20
History KawasanTempat
Bangunan
Serial Vision
Lingkungan Kekontrasan
Lingkungan
Observasi Bangunan
Pergerakan View Banguna Dengan
Bangunan Lainnya
Warna Bangunan Arsitektur
Bangunan
Place
Fenomena Gejala
FaktaKenyataan Observasi
dan Kuesioner
Karateristik Ciri khas tempat
Prilaku Tata Krama
Disiplin Bijaksana
Sumber: Olah data
3.4 PopulasiSampel
Populasi  merupakan  pengumpulan  data  dari  himpunan  individu  keseluruhan untuk  dijadikan  sebagai  objek  penelitian  yang  tingkatnya  terbatas  atau  tidak
Universitas Sumatera Utara
21
terbatas.  Sedang  sampel  merupakan  bagian  dari  populasi  contoh  yang  akan mewakili  populasi  bersangkutan.  Pada  pengumpulan  data  sampel  teknik  yang
digunakan yaitu teknik insidental. Menurut Joseph 1998, dalam Asribestari dan Setyono 2013 populasi yang tidak diketahui jumlah sampelnya maka dianjurkan
untuk mengambil jumlah sampel lebih dari 30 sampel. Pada pasar Petisah sampel yang diambil yaitu pedagang yang berjualan dan pembeli sebagai konsumen. Dari
masing-masing kriteria diatas diambil sampel sebanyak 30 setiap kategorinya.
3.5 Metoda Pengumpulan Data
Pada  penelitian  ini  metode  pengumpulan  data  yang  digunakan  sebagai berikut:
3.5.1 Observasi lapangan
Teknik  observasi  merupakan  hal  yang  paling  penting  dalam  sebuah penilitian  dimana  pada  teknik  ini  data  yang  dikumpulkan  merupakan  data  hasil
survey dari
lapangan dengan
melihat status
gejala yang
menjadi persoalanmasalah  pada  kawasan  pasar  Petisah  yang  didapatkan  secara  langsung
oleh  peneliti.  Dari  observasi  lapangan  data  diperoleh  berupa:  foto-foto  kawasan, batas-batas  kawasan,  sirkulasi  dan  parkir,  drainase,  signage,  ruang  terbuka,  dan
fasilitas penunjang pasar tersebut.
3.5.3 Studi Literatur
Studi literatur merupakan pengumpulan data sekunder dari bebrapa sumber yang berkaitan dengan penelitian untuk dijadikan sebagai referensi atau pedoman
Universitas Sumatera Utara
22
dalam penelitian ini yaitu: buku, jurnal peneilitan, skripsi, tesis, asas-asas, artikel, dll.
3.6 Metoda Analisa Data
Pada  pengumpulan  analisa  data  yang  digunakan  adalah  anilisa  kualitatif dengan mengumpulkan data yang sudah diperoleh berupa data sekunder dan data
primer. Kemudian dilakukan analisa terhadap data-data yang sudah diperoleh dari lapangan Antara lain :
Menganalisa kondisi eksisting pada bangunan pasar Petisah.
Universitas Sumatera Utara
23
Gambar 3.2
Kondisi Eksisting Pada Kawasan Pasar Petisah sumber: dokumentasi pribadi
Universitas Sumatera Utara
24
Menganalisa persepsipandangan masyarakat tentang pasar Petisah dengan meyebarkan  kuesioner  kepada  pedagang  dan  pembeli  sebanyak  60
responden, yaitu 30 pedagang dan 30 pembeli. Menganalisa potensi dari kawasan pasar Petisah.
Menganalisa perumusan strategi revitalisasi pada pasar Petisah.
Universitas Sumatera Utara
25
Gambar 3.3
Potensi Pada Sekitar Kawasan Petisah Sumber: dokumentasi pribadi
Universitas Sumatera Utara
26
BAB IV ANALISA POTENSI
“GENIUS LOCI” PADA KAWASAN PASAR PETISAH
Bab ini akan menjelaskan hasil dari analisa yang dilakukan pada observasi di lapangan  pada  kawasan  pasar  Petisah.  Data  analisa  yang  telah  dikumpulkan
kemudian  dilakukan  identifikasi  geniuslocikearifan  tempat  pada  kawasan  pasar Petisah.  Dari  fenomena-fenomena  dilapangan  kemudian  di  rumuskan  ke  dalam
pembentukan  geniusloci  pada  kawasan  pasar  Petisah  yang  akan  di  identifikasi sebagai  berikut:  Tempat,  Ruang,  dan  Kegiatan  sehingga  diperoleh  hasil  dari
konkretisasi dari geniusloci terhadap struktur tempat pada kawasan pasar Petisah.
4.1 Analisa Tempat