Uji Validitas Instrumen Teknik Pengumpulan Data

39 instrumen akan menghasilkan data yang benar serta hasil penelitian yang berkualitas. Dalam sebuah penelitian instrumen yang baik harus memenuhi dua persyaratan baku yaitu instrumen harus valid dan reliabel Suharsimi Arikunto, 2010: 211 senada dengan pernyataan di atas Sugiyono 2007: 173 menuturkan instrumen akan menjadi baku apabila telah teruji validitas dan reliabilitasnya. Instrumen yang tidak teruji validitas dan reliabilitasnya akan menghasilkan data yang sulit dipercaya kebenarannya, sehingga instrumen yang digunakan dalam penelitian harus diuji cobakan.

1. Uji Validitas Instrumen

Dalam sebuah penelitian instrumen yang digunakan harus di uji validitasnya terlebih dahulu agar data yang diungkapkan dalam sebuah pengukuran dinyatakan akurat. Instrumen yang telah lulus uji validitas dapat dengan tepat dan akurat mengungkapkan gambaran suatu variabel yang diukur Saifudin Azwar, 2012: 10. Senada dengan pendapat di atas Sugiyono 2007: 121 menuturkan bahwa instrumen yang valid apabila dapat menggambarkan derajat ketepatan antara dua data yang terjadi. Ada tiga cara yang dapat digunakan untuk melakukan uji validitas yaitu uji validitas isi, uji validitas kriteria dan uji validitas konstrak. Uji validitas isi dibedakan menjadi dua tipe yaitu validitas muka dan validitas logis yang dapat dilakukan melalui panel yang berkompeten atau expert judgment Saifudin Azwar, 2007: 45 Dalam penelitian ini uji validitas yang digunakan peneliti yakni uji validitas logis melalui analisi rasional dari ahli yang berkompeten atau expert 40 judgment. Pertimbangan ahli akan dijadikan patokan valid atau tidaknya suatu instrumen yang telah disusun. Instrumen yang telah disusun selanjutnya akan dikonsultasikan kepada ahli. Ahli yang dipilih dalam penelitian ini untuk menguji validitas instrumen adalah dosen pembimbing. Masukan dari dosen pembimbing inilah yang akan digunakan untuk perbaikan instrumen. Dalam penelitian ini, instrumen yang diuji validitasnya adalah instrumen pola asuh orang tua authoritative dan instrumen kemandirian belajar. Berdasarkan hasil penilaian yang dilakukan oleh ahli, dari 54 item skala kemandirian belajar dan 48 item skala pola asuh orang tua authoritative yang diajukan, valid sebanyak 54 item untuk skala kemandirian belajar dan 48 item untuk skala pola asuh orang tua authoritative, sehingga dapat dikatakan bahwa tidak ada item yang gugur. Pernyataan yang valid dianggap telah mewakili keseluruhan aspek. Sehingga instrumen tersebut dapat digunakan untuk pengujian reliabilitas data penelitian. Selanjutnya, setelah instrumen tersebut dinyatakan valid oleh ahli, dengan hasil 54 skala kemandirian belajar dan 48 skala pola asuh orang tua authoritative kemudian instrumen diuji cobakan pada 32 siswa untuk mengetahui reliabilitasnya

2. Uji Reliabilitas Instrumen.

Dokumen yang terkait

PENGARUH POLA ASUH ORANG TUA DAN MINAT BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS X PIS SMA NEGERI 1 BERASTAGI T.A 2013-2014.

0 2 25

PENGARUH POLA ASUH ORANG TUA DAN KEMANDIRTERHADAP PRESTASI BELAJAR EKONOMI Pengaruh Pola Asuh Orang Tua Dan Kemandirian Belajar Terhadap Prestasi Belajar Ekonomi Siswa Kelas XI SMA N 2 Blora Tahun Ajaran 2013/2014.

0 2 16

PENGARUH POLA ASUH ORANG TUA DAN KEMANDIRIAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR EKONOMI Pengaruh Pola Asuh Orang Tua Dan Kemandirian Belajar Terhadap Prestasi Belajar Ekonomi Siswa Kelas XI SMA N 2 Blora Tahun Ajaran 2013/2014.

0 1 12

PENGARUH POLA ASUH ORANG TUA DAN KEMANDIRIAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS V DI PENGARUH POLA ASUH ORANG TUA DAN KEMANDIRIAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS V DI SD NEGERI KEDEN 2 KECAMATAN KALIJAMBE KA

0 0 15

PENGARUH POLA ASUH ORANG TUA DAN KEMANDIRIAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI PADA SISWA PENGARUH POLA ASUH ORANG TUA DAN KEMANDIRIAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI PADA SISWA KELAS XI IPS SMA NEGERI 1 KARANGANOM TAHUN AJARAN 2

0 0 15

PENDAHULUAN PENGARUH POLA ASUH ORANG TUA DAN KEMANDIRIAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI PADA SISWA KELAS XI IPS SMA NEGERI 1 KARANGANOM TAHUN AJARAN 2010/2011.

0 0 8

PENGARUH POLA ASUH ORANG TUA DAN KEDISIPLINAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA PADA SISWA Pengaruh Pola Asuh Orang Tua Dan Kedisiplinan Belajar Terhadap Prestasi Belajar Matematika Pada Siswa Kelas XI IPA Semester II SMA Negeri 1 Gondang Srag

0 0 16

PENGARUH POLA ASUH ORANG TUA DAN KEDISIPLINAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA PADA SISWA Pengaruh Pola Asuh Orang Tua Dan Kedisiplinan Belajar Terhadap Prestasi Belajar Matematika Pada Siswa Kelas XI IPA Semester II SMA Negeri 1 Gondang Srag

1 3 15

28 pola asuh orang tua dalam melatih kemandirian anak usia balita

0 2 13

PENGARUH POLA ASUH ORANG TUA TERHADAP KEMANDIRIAN BELAJAR SISWA KELAS XI DI SMKN 2 PONOROGO

0 1 88