Mapping Penelitian Terdahulu Faktor – Faktor yang Mempengaruhi Audit Delay pada Perusahaan Industri Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia

38 kompleksitas operasi perusahaan berpengaruh positif terhadap ketepatan waktu penyampaian laporan keuangan. Ahmad dan Abidin 2008 : 37, antara kompleksitas perusahaan yang dilihat dari jumlah anak perusahaan klien berdampak pada ketepatan waktu pelaporan keuangan, hal tersebut dikarenakan auditor akan menghabiskan lebih banyak waktu untuk menyelesaikan tugas audit pada perusahaan klien yang mengalami peningkatan kompleksitas perusahaan. Apabila perusahaan memiliki anak perusahaan, maka perusahaan akan mengkonsolidasikan laporan keuangannya. Selanjutnya auditor mengaudit laporan konsolidasi perusahaan tersebut. Hal ini akan membuat lingkup audit yang akan dilakukan oleh auditor semakin luas, sehingga berdampak pada waktu yang dibutuhkan oleh auditor dalam menyelesaikan tugas auditnya. Menurut hasil penelitian Aktas dan Kargin 2011 : 96, bahwa laporan konsolidasi perusahaan ditemukan berpengaruh positif terhadap ketepatan waktu penyampaian laporan keuangan.

2.2. Mapping Penelitian Terdahulu

Banyak penelitian terdahulu yang telah mengungkap tentang faktor – faktor yang mempengaruhi audit delay, beberapa di antaranya termutakhir : Ayoib 2008 meneliti dengan judul : “Audit Delay of Listed Companies: A Case of Malaysia”. Dengan menggunakan metode analisis data Multivariate Analysis, Ayoib 2008 berhasil menemukan bahwa Determinan audit delay di Malaysia dipengaruhi oleh ukuran perusahaan, kompleksitas perusahaan, directors’ shareholdings , ukuran KAP, opini audit, dan profitabilitas perusahaan. Rata-rata Universitas Sumatera Utara 39 audit delay adalah 114 hari dengan minimal waktu audit delay 20 hari dan maksimal waktu audit delay 442 hari. Simbolon 2009 melakukan penelitian dengan judul : ” Anlisis Faktor – Faktor yang Mempengaruhi Audit Delay pada Perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia”. Dengan menggunakan metode analisis data Multiple Regression, Simbolon 2009 menemukan secara simultan return on asset ROA, debt to equity ratio DER, total aktiva dan reputasi akuntan public berpengaruh terhadap aduit delay. Secara parsial ROA berpengaruh negatif signifikan terhadap audit delay, sedangkan DER, total aktiva dan reputasi kantor akuntan publik tidak berpengaruh terhadap audit delay. Kartika 2009 mengakat topik penelitian yang sama, yaitu : Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Audit Delay Di Indonesia Studi Empiris Pada Perusahaan-Perusahaan LQ 45 Yang Terdaftar di Bursa Efek Jakarta”. Dengan menggunakan metode penelitian analisis regresi linier berganda, Kartika 2009 menemukan faktor total asset, laba rugi operasi, mempunyai pengaruh yang negatif dan signifikan terhadap audit delay perusahaan. Opini dari auditor punya pengaruh yang positif dan signifikan terhadap audit delay perusahaan. Faktor profit dan reputasi auditor tidak mempunyai pengaruh terhadap audit delay perusahaan. Lestari 2010 melakukan penelitian kembali tentang “Analisis faktor- faktor Yang mempengaruhi audit delay: Studi empiris pada perusahaan Consumer goods y ang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Dengan menggunakan metode penelitian multiple linier regression, Lestari 2010 membuktikan bahwa semua variabel bebas secara bersama-sama mempengaruhi variabel terikat. secara parsial Universitas Sumatera Utara 40 memperlihatkan hasil bahwa ada 3 dari 5 faktor yang berpengaruh terhadap audit delay , yakni faktor profitabilitas, solvabilitas, dan kualitas auditor. Febrianty 2011 menguji “Faktor-faktor yang berpengaruh terhadap audit Delay perusahaan sektor perdagangan yang Terdaftar di BEI periode 2007-2009. Dengan menggunakan metode analisis data analisis Multivariate, Febrianty 2011 menyimpulkan ukuran perusahaan berpengaruh signifikan terhadap audit delay, sedangkan kualitas KAP dan leverage tidak mempengaruhi audit delay. Yuliyanti 2011 meneliti dengan mengangkat judul penelitian : Faktor-Faktor Yang Berpengaruh Terhadap Audit Delay Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Jakarta Pada Tahun 2007-2008. Penelitian Yuliyanti 2011 menggunakan metode analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian Yuliyanti 2011 membuktikan bahwa secara simultan, Ukuran Perusahaan, Opini Auditor, Ukuran KAP, Solvabilitas, dan Profitabilitas mempunyai pengaruh terhadap Audit Delay pada perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2007-2008. Secara parsial hanya ukuran perusahaan dan ukuran kantor akuntan publik yang memiliki pengaruh terhadap audit delay, sedangkan opini auditor, solvabilitas dan profitabilitas tidak berpengaruh terhadap audit delay. Modugu et. al. 2012 meneliti dengan judul : “Determinants Audit Delay in Nigerian Companies: Empirical Evidence”. Dengan menggunakan metode analisis Ordinary Least Square Regression, Modugu, et. al. 2012 menemukan bahwa multinasionalitas perusahaan, ukuran perusahaan, dan fee audit mempengaruhi audit delay. sedangkan debt to equity ratio, profitabilitas, ukuran Universitas Sumatera Utara 41 KAP, dan jenis industri tidak mempengaruhi audit delay. Audit delay untuk masing-masing perusahaan membutuhkan waktu minimal 30 hari dan maksimal 276 hari untuk mempublikasikan annual report. Ramadhan 2012 meneliti tentang : “Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi audit delay studi empiris pada perusahaan manufaktur yang Terdaftar di daftar efek syariah tahun 2008- 2010”. Dengan menggunakan metode analisis data regresi linier berganda, Ramadhan 2012 menyimpulkan rata-rata audit delay perusahaan manufaktur yang terdaftar di Daftar Efek Syariah yaitu 72,57 hari. Secara simultan variabel independent mempengaruhi variabel dependen sebesar 7,6 persen. Secara parsial profitabilitas dengan proksi Return on Assets ROA berpengaruh negatif dan signifikan terhadap audit delay. Variabel-variabel lain seperti likuiditas, rasio aktivitas, ukuran perusahaan dan kualitas Kantor Akuntan Publik tidak berpengaruh secara signifikan terhadap audit delay. Saputri 2012 melakukan penelitian tentang : “ Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Audit Delay Studi Empiris Pada Perusahaan-Perusahaan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. Dengan menggunakan metode analisis data multiple linier regression, Saputri 2012 membuktikan bahwa ada 4 dari 6 faktor yang berpengaruh terhadap audit delay, yaitu laba atau rugi, opini auditor, reputasi kantor akuntan publik dan kompleksitas operasi perusahaan. Indriyani dan Supriyati 2012 mengakat topik penelitian yang sama, yaitu : ” Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Audit Report Lag”. Dengan menggunakan metode analisis data multiple linear regression, Indriyani dan Supriyati 2012 menemukan bahwa Adit delay di Indonesia dan Malaysia secara simultan dipengaruhi oleh ukuran perusahaan, Universitas Sumatera Utara 42 profitabilitas, laba rugi perusahaan, dan debt to equity ratio. Ukuran perusahaan secara parsial berpengaruh secara signifikan terhadap audit delay di Indonesia dan di Malaysia, debt to equity ratio secara parsial berpengaruh secara signifikan terhadap audit delay di Indonesia. Pr asongkoputra 2013 meneliti dengan judul penelitian “Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Audit Delay”. Dalam penelitiannya, Prasongkoputra 2013 menggunakan metode analisis data multivariate. Hasil penelitian Prasongkoputra 2013 membuktikan bahwa Audit delay secara signifikan hanya dipengaruhi oleh profitabilitas dan ukuran KAP. Berdasarkan uraian dimuka, ikhtisar mapping penelitian terdahulu, tercantum di Tabel 2.1. Tabel 2.1. Mapping Penelitian Terdahulu No Nama Peneliti Judul Penelitian Variabel Penelitian Metode Analisis Data Kesimpulan 1 Ayoib dan Abidin 2008 Audit Delay of Listed Companies: A Case of Malaysia [D] : Audit delay [I] : Ukuran perusahaan, kompleksitas perusahaan, directors’ shareholdings, ukuran KAP, opini audit dan profitabilitas perusahaan Multivariate Analysis Determinan audit delay di Malaysia dipengaruhi oleh ukuran perusahaan, kompleksitas perusahaan, directors’ shareholdings, ukuran KAP, opini audit, dan profitabilitas perusahaan. Rata-rata audit delay adalah 114 hari dengan minimal waktu audit delay 20 hari dan maksimal waktu audit delay 442 hari 2 Simbolon 2009 Anlisis Faktor – Faktor yang Mempengaruhi Audit Delay pada Perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia [D] : Audit Delay [I] : Return on asset ROA, debt to equity ratio DER, total aktiva dan reputasi akuntan public Multiple Regression Secara simultan return on asset ROA, debt to equity ratio DER, total aktiva dan reputasi akuntan public berpengaruh terhadap aduit delay. Secara parsial ROA berpengaruh negatif signifikan terhadap audit delay, Universitas Sumatera Utara 43 sedangkan DER, total aktiva dan reputasi kantor akuntan publik tidak berpengaruh terhadap audit delay 3 Kartika 2009 Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Audit Delay Di Indonesia Studi Empiris Pada Perusahaan- Perusahaan LQ 45 Yang Terdaftar Di Bursa Efek Jakarta [D] : Audit delay [I] : Total asset, laba rugi operasi, Opini dari auditor profit dan reputasi auditor . Analisis Regresi Linier Berganda Faktor total asset, laba rugi operasi, mempunyai pengaruh yang negatif dan signifikan terhadap audit delay perusahaan. Opini dari auditor punya pengaruh yang positif dan signifikan terhadap audit delay perusahaan. Faktor profit dan reputasi auditor tidak mempunyai pengaruh terhadap audit delay perusahaan. 4 Lestari 2010 Analisis faktor-faktor Yang mempengaruhi audit delay : Studi empiris pada perusahaan Consumer goods Yang terdaftar di bursa efek indonesia [D] : Audit delay [I] : Ukuran Perusahaan, opini auditor Profitabilitas, solvabilitas, dan kualitas auditor Multiple linier regression Semua variabel bebas secara bersama-sama mempengaruhi variabel terikat. secara parsial memperlihatkan hasil bahwa ada 3 dari 5 faktor yang berpengaruh terhadap audit delay , yakni faktor profitabilitas, solvabilitas, dan kualitas auditor. 5 Febrianty 2011 Faktor-faktor yang berpengaruh terhadap audit Delay perusahaan sektor perdagangan yang Terdaftar di BEI periode 2007-2009 [D] : Audit delay [I] : Ukuran perusahaan, kualias KAP dan Leverage Analisis Multivariate Ukuran perusahaan berpengaruh signifikan terhadap audit delay, sedangkan kualitas KAP dan leverage tidak mempengaruhi audit delay 6 Yuliyanti 2011 Faktor-Faktor Yang Berpengaruh Terhadap Audit Delay Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar [D] : Audit delay. [I] :Ukuran Perusahaan, Opini Auditor, Ukuran KAP, Solvabilitas, dan Profitabilitas Analisis Regresi Linier Berganda Secara simultan, Ukuran Perusahaan, Opini Auditor, Ukuran KAP, Solvabilitas, dan Profitabilitas mempunyai pengaruh terhadap Audit Delay pada perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Tabel 2.1. Lanjuta n …. Universitas Sumatera Utara 44 di Bursa Efek Indonesia Pada Tahun 2007- 2008 Indonesia pada tahun 2007-2008. Secara parsial hanya ukuran perusahaan dan ukuran kantor akuntan publik yang memiliki pengaruh terhadap audit delay, sedangkan opini auditor, solvabilitas dan profitabilitas tidak berpengaruh terhadap audit delay. 7 Modugu, et. al. 2012 Determinants Audit Delay in Nigerian Companies: Empirical Evidence [D] : Audit Delay [I] : Multinasionalitas perusahaan, ukuran perusahaan, fee audit, debt to equity ratio, profitabilitas, ukuran KAP, dan jenis industri Ordinary Least Square Regression Multinasionalitas perusahaan, ukuran perusahaan, dan fee audit mempengaruhi audit delay . sedangkan debt to equity ratio, profitabilitas, ukuran KAP, dan jenis industri tidak mempengaruhi audit delay . Audit delay untuk masing-masing perusahaan membutuhkan waktu minimal 30 hari dan maksimal 276 hari untuk mempublikasikan annual report . 8 Ramadhan 2012 Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi audit delay studi empiris pada perusahaan manufaktur yang Terdaftar di daftar efek syariah tahun 2008-2010 [D] : Audit Delay [I] : Return on Assets ROA likuiditas, rasio aktivitas, ukuran perusahaan dan kualitas Kantor Akuntan Publik Analisis Regresi Linier Berganda Rata-rata audit delay perusahaan manufaktur yang terdaftar di Daftar Efek Syariah yaitu 72,57 hari. Secara simultan variabel independent mempengaruhi variabel dependen sebesar 7,6 persen. Secara parsial profitabilitas dengan proksi Return on Assets ROA berpengaruh negatif dan signifikan terhadap audit delay. Variabel-variabel lain seperti likuiditas, rasio aktivitas, ukuran perusahaan dan kualitas Kantor Akuntan Publik tidak berpengaruh secara signifikan terhadap audit delay . 9 Saputri 2012 Analisis Faktor-Faktor Yang [D] : Audit Delay [I] : Ukuran perusahaan, laba atau Multiple Linier Regression Ada 4 dari 6 faktor yang berpengaruh terhadap audit delay , yaitu laba Tabel 2.1. Lanjutan …. Universitas Sumatera Utara 45 Mempengaruhi Audit Delay Studi Empiris Pada Perusahaan- Perusahaan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia rugi, opini auditor, reputasi kantor akuntan publik, jenis industri dan kompleksitas operasi perusahaan. atau rugi, opini auditor, reputasi kantor akuntan publik dan kompleksitas operasi perusahaan. 10 Indriyani dan Supriyati 2012 Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Audit Report Lag [D] : Audit Delay [I] : Ukuran perusahaan, profitabilitas, laba rugi perusahaan, dan debt to equity ratio . Multiple Linear Regression Adit delay di Indonesia dan Malaysia secara simultan dipengaruhi oleh ukuran perusahaan, profitabilitas, laba rugi perusahaan, dan debt to equity ratio . Ukuran perusahaan secara parsial berpengaruh secara signifikan terhadap audit delay di Indonesia dan di Malaysia, debt to equity ratio secara parsial berpengaruh secara signifikan terhadap audit delay di Indonesia. 11 Prasongko Putra 2013 Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Audit Delay [D] : Audit delay [I] : Profitabilitas dan ukuran KAP Analisis multivariate Audit delay secara signifikan dipengaruhi oleh profitabilitas dan ukuran KAP Keterangan : [D] = Variabel Dependen; [I] = Variabel Independen Sumber : Eksplorasi penelitian, Olahan Penulis 2015

2.3. Kerangka Konseptual

Dokumen yang terkait

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI AUDIT DELAY PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Audit Delay Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2012-2014.

1 7 22

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI AUDIT DELAY PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Audit Delay Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Pada Tahun 2008-2010.

0 5 16

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI AUDIT DELAY PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Audit Delay Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Pada Tahun 2008-2010.

0 7 19

SKRIPSI DEWI LESTARI

0 0 100

Faktor – Faktor yang Mempengaruhi Audit Delay pada Perusahaan Industri Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 0 12

Faktor – Faktor yang Mempengaruhi Audit Delay pada Perusahaan Industri Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 0 2

Faktor – Faktor yang Mempengaruhi Audit Delay pada Perusahaan Industri Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 0 12

Faktor – Faktor yang Mempengaruhi Audit Delay pada Perusahaan Industri Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 0 41

Faktor – Faktor yang Mempengaruhi Audit Delay pada Perusahaan Industri Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 1 7

Faktor – Faktor yang Mempengaruhi Audit Delay pada Perusahaan Industri Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 0 35