SMP Negeri 1 Bantul Deskripsi Setting Penelitian

105 disusun secara lengkap sesuai ketentuan yang berlaku, mengacu pada PP Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan, serta Peraturan-peraturan Menteri yang menyertainya.

4. SMP Negeri 1 Bantul

SMP Negeri 1 Bantul merupakan sekolah RSBI yang berada di Jl. Kartini 44 Bantul, dapat dikatakan berada di lingkungan perkotaan Kabupaten Bantul. Sekolah ini dipimpin oleh seorang Bapak Kepala Sekolah yang dibantu beberapa wakil kepala sekolah dan didukung tenaga administratif yang memadai. Sekolah ini memiliki visi: “menjadi sekolah bertaraf internasional yang unggul dalam prestasi berdasarkan iman dan taqwa serta berkarakter indonesia”, dengan indikator sebagai berikut. a. Meningkatnya pengembangan kurikulum berstandar internasional. b. Terwujudnya peningkatan sumber daya manusia pendidik dan tenaga kependidikan berstandar internasional. c. Meningkatnya kualitas proses pembelajaran berstandar internasional. d. Terwujudnya induk pengembangan sarana prasarana pendidikan berstandar internasional. e. Terwujudnya peningkatan kualitas lulusan dalam bidang akademik maupun non akademik berstandar internasional. f. Terwujudnya pelaksanaan manajemen berbasis sekolah dan peningkatan mutu kelembagaan berstandar internasional. g. Terwujudnya pembiayaan sekolah berstandar internasional. h. Terlaksananya implementasi pembelajaran MIPA dan TIK dalam bahasa Inggris. i. Terciptanya perikehidupan sekolah yang agamis. j. Mewujudkan sumberdaya manusia yang berstandar internasional dan tetap berkarakter Indonesia. Sebagai upaya pencapaian visi tersebut, perlu dilakukan suatu misi berupa kegiatan jangka panjang dengan arah yang jelas. Adapun misi yang di tempuh SMP Negeri 1 Bantul adalah sebagai berikut. 106 a. Melaksanakan pengembangan kurikulum 1 Melaksanakan pengembangan Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan KTSP berbasis teknologi informasi berstandar internasional. 2 Melaksanakan pemetaan kompetensi dasar semua mata pelajaran yang memenuhi Indikator Kinerja Kunci Tambahan berstandar internasional. 3 Melaksanakan pengembangan silabus dengan bahasa Inggris untuk mata pelajaran IPA, Matematika dan TIK berstandar internasional. 4 Melaksanakan pengembangan rencana pembelajaran dengan bahasa Inggris untuk mata pelajaran IPA, Matematika dan TIK. b. Melaksanakan Pengembangan Tenaga Pendidik dan Tenaga Kependidikan 1 Melaksanakan pengembangan profesionalisme guru berstandar internasional. 2 Melaksanakan peningkatan kompetensi tenaga pendidik berstandar Internasional. 3 Melaksanakan peningkatan kompetensi tenaga kependidikan berstandar Internasional. 4 Melaksanakan monitoring dan evaluasi kepada tenaga pendidik dan tenaga kependidikan berstandar internasional. 5 Mewujudkan kesejahteraan tenaga pendidik dan tenaga kependidikan. c. Melaksanakan Pengembangan Proses Pembelajaran. 1 Melaksanakan pengembangan metode pembelajaran berstandar internasional. 2 Melaksanakan pengembangan strategi pembelajaran berstandar internasional 3 Melaksanakan pengembangan penilaian berstandar internasional. 4 Melaksanakan pengembangan bahan ajarsumber pembelajaran berbasis teknologi informasi berstandar internasional. d. Melaksanakan Rencana Induk Pengembangan Fasilitas Pendidikan. 1 Mewujudkan luas tanah 15.000 m 2 . 2 Mewujudkan kelas yang berbasis teknologi informasi berstandar internasional. 107 3 Mengembangkan perpustakaan berbasis teknologi informasi berstandar internasional. 4 Mewujudkan Laboratorium Matematika, Fisika, Biologi, Kimia, Bahasa, PTD, IPS, research center dan teknologi informasi berstandar internasional. 5 Menciptakan lingkungan belajar yang kondusif berstandar internasional. e. Melaksanakan PengembanganPeningkatan Standar Kelulusan. 1 Mewujudkan prestasi akademik maupun nonakademik dan teknologi informasi di tingkat nasional maupun internasional. 2 Melaksanakan sistem administrasi berbasis teknologi informasi berstandar internasional. f. Melaksanakan Pengembangan Kelembagaan dan Manajemen Sekolah. 1 Mewujudkan kelas SBI di semua tingkat. 2 Mewujudkan sistem administrasi sekolah terpadu berstandar Internasional. 3 Melaksanakan ISO 9001:2008 4 Melaksanakan manajemen berbasis sekolah. 5 Melaksanakan monitoring dan evaluasi. 6 Melaksanakan supervisi klinis. 7 Menyusun RKS dan RKAS. g. Melaksanakan Program Penggalangan Pembiayaan Sekolah. 1 Melaksanakan usaha peningkatan penghasilan sekolah. 2 Pendayagunaan dana sharing pemerintah daerah dan block grant pusat. 3 Melaksanakan program subsidi silang dengan memperhatikan kaum dhu‟afa dan siswa berprestasi. 4 Pendayagunaan dana dari dewan sekolah. h. Melaksanakan Pengembangan Penilaian 1 Melaksanakan pengembangan sistem penilaian yang mengacu pada negara- negara yang tergabung dalam OECD. 2 Melaksanakan pengembangan perangkat model-model penilaian sesuai dengan sekolah-sekolah unggul anggota OECD. 3 Melaksanakan program evaluasi pembelajaran besama RSBI di provinsi, nasional maupun internasional. 108 4 Mengikuti kegiatan lomba akademis, nonakademis di tingkat kabupaten, provinsi, nasional dan internasional. SMP Negeri 1 Bantul sampai tahun mendatang tahun 2008 s.d. tahun 2013 memiliki tujuan sebagai berikut. a. Meningkatkan pencapaian nilai rata-rata UAN dari 26,32 yang soalnya dari pusat, pada: 1 Tahun pelajaran 20062007 menjadi 26,32 3 mata pelajaran 2 Tahun pelajaran 20072008 menjadi 34,47 4 mata pelajaran 3 Tahun pelajaran 20082009 menjadi 34,62 4 mata pelajaran 4 Tahun pelajaran 20092010 menjadi 34,77 4 mata pelajaran 5 Tahun Pelajaran 20102011 menjadi 35.00 4 mata pelajaran 6 Tahun Pelajaran 20112012 menjadi 35.50 4 mata pelajaran 7 Tahun Pelajaran 20122013 menjadi 36.00 4 mata pelajaran b. Mempertahankan dan meningkatkan peringkat sekolah. 1 Tingkat rayon Kabupaten , peringkat 1 dipertahankan 2 Tingkat Propinsi D I Yogyakarta. a Tahun pelajaran 20072008 peringkat 5 b Tahun pelajaran 20082009 peringkat 10 c Tahun pelajaran 20092010 peringkat 9 d Tahun pelajaran 20102011 peringkat 9 e Tahun Pelajaran 20112012 peringkat 5 f Tahun Pelajaran 20122013 peringkat 4 c. Menjuarai lomba akademikolimpiade akademik yang diselenggarakan tingkat Kabupaten, Tingkat provinsi, dan Tingkat nasional. d. Memiliki tim olahraga basket, bulutangkis, tenis meja, catur, tennis lapangan yang handal dan dapat mempertahankan prestasi di tingkat kabupaten serta meraih prestasi di tingkat propinsi, nasional, dan internasional e. Memiliki tim musik dan dapat menjuarai lomba tingkat kabupaten dan tingkat provinsi. f. Mengoptimalkan potensi ketrampilan dan seni. 109 g. Menumbuhkan dan mengembangkan penghayatan serta pengamalan terhadap ajaran melalui intersifikasi kegiatan keagamaan, sehingga meningkat iman dan taqwanya. h. Mengembangkan pendidikan karakter dan kearifan lokal di lingkungan sekolah Khususnya tujuan sekolah, 1 tahun yang akan datang, SMP N 1 Bantul dalam tahun pelajaran 20122013: a. Pencapaian nilai rata-rata UAN dari 35,62 menjadi 36.00 b. Peringkat sekolah di tingkat provinsi dari peringkat 6 menjadi peringkat 4 c. Menjuarai minimal 1 juara olimpiade nasional. d. Meningkatkan pembinaan tim olahraga basket, bulutangkis, catur, tenis lapangan, sehingga menjadi juara minimal tingkat provinsi. e. Mengoptimalkan tim vokal grup dan kesenian tradisional dan dapat menjadi juara I tingkat nasional . f. Mengembangkan kegiatan dan mengikuti kegiatan lomba keagamaan, untuk meningkatkan ketaqwaan. g. Mengembangkan pendidikan karakter dan berbasis kearifan lokal.

B. Hasil Penelitian