Usaha Pedagang Udang Responden Pengumpul A.

mengarah kearah over eksploitasi. Tabel 22 akan menunjukan kondisi KMP untuk usaha nelayan tangkap tahun 2008. Tabel 22 Hasil Analisis Uji Beda Nyata Usaha Nelayan Tangkap Tahun 2008 No Indikator ekonomi Rata-rata Perbedaan T hitung t tabel Nilai P 1 2 3 Produksi Kg Tenaga kerja org Pendapatan Rp 30.750 2.600 746245 8.78 13.17 9.42 1.7 1.7 1.7 0.000 0.000 0.000 Keterangan : perbedaan sebelum dan sesudah nyata pada selang kepercayaan 95 Pada jumlah tangkapan atau hasil produksi dari nelayan tangkap diketahui bahwa perbedaaan sebelum dan sesudah PEMP itu nyata terlihat dari nilai t 8.78 t tabel sehingga tolak H0 artinya ada perbedaan sebelum dan sesudah menerima PEMP sebesar 30.75 kgbulanorang. Bantuan yang diberikan pun berupa jaring udang dan motor laut. Demikian pula dengan tenaga kerja mengalami rata-rata peningkatan sebesar 2.6, yang mana diketahui dari tabel diatas t 13.17 t tabel sehingga tolak H0 artinya keberadaan program PEMP berbeda nyata. Tingkat pendapatan dari penerima manfaat profesi nelayan tangkap juga berbeda nyata. Hal ini dapat dibuktikan dengan uji statistik yang menunjukkan bahwa pada selang kepercayaan 95, t 9.42 t 1.729 tolak H0 dengan perbedaan mean sebesar Rp. 746.245bulanorang.

B. Usaha Pedagang Udang

Bantuan PEMP untuk usaha pedagang udang di Kabupaten Kepulauan Aru sejak tahun 2005, 2007 dan tahun 2008 berupa modal uang, sehingga ada KMP yang berhasil ada pula yang tidak. Hal ini diakibatkan anggaran yang diberikan tidak sepenuhnya untuk modal usaha tapi lebih pada pemenuhan kebutuhan yang lain, seperti pembiayaan pendidikan anak, makan minum dan kebutuhan sehari- harinya dari modal tersebut. Tabel dibawah ini akan menunjukan uji beda nyata untuk usaha pedagang udang khusus tahun 2005. Tabel 23 Hasil Analisis Uji Beda Nyata Usaha Pedagang Udang Tahun 2005 No Indikator ekonomi Rata-rata Perbedaan T hitung t tabel Nilai P 1 2 3 Volume Penjualan Kg Tenaga kerja org Pendapatan Rp 33.25000 1.50000 529475 8.66 5.19 3.84 2.3 2.3 2.3 0.003 0.014 0.031 Keterangan : perbedaan sebelum dan sesudah nyata pada selang kepercayaan 95 Jumlah penjualan udang tahun 2005 untuk usaha pedagang udang sebelum mendapat bantuan PEMP dan sesudah mendapat bantuan memiliki perbedaan yang nyata terbukti dari nilai t 8.66 t tabel sehingga dapat dikatakan tolak H0 artinya berbeda nyata, dengan deltanya sebesar 33.25000kgbulanorang. Selain itu tenaga kerja pada usaha ini pun menunjukan ada perbedaan akibat pengaruh program PEMP. Untuk tingkat pendapatannya juga berbeda nyata sebelum dan sesudahnya PEMP. Hal ini dibuktikan dengan uji statistik yang menunjukkan bahwa pada selang kepercayaan 95, t hitung t tabel sehingga tolak H0 artinya berbeda nyata. Untuk Tabel 24 dibawah ini akan menunjukan besaran dampak PEMP sebelum dan sesudah untuk tahun 2007, usaha pedagang udang. Tabel 24 Hasil Analisis Uji Beda Nyata Usaha Pedagang Udang Tahun 2007 No Indikator ekonomi Rata-rata Perbedaan t hitung t tabel Nilai P 1 2 3 Volume Penjualan Kg Tenaga kerja org Pendapatan Rp 1525000 1.25000 237250 2.07 5.00 1.38 2.3 2.3 2.3 0.130 0.015 0.261 Keterangan : perbedaan sebelum dan sesudah nyata pada selang kepercayaan 95 Jumlah volume Penjualan tahun 2007 untuk usaha pedagang udang sebelum mendapat bantuan PEMP dan sesudah memiliki perbedaan sebesar 15.25kgorang dengan tingkat kesalahan sebesar 13. Hal ini disebabkan adanya responden yang tidak memiliki perbedaan sebelum dan sesudah PEMP Lampiran 7. Sedangkan untuk tenaga kerjanya memiliki peningkatan dimana setelah mendapat bantuan PEMP tenaga kerja bertambah sebesar 1.25 dimana t hitung t tabel sehingga tolak H0. Sedangkan untuk tingkat pendapatan terdapat tingkat kesalahan sebesar 26 dengan perbedaan sebelum dan sesudah PEMP sebesar Rp. 237.250,- ini terjadi karena ada responden pada tahun ini tidak mengelolah bantuan PEMP yang diberikan dengan maksimal atau bantuan PEMP yang diberikan tidak digunakan dengan semestinya Lampiran 8. Tabel 25 dibawah ini menunjukan besaran dampak PEMP sebelum dan sesudah tahun 2008 untuk usaha pedagang udang. Tabel 25 Hasil Analisis Uji Beda Nyata Usaha Pedagang udang Tahun 2008 No Indikator ekonomi Rata-rata Perbedaan t hitung t tabel Nilai P 1 2 3 Volume Penjualan Kg Tenaga kerja org Pendapatan Rp 42.27273 2.09091 533536 5.48 9.89 6.23 1.8 1.8 1.8 0.000 0.000 0.000 Keterangan : perbedaan sebelum dan sesudah nyata pada selang kepercayaan 95 Jumlah volume Penjualan penaeid untuk tahun 2008 pada usaha pedagang sebelum mendapat bantuan PEMP dan sesudah mendapat bantuan memiliki perbedaan yang nyata dilihat dari nilai t 5.48 t tabel maka tolak H0 artinya berbeda nyata, dengan perbedaannya sebesar 42.273kgbulanorang. Demikian pula dengan tenaga kerja sebelum menerima bantuan PEMP masyarakat lebih banyak melakukan usahanya seorang diri dan dibantu oleh anggota keluarga semata. Tapi setelah mendapat bantuan PEMP ada penambahan tenaga kerja yang nyata. Hal ini dapat dibuktikan juga dari adanya peningkatan tenaga kerja setelah mendapat bantuan PEMP, dimana t hitung t tabel sehingga tolak H0 artinya ada perbedaannya yang nyata. Untuk tingkat pendapatan dari penerima manfaat pun berbeda nyata. Hal ini dapat dibuktikan dengan uji statistik yang menunjukkan bahwa pada selang kepercayaan 95, t 6.23 t 1.812 maka perbedaan rata-rata sebelum dan sesudah PEMP berbeda nyata dengan rata-rata sebesar Rp. 533.536bulanorang.

C. Usaha Pengumpul