TUJUAN PEMBELAJARAN - MATERI AJAR - LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN SARANA DAN SUMBER BELAJAR - PENILAIAN -

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Tema : Pengalaman KelasSemester: I I Minggu Hari : Alokasi Waktu : x 35 menit STANDAR KOMPETENSI 3. Mengenal beberapa bangun ruang 2. Membiasakan tertib di rumah dan di sekolah KOMPETENSI DASAR 3.1 Mengelompokkan berbagai bangun ruang sederhana balok, prisma, tabung dan kerucut matematika 2.2 Melaksanakan tata tertib di rumah dan di sekolah PKn INDIKATOR Matematika  Mengelompokkan bangun ruang  Menggambar bangun ruang sederhana  Menyebutkan ciri-ciri bangun ruang sederhana PKn  Menyebutkan contoh tata tertib di rumah dan di sekolah

I. TUJUAN PEMBELAJARAN -

Mengelompokkan bangun ruang yang dikelompokkan balok,prisma,tabung,bola dan kerucut - Menggambar bangun ruang - Menuliskan ciri-ciri bangun ruang Matematika - Memberikan contoh tata tertib di rumah dan di sekolah - Mencari contoh lain tentang tata tertib di rumah dan di sekolah - Menceritakan tata tertib dirumah masing-masingPKn

II. MATERI AJAR -

Bangun ruang balok,prisma,tabung,bola dan kerucut - Tata tertib dirumah dan disekolah 31

III.METODE PEMBELAJARAN -

Pemberian tugas - Tanya jawab - Demonstrasi

IV. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN

A. Kegiatan awal Pembukaan - Berdoa bersama - Menunjukakan bangun ruang - Tanya jawab bangun ruang - Cerita tentang tata tertib di rumah dan di sekolah - Menunjukakn gambar yang ada hubungan dengan tata tertib B. Kegiatan Inti - Di kelas anak disuruh maju dan menunjukkan gambar-gambar bangun ruangh - Mengelompokkan bangun ruang secara berkelompok - Menggambar masing bangun ruang dan menunjukkan ciri-cirinya - Secara individu anak menceritakan tata tertib di rumah dan di sekolah - Siswa mencari contoh lai masing-masing tata tertib - Menceritakan gambar yang ada hubungannya dengan tata tertib C. Kegiatan Akhir Penutup - Guru mengulang kembali menunjukakn bangun ruang dengan ciri-cirinya - Guru memberikan tugas pada murid untuk mencari contoh lain tata tertib di rumah dan di sekolah - Berdoa pulang

V. SARANA DAN SUMBER BELAJAR -

Bangun ruang sederhana - Gambar yang menunjunag materi - Tata tertib di rumah dan di sekolah

VI. PENILAIAN -

Tes tulis 32 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELJARAN Tema : Pengalaman KelasSemester : I I Minggu Hari : Alokasi Waktu : x 35 menit STANDAR KOMPETENSI Mendengarkan 1. Memahami bunyi bahasa, perintah dan dongeng yang dilisankan. B Indonesia 3. Mengenal berbagai sifat benda dan kegu-naanya melalui pengamatan perubahan bentuk benda. IPA KOMPETENSI DASAR 1.3 Menyebutkan tokoh –tokoh dalam cerita B Indonesia 3.1 Mengidentifi-kasikan benda yang ada di lingkungan sekitar berdasarkan artinya melalui pengalaman IPA INDIKATOR B Indonesia  Menyebutkan tokoh-tokoh dalam dongeng.  Menceritakan kembali dongeng dengan kata-kata sendiri.  Menjawab pertanyaan tentang dongeng yang di dengar. IPA  Menyebutkan benda-benda yang ada di lingkungan sekitar

I. TUJUAN PEMBELAJARAN -