Kegiatan Penutup Lembar Penilaian No 2.

KTSP Pendidikan Budaya Dan Karakter Bangsa Tingkat SD  Siswa mengemukakan hal-hal yang tidak boleh berkaitan dengan bahan ajar dan cara menghindarinya  Konfirmasi Dalam kegiatan konfirmasi, guru:  Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa  Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan

3. Kegiatan Penutup

Dalam kegiatan penutup, guru:  bersama-sama dengan peserta didik danatau sendiri membuat rangkumansimpulan pelajaran;  melakukan penilaian danatau refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan secara konsisten dan terprogram;  memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;  merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi, program pengayaan, layanan konseling danatau memberikan tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik; Alat Sumber Belajar: 1. Gambar-gambar peraga yang mencerminkan perilaku hidup bersih 2. Perilaku siswa yang jujur 3. Buku Pendidikan Agama Islam 5. Buku-buku lain yang relevan 6. Alquran juz Amma 7. Kaset dan CD Alquran atau peralatan teknologi dan komunikasi yang relevan 8. Pengalaman guru 9. Lingkungan sekitar Penilaian: Nilai Budaya Dan Karakter Bangsa Indikator Pencapaian Target Penilaian Teknik Bentuk Instrumen Contoh Instrumen  Religius.  Jujur.  Toleransi.  Disiplin.  Kerja keras  Kreatif  Demokratif  Rasa Ingin tahu  Gemar  Menunjukkan contoh perilaku tanggung jawab dan keuntungan- nya.  Membiasakan perilaku hidup bersih Tes Tertulis Tes Tertulis Jawaban singkat Pilihan ganda 1. Sebutkan dua macam kebersihan yang harus dijaga? 2. Hidup bersih pangkal ….? a kaya b pandai c sehat Rencana Pelaksanaan Pembelajaran RPP PAI 34 KTSP Pendidikan Budaya Dan Karakter Bangsa Tingkat SD membaca  Peduli lingkungan:  Peduli social  Tanggung jawab. Format Kriteria Penilaian 1.P RODUK HASIL DISKUSI No. Aspek Kriteria Skor

1. Konsep

semua benar sebagian besar benar sebagian kecil benar semua salah 4 3 2 1

2.P

ERFORMANSI No. Aspek Kriteria Skor 1.

2. Kerjasama

Partisipasi bekerjasama kadang-kadang kerjasama tidak bekerjasama aktif berpartisipasi kadang-kadang aktif tidak aktif 4 2 1 4 2 1

3. Lembar Penilaian No

Nama Siswa Performan Produk Jumlah Skor Nilai Kerjasama Partisipasi

1. 2.

3. 4. 5. 6. 7. 8. 9.

10.. CATATAN :