Kelompok Pemberdayaan SDM 2 Bagian Administrasi SDM 3 Bagian Kerumahtangaan, Pengamanan dan Humas 4 Bagian Pengelolaan Aktiva Tetap dan Kesekretariatan. f. Divisi Kepatuhan dan Managemen Resiko 1 Kelompok Kepatuhan 2 Kelompok Management Resiko 3 Kelompok Hukum g. Divisi Pengawasan Intern. 1 Kelompok Pengawasan Kantor Pusat 2 Kelompok Pengawasan Cabang. Laporan Tahunan 2015 | PT. BANK PEMBANGUNAN DAERAH KALIMANTAN TENGAH 106

1. Tugas Pokok