Perintah untuk mengatur sebuah sesi Perintah-perintah Input Output Perintah Vektor, Matriksdan Array

17 PEREKAYASAAN SISTEM KONTROL

1.4.5 Membuat Matriks

Sebuah matriks adalah sebuah array bilangan dua dimensi. Dalam MATLAB, sebuah matriks dibuat dengan meletakkan setiap baris sebagai sebuah sekuen bilangan yang dipisahkan oleh sapasi atau koma dan akhir dari baris diakhiri oleh titik koma.Contoh matriks 3 x 3 : m = [1 2 3; 4 5 6; 7 8 9] MATLAB akan mengeksekusi statemen diatas dan menghasilkan : m =1 2 3 4 5 6 7 8 9

1.5 Perintah-perintah Matlab

MATLAB adalah sebuah program interaktif untuk komputasi numeric dan visualisasi data. Anda dapat memasukan sebuah perintah dengan mengetiknya pada prompt MATLAB “ pada jendela Perintah. Dalam sesi ini, tersedia daftar perintah yang biasa dipakai.

1.5.1 Perintah untuk mengatur sebuah sesi

MATLAB menyediakan bermacam-macam perintah untuk mengatur sebuah sesi. Perintah Maksud Clc Membersihkan layar jendela perintah Clear Menghapus variable dari memori Exist Memeriksa keberadaan file atau variable Global Menentukan variable menjadi global Help Mencari sebua topic pertolongan Quit Menghentikan MATLAB. Who Menampilkan daftar variable yang sedang aktif. Whos Menampilkan daftar variable yang sedang aktif tampilan panjang 18 PEREKAYASAAN SISTEM KONTROL

1.5.2 Perintah-perintah Input Output

MATLAB menyediakan perintah-perintah yang berhubungan dengan input output. Perintah Maksud disp Menampilkan isi dari sebuah arra atau string fscanf Membaca data terformat dari file Format Mengontrol format tampilan layar Fprintf Menulis data terformat ke layar atau file. Input Menampilkan prompt dan menunggu input ; Membaca data terformat dari file Tabel berikut menunjukkan perintah-perintah yang digunakan untuk format bilangan dan string. Kode Format Maksud s Format sebagai string. d Format sebagai bilangan bulat. f Format sebagaibilangan pecahan. e Format sebagaibilangan pecahandalam notasi scientific. g Format in the most compact form: f or e. \n Disisipi pada baris baru dalam format string. \t Disisipi pada tab baru dalam format string. 19 PEREKAYASAAN SISTEM KONTROL Tabel berikut menunjukkan perintah-perintah yang digunakan untuk format. Fungsi Format Tampilan format short 4 digit desimal default. format long 16 digit desimal. format short e 5digit desimal plus exponen. format long e 16 digits plus exponents. format bank 2 digit desimal. format + Positip, negatip, ataunol. format rat Pendekatan Rational. format compact Merapatkan beberapa baris. 20 PEREKAYASAAN SISTEM KONTROL

1.5.3 Perintah Vektor, Matriksdan Array

Tabel berikut menunjukkan perintah-perintah yang digunakan untuk bekerja dengan vector, matriks dan array. Perintah Maksud length Menghitung jumlah elemen. linspace Membuat jarak vector secara linier. logspace Membuat jarak vector secara logarimis. max Menghasilkan elemen yang terbesar. min Menghasilkan elemen yang terkecil. prod Perkalian vektor setiap kolom. reshape Mengubah ukuran. size Menghitung ukuran array. sort Mensortir setiap kolom. sum Menjumlah setiap kolom. eye Membuat sebuah matriks identitas. ones Membuat sebuah matriks satu. zeros Membuat sebuah matriks nol. cross Menghitung matriks perkalian silang. dot Menghitung perkalian matriks. Det Menghitung determinan sebuah matriks. inv Menghitung inversi sebuah matriks. rank Menghitung rank sebuah matriks. cell Creates cell array. celldisp Menampilkan sel array. num2cell Mengkonversi bilangan array ke sel array. 21 PEREKAYASAAN SISTEM KONTROL

1.5.4 Perintah Menggambar