Memasukkan Variabel Data dalam Variabel View Memasukkan Data pada Data View Proses Analisis Data

Klik START kemudian pilih SPSS Versi 18.0 Gambar 5.1 Menu awal untuk mengaktifkan SPSS versi 18.0 Tampilan SPSS Versi 18.0 Gambar 5.2 Tampilan lembar kerja SPSS versi 18.0

5.2.2 Mengolah Data dengan Program SPSS Versi 18.0

5.2.2.1 Memasukkan Variabel Data dalam Variabel View

Universitas Sumatera Utara Dalam proses ini akan dibuat variable yang akan dianalisis. Adapun langkah- langkahnya sebagai berikut : a. Buka variable view. b. Tulis nama variable yang digunkan di bawah kolom Name. c. Pada kolom Label, ketikan nama variable yang digunakan. d. Pada kolom Measure, pilih Nominal. Tampilan Variabel View sebagai berikut: Gambar 5.3 Tampilan Variabel view Di dalam variable view diketik nama-nama variable yang akan dianalisis. Dalam hal Tahun, Total Keseluruhan PDRB, Sektor Pertanian dan Sektor Industri berada di bawah kolom Name. Kemudian di bawah kolom Label diperjelas variable X 1 = Sektor Pertanian, X 2 = Sektor Industri, dan Y= Jumlah Keseluruhan PDRB.

5.2.2.2 Memasukkan Data pada Data View

Universitas Sumatera Utara Pada proses ini data yang diperoleh diketik pada sheet data view. Tampilan Variabel View sebagai berikut: Gambar 5.4 Tampilan Data View

5.2.2.3 Proses Analisis Data

Pada proses ini komputer akan menganalisis data yang telah dimasukkan dalam sheet data view. Dari proses ini akan diperoleh persamaan regresi linier yang dibutuhkan. Dari menu utama SPSS pilih Analyze kemudian submenu Regression dan pilih Linier. Tampilannya sebagai berikut: Gambar 5.5 Tampilan Langkah – Langkah dalam Analisis Data Kemudian akan tampil Taskbar seperti di bawah ini : Universitas Sumatera Utara Gambar 5.6 Tampilan Sebelum Pengkategorian Variabel Masukkan variabel Sektor Pertanian dan Sektor Industri ke dalam kolom Independent dan variabel Total Keseluruhan PDRB ke dalam kolom Dependen. Tampilannya sebagai berikut: Gambar 5.7 Pengkategorian Variabel Dependent danVariabel Independent Untuk menampilkan perhitungan statistik yaitu ketik statistic dan pilih perhitungan statistik yang dibutuhkan. Kemudian akan tampil Taskbar seperti di bawah ini : Universitas Sumatera Utara Gambar 5.8 Tampilan Perhitungan yang akan Ditampilkan Lalu klik Continue dan klik Ok. Akan muncul output SPSS VERSI 18.0 sebagai berikut : Gambar. 5.9 Tampilan Output Hasil Analisis Maka Software SPSS akan memberikan Output seperti: 1. Nilai Korelasi ganda antara Total keseluruhan PDRB dengan Sektor pertanian dan sektor Industri. 2. Nilai dari JK reg , JK eror , dan JK tot dalam hal ini adalah untuk Perhitungan Nilai dari F hitung Tabel ANNOVA. . 3. Nilai- nilai dari b ,b 1 , dan b 2 serta Nilai ujian t Y dengan X 1 dan Y dengan X 2 Tabel Cofficients. Universitas Sumatera Utara BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

6.1 Kesimpulan