Hasil Uji Coba Skala Modal Psikologis Self- Hope Resiliency Optimism Hasil Uji Coba Skala Kesejahteraan Psikologis Otonomi Penguasaan Pertumbuhan

56

1. Hasil Uji Coba Skala Modal Psikologis

Jumlah aitem yang diujicobakan di dalam skala modal psikologis ini sebanyak 20 aitem. Berdasarkan hasil analisis aitem maka diperoleh 17 aitem yang memiliki nilai diskriminasi aitem di atas 0.3 dan 3 aitem yang gugur. Hasil uji coba terhadap skala modal psikologis menunjukkan nilai diskriminasi aitem bergerak dari 0.302 sampai dengan 0.788 dan koefisien α = 0.855. Data penyebaran aitem skala dapat dilihat pada tabel 3. Universitas Sumatera Utara 57 Tabel 3. Distribusi Aitem Skala Modal Psikologis Setelah Uji Coba N o. Dimensi Komponen Favorable Unfavorable T ot al Bobot

1. Self-

efficacy Kepercayaan diri - 3 1 5.88 Keyakinan akan kemampuan diri 1,2 - 2 11.76

2. Hope

Harapan positif 5 - 1 5.88 Keterarahan 4 6 2 11.76

3. Resiliency

Ketahanan menghadapi masalah 9,10 7,8 4 23.53 Kebangkitan kembali 11,12 - 2 11.76

4. Optimism

Atribusi hal positif secara internal dan permanen 14 17 2 11.76 Atribusi hal negatif secara eksternal dan sementara 13,15 16 3 17.65 Total 11 6 17 100 Universitas Sumatera Utara 58

2. Hasil Uji Coba Skala Kesejahteraan Psikologis

Jumlah aitem yang diujicobakan di dalam skala kesejahteraan psikologis sebanyak 30 aitem. Berdasarkan hasil analisis aitem maka diperoleh 23 aitem yang memiliki nilai diskriminasi aitem di atas 0.275 dan 7 aitem yang gugur. Hasil uji coba terhadap skala kesejahteraan psikologis menunjukkan menunjukkan nilai diskriminasi aitem bergerak dari 0.276 sampai dengan 0.703 dan koefisien α = 0.878. Data penyebaran aitem pada skala dapat dilihat pada tabel 4. Universitas Sumatera Utara 59 No. Dimensi Komponen Favorable Unfavorable Total Bobot

1. Otonomi

Penentuan keputusan pribadi. 1 - 1 4.35 Kemampuan menghadapi tekanan sosial. - 2,3 2 8.70

2. Penguasaan

Lingkungan Kemampuan Adaptasi 4 5,6 3 13.04 Pemanfaatan peluang - 7 1 4.35

3. Pertumbuhan

pribadi Perubahan diri ke arah positif 9 12 2 8.70 Keterbukaan atas pengalaman baru 8,10 11 3 13.04

4. Hubungan