Analisis Aktivitas Masyarakat, Petani dan Industri Analisis Strategi Pengelolaan Kualitas Air dan Pengendalian Kerangka pendekatan penelitian

51 yang berlangsung secara terus menerus continuous. Menurut Mantra 2003 ukuran penduduk secara eksponensial lebih tepat, karena pada kenyataannya pertumbuhan penduduk berlangsung terus menerus. Persamaan yang digunakan adalah : �� = ��. � �� ............................................. 13 dimana : Pt = Jumlah penduduk pada tahun akhir Po = Jumlah penduduk pada tahun awal r = pertumbuhan penduduk t = jangka waktu • penghitungan beban pencemaran industri dengan menggunakan persamaan 2.

c. Analisis Aktivitas Masyarakat, Petani dan Industri

Analisis data hasil wawancara mengenai aktivitas masyarakat, petani dan industri yang berpotensi menyebabkan penurunan kualitas air sungai Blukar dilakukan secara deskriptif kualitatif untuk menggambarkan kondisi dan aktivitas masyarakat dan petani serta industri di sekitar sungai Blukar yang menyebabkan terjadinya penurunan kualitas air sungai.

d. Analisis Strategi Pengelolaan Kualitas Air dan Pengendalian

Pencemaran Air Hasil wawancara mendalam terhadap 4 empat keypersonexpert dari dinasinstansi terkait pengelolaan kualitas air dan pengendalian pencemaran air, disintesa untuk menentukan aspek kriteria dan alternatif untuk mencapai strategi pengelolaan kualitas air dan pengendalian pencemaran air untuk mempertahankan sungai pada kondisi alami dan menjaga mutu air sungai sesuai dengan peruntukkannya. 52 Hasil Sintesa kemudian diolah dan dicek dengan Analytical Hierarchy Process AHP dengan bantuan program Expert Choice 11.0 untuk membantu mengkuantifikasi dan menentukan skala prioritas pengambilan keputusan untuk mencapai sasaran strategi pengendalian pencemaran air sungai. Urutan skala prioritas tersebut sesuai dengan bobot dari masing-masing alternatif dan kriteria serta besarnya konsistensi gabungan hasil estimasi. Apabila besarnya rasio konsistensi tersebut 0,1 maka keputusan yang diambil oleh para responden untuk menentukan skala prioritas cukup konsisten, artinya bahwa skala prioritas tersebut dapat diimplementasikan sebagai kebijakan untuk mencapai sasaran. 53

3.9. Kerangka pendekatan penelitian

Kegiatan pembangunan dan aktivitas manusia di wilayah DAS Blukar Kabupaten Kendal Industri Pertanian Permukiman Buangan air limbah ke sungai Blukar Penurunan kualitas air sungai Blukar Kebijakan pengelolaan kualitas air dan pengendalian pencemaran air Strategi pengelolaan kualitas air dan pengendalian pencemaran air - Indeks pencemaran - Beban pencemaran - Pengambilan sampel - Analisis laboratorium - Observasi - Wawancara - AHP - Observasi - Wawancara - Deskriptif kualitatif 54

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN