Metode Pengolahan dan Analisa Data

perusahaan tanpa adanya perhitungan terlebih dahulu. Data atau informasi yang diperoleh yaitu data jumlah permintaan. Disamping itu, juga dibutuhkan data mengenai lingkungan kerja seperti temperature, kelembaban, cahaya, kebisingan, dan lain – lain. Hal ini digunakan untuk mendapatkan faktor kelonggaran, keterampilan, dan usaha tenaga kerja serta kondisi kerja digunakan faktor penyesuaian.

3.4. Metode Pengolahan dan Analisa Data

Adapun metode yang digunakan untuk menganalisa data dalam penulisan tugas akhir ini adalah sebagai berikut : 1. Metode Peramalan Dari data konsumen permintaan bulan Mei 2009 sampai dengan September 2010 yang cenderung naik maka metode yang dipakai dalam penelitian tugas akhir ini terdiri dari 3 metode yaitu : a. Metode Exponential Smoothing with linear trend b. Metode Double Exponential Smoothing with linear trend c. Metode Regresi Linier Untuk ketiga metode ini digunakan software WINQSB yang kemudian dipilih salah satu metode untuk metode yang terbaik dengan kesalahan kuadrat rata – rata MSE terkecil. 2. Metode RCCP Rought Cut Capacity Planning Perhitungan RCCP Rought Cut Capaciyi Planning diperlukan untuk waktu produksi yang mampu dihasilkan oleh setiap proses kerja produksi, Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. sehingga penyerahan produk jadi ke pemesan dapat ditentukan dengan tepat. Perhitungan RCCP ini menggunakan Bill of Labour. Dimana pada teknik perhitungan ini data yang diperlukan adalah : 1. MPS. MPS Master Production Schedule atau Jadwal Induk Produksi. Jumlah produksi pada periode tertentu yang sudah dalam analisa atau waktu yang diperlukan bagi keseluruhan pabrik dalam memproduksi 1 typical part. 2. Matrik – matrik yaitu : matrik waktu dan matrik produksi Matrik waktu,matrik waktu ini diperoleh dari perhitungan waktu baku dari setiap bagian proses kerja. Matrik produksi hasil dari analisa peramalan untuk jadwal produksi kedepan. 3. RCCP = matrik waktu x matrik produksi Adapun teknik perkalian dalam metode RCCP ini berdasarkan pendekatan Bill of Labour BOL . Pada penilitian ini penulis memilih teknik RCCP dengan menggunakan Bill of Labour. Teknik ini merupakan teknik yang sangat sederhana dan aplikatif. Teknik ini dianggap sederhana karena metodenya sangat sederhana, dapat dengan mudah untuk memahaminya dan mudah pula diaplikasikan. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

3.5. Langkah – Langkah Pemecahan Masalah