Arah Opini Jenis Opini

43

3.4. Arah Opini

Arah opini adalah bentuk opini atau penilaian terhadap tema-tema yang diangkat dalam rubrik Opini. Arah opini tersebut menggunakan kategorisasi dari Harold Lasswell, yaitu: 1. Positif Jika opini atau komentar penulis dalam rubrik Opini menyatakan kalimat yang mendukung atau menyetujui masalah yang diangkat oleh redaksi Kompas. 2. Negatif Jika opini atau komentar penulis tersbeut menyatakan kalimat yang menolak, tidak menyetujui dan menyindir atas masalah yang diangkat dalam rubrik Opini. 3. Netral Jika opini atau komentar penulis menyatakan kalimat yang tidak bersikap mendukung atua menolak. Penulisan dapat berupa saran atau masukan yang ditujukan kepada objek yang ditulis.

3.5. Jenis Opini

Jenis opini dikategorikan menurut kategorisasi Hitlier Krieghbaurn. Untuk melihat apa saja jenis opini yang dimuat dalam rubrik Opini surat kabar harian Kompas maka digunakan kategori-kategori yang meliputi: 44 1. Argumentasi Opini yang bersifat argumentatif adalah opini yang berisi tentang pembelaan terhadap suatu pandangan tertentu. Opini yang bersifat argumentatif disusun untuk mengajak pembaca. Jenis ini dibuat untuk membahas dan menganalisa baik-buruknya suatu dampak atau pengalaman suatu kebijakan atau kegiatan. Argumen-argumen yang diajukan berupa himbauan jelas untuk bertindak atau siyarat untuk menggiring pembaca kearah jalan pikiran yang dikehendaki oleh penulis. 2. Informatif Jenis opini yang bersifat informatif merupakan usaha penulis untuk memberikan keterangan-keterangan latar belakang tentang hal atau masalah tertentu kepada pembaca. Jenis ini merupakan opini interpretasi untuk melancarkan proses pembentukan pendapat pembaca. Dalam opini jenis informatif hanya sedikit menuntun pembaca kearah suatu pandangan tertentu tetapi secara keseluruhan memberikan cukup bnayak interprestasi. 3. Aneka Rupa Opini aneka rupa merupakan opini yang berusaha untuk menghibur atau mengasyikkan pembaca dan bukan memberikan kepada pembaca semacam interprestasi tentang suatu permasalahan atau upaya mempengaruhi. 45

3.6. Unit Analisis

Dokumen yang terkait

ANALISIS MAKNA REFERENSIAL PADA KARIKATUR DALAM RUBRIK OPINI DI HARIAN SURAT KABAR KOMPAS Analisis Makna Referensial Pada Karikatur Dalam Rubrik Opini Di Harian Surat Kabar Kompas Edisi Agustus-Oktober 2014.

0 3 11

ANALISIS MAKNA REFERENSIAL PADA KARIKATUR DALAM RUBRIK OPINI DI HARIAN SURAT KABAR KOMPAS Analisis Makna Referensial Pada Karikatur Dalam Rubrik Opini Di Harian Surat Kabar Kompas Edisi Agustus-Oktober 2014.

0 5 16

ANALISIS ISI RUBRIK OPINI PADA SURAT KABAR JAWA POS PERIODE BULAN MARET 2013 SAMPAI BULAN MEI 2013 (Studi Deskriptif Analisis Isi Dalam Rubrik Opini Pada Surat Kabar Jawa Pos Periode Maret 2013 Sampai Bulan Mei 2013).

0 1 102

ANALISIS ISI RUBRIK OPINI PADA SURAT KABAR JAWA POS PERIODE JANUARI 2012 SAMPAI BULAN APRIL 2012(Studi Deskriptif Analisis Isi Dalam Rubrik Opini Pada Surat Kabar Jawa Pos Periode Bulan Januari 2012 Sampai Bulan April 2012).

0 0 116

ANALISIS ISI RUBRIK OPINI PADA SURAT KABAR JAWA POS PERIODE JANUARI 2012 SAMPAI BULAN APRIL 2012 (Studi Deskriptif Analisis Isi Dalam Rubrik Opini Pada Surat Kabar Jawa Pos Periode Bulan Januari 2012 Sampai Bulan April 2012).

0 0 116

ANALISIS ISI RUBRIK OPINI PADA SURAT KABAR KOMPAS (Studi Deskriptif Analisis Isi Dalam Rubrik Opini Pada Surat Kabar Kompas Bulan Oktober 2009 Sampai Bulan Desember 2009)

0 0 23

ANALISIS ISI RUBRIK OPINI PADA SURAT KABAR JAWA POS PERIODE JANUARI 2012 SAMPAI BULAN APRIL 2012 (Studi Deskriptif Analisis Isi Dalam Rubrik Opini Pada Surat Kabar Jawa Pos Periode Bulan Januari 2012 Sampai Bulan April 2012)

0 0 20

ANALISIS ISI RUBRIK OPINI PADA SURAT KABAR JAWA POS PERIODE JANUARI 2012 SAMPAI BULAN APRIL 2012(Studi Deskriptif Analisis Isi Dalam Rubrik Opini Pada Surat Kabar Jawa Pos Periode Bulan Januari 2012 Sampai Bulan April 2012)

0 0 20

ANALISIS ISI RUBRIK OPINI PADA SURAT KABAR JAWA POS PERIODE BULAN MARET 2013 SAMPAI BULAN MEI 2013 (Studi Deskriptif Analisis Isi Dalam Rubrik Opini Pada Surat Kabar Jawa Pos Periode Maret 2013 Sampai Bulan Mei 2013)

0 0 20

IDIOM BAHASA INDONESIA PADA RUBRIK “OPINI” DALAM SURAT KABAR KOMPAS

0 1 11