Kurikulum 2013 Dalam Pembelajaran Sejarah SMA

10 “ Collection of past events ” dan dalam Bahasa Indonesia memiliki makna kumpulan peristiwa dari masa lalu. Moh. Ali 2004 mempertegas pengertian sejarah sebagai berikut. 1 Jumlah perubahan-perubahan, kejadian, atau peristiwa dalam kenyataan di sekitar kita. 2 Cerita tentang perubahan-perubahan, kejadian atau peristiwa dalam kenyataan di sekitar kita. 3 Ilmu yang bertugas menyelidiki perubahan- perubahan kejadian dan peristiwa dalam kenyataan di sekitar kita. Dari berbagai definisi di atas dapat diambil suatu pengertian bahwa sejarah adalah suatu ilmu pengetahuan yang mempelajari segala peristiwa atau kejadian yang telah pada masa lampau dalam kehidupan umat manusia.

2. Kurikulum 2013 Dalam Pembelajaran Sejarah SMA

Sesuai dengan Kurikulum 2013, bahwa dalam hal pembelajaran peserta didik lebih ditekankan pada aspek pengembangan potensi individu masing- masing. Hal ini dibuktikan dengan adanya sistem pengelompokan berdasarkan minat dari masing-masing peserta didik, tanpa melihat penjurusan IPA maupun IPS yang pada kurikulum sebelumnya diterapkan. Tujuan umum diberlakukannya kurikulum 2013 ini yaitu mempersiapkan insan Indonesia untuk memiliki kemampuan hidup sebagai pribadi dan warga negara yang produktif, kreatif, inovatif, dan afektif serta mampu berkontribusi pada kehidupan bermasyarakat, berbangsa, bernegara dan peradaban dunia Hasan, 2013. Kurikulum 2013 mengacu pada Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2010 tentang Pengelolaan dan Penyelenggaraan Pendidikan, yang bertujuan 11 membangun landasan bagi berkembangnya potensi peserta didik agar menjadi manusia yang: a. Beriman dan Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berakhlak mulia, dan kepribadian luhur b. Berilmu, cakap, kritis, kreatif, dan inovatif c. Sehat, mandiri, dan percaya diri d. Toleran, peka sosial, demokratis, dan bertanggung jawab Dalam kedudukannya sebagai mata pelajaran yang berdiri sendiri, mata pelajaran Sejarah ditunjuk untuk memberikan pengetahuan dan pemahaman tentang bangsa beserta keseluruhan identitas, tetapi juga untuk menjadi alat dalam mengkali kehidupan masa kini. Tujuan dari kedudukannya sebagai social studies , tujuan agar apa yang dipelajari tersebut berguna dalam kehidupan masa kini tetap menonjol. Artinya dengan demikian kurikulum sejarah untuk memberikan alat dan kemampuan yang dapat digunakan peserta didik bagi kehidupannya sehari-hari Hasan, 2005. Tabel 1. Materi Pokok Sejarah Kelas X dalam Silabus Kurikulum 2013 No Materi 1 Cara Berfikir Kronologis dan Sinkronik dalam Mempelajari Sejarah 2 Indonesia Zaman Praaksara: Awal Kehidupan Manusia Indonesia 3 Indonesia Zaman Hindu-Buddha: Silang Budaya Lokal dan Global Tahap Awal 4 Zaman Perkembangan Kerajaan-Kerajaan Islam di Indonesia 12 Tabel 2. Materi Pokok Sejarah Kelas XI dalam Silabus Kurikulum 2013 No Materi 1 Perkembangan Kolonialisme dan Imperialisme Barat 2 Pergerakan Nasional Indonesia 3 Proklamasi Kemerdekaan Indonesia 4 Perjuangan Mempertahankan Kemerdekaan dari Ancaman Sekutu dan Belanda Tabel 3. Materi Pokok Sejarah Kelas XII dalam Silabus Kurikulum 2013 No Materi 1 Perjuangan Bangsa Indonesia dalam Mempertahankan Integrasi Bangsa Indonesia dalam Mempertahankan Integrasi Bangsa dan Negara RI 2 Indonesia Pada Masa Demokrasi Liberal dan Demokrasi Terpimpin 3 Kehidupan Bangsa Indonesia di Masa Orde Baru dan Reformasi 4 Kontribusi Bangsa Indonesia dalam Perdamaian Dunia 5 Perubahan Demokrasi Indonesia 1950 sampai dengan Era Reformasi Tabel Materi Pokok Sejarah kelas X, XI, dan kelas XII di atas menunjukkan bahwa proses belajar dapat terjadi tidak hanya di ruang kelas saja, namun juga di lingkungan sekolah dan masyarakat dimana guru bukan satu-satunya sumber belajar. Hal ini sejalan dengan kurikulum 2013 yang fokus pada eksplorasi, elaborasi, konfirmasi, dilengkapi dengan mengamati, menanya, mengolah, menalar, menyajikan, menyimpulkan, dan mencipta.

3. Cagar Budaya

Dokumen yang terkait

APLIKASI PENGENALAN KOMPETENSI DASAR OTOMOTIF BERBASIS ANDROID SEBAGAI MEDIA Aplikasi Pengenalan Kompetensi Dasar Otomotif Berbasis Android Sebagai Media Belajar Siswa SMK.

0 4 17

APLIKASI PENGENALAN KOMPETENSI DASAR OTOMOTIF BERBASIS ANDROID SEBAGAI MEDIA Aplikasi Pengenalan Kompetensi Dasar Otomotif Berbasis Android Sebagai Media Belajar Siswa SMK.

0 3 16

APLIKASI TENTANG SEJARAH KERAJAAN-KERAJAAN DI INDONESIA SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN UNTUK ANAK Aplikasi Tentang Sejarah Kerajaan-Kerajaan Di Indonesia Sebagai Media Pembelajaran Untuk Anak Kelas 5 SD Berbasis Android Mobile.

0 4 30

PENGEMBANGAN MEDIA MOBILE LEARNING PEMBELAJARAN SEJARAH BERBASIS ANDROID UNTUK MENINGKATKAN KESADARAN SEJARAH SISWA SMA NEGERI 1 KALASAN.

0 1 21

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MIND-MAP AKUNTANSI BERBASIS ANDROID UNTUK SISWA KELAS XI IPS SMA.

1 14 221

Pembuatan Aplikasi Augmented Reality Siklus Hidrologi sebagai Media Pembelajaran Berbasis Android

0 0 8

PENGEMBANGAN APLIKASI LETSHOOT BERBASIS ANDROID SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN TROUBLESHOOTING JARINGAN

0 1 11

PENGEMBANGAN CERITA INTERAKTIF DAN GAME EDUKASI SEJARAH KERAJAAN DI INDONESIA SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS ANDROID

0 0 17

BAB II KAJIAN PUSTAKA A. ANDROID - PENGEMBANGAN APLIKASI PERMAINAN PETUALANGAN ( ADVENTURE GAME ) SEBAGAI MEDIA PENGENALAN SEJARAH BATURRADEN BERBASIS ANDROID - repository perpustakaan

0 0 12

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS APLIKASI ANDROID UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA SMA POKOK BAHASAN GERAK HARMONIK SEDERHANA SKRIPSI

0 1 18