Kesimpulan Konsep Perancangan Tapak

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

5.3. Kesimpulan

Tabel 5.10. Kesimpulan Analisa No. Jenis analisa persoalan potensi prospek 1. Lokasi Tapak Terdapat bangunan eksisting Lokasi yang bersebelahan dengan eksisting terminal internasional Eksisting terminal domestic akan dihancurkan. Adanya penghubung antara terminal interasional dengan terminal domestik 2. View kedalam View kedalam dari arah barat terdapat pembatas berupa tembok. View kedalam yang bebas dari arah utara dan selatan Pada view dari barat, tembok akan dihancurkan sehingga view kedalam dapat dinikmati dari terminal internasional. Fasad utama juga mengahadap utara dan selatan. 3. View keluar View keluar pada arah timur tidak begitu bagus. View arah utara dan selatan menghadap ke jalan dan teluk Senimba. Fasad bangunan akan berorientasi ke utara dan selatan. Pada bagian timur diberi penghalang pandangan berupa vegetasi 4. Sirkulasi kendaraan Terdapat banyak kendaraan besar Lebar jalan utama yang cukup dan intensitas kendaraan yang tidak padat sehingga tidak pernah terjadi kemacetan Memisahkan pintu masuk utama dan juga menyediakan area kendaraan yang cukup 5. Sirkulasi pejalan kaki Jalur pejalan kaki tidak disediakan dari Jalur pejalan kaki telah ada, berupa trotoar dengan lebar Membuat jalur pejalan kaki dari dan ke dalam site dengan mempertimbangkan area UNIVERSITAS SUMATERA UTARA dan kedalam site. ± 1.5 m yang terletak di depan site sepanjang jl. RE Martadinata. berhenti dan istirahat sehingga dapat menikmati suasana luar terminal. Membuat jalur penyebrangan yang menghubungkan area terminal dengan halte bus sehingga dapat menjadi terminal terpadu. 6. Vegetasi Terdapat sedikit vegetasi di dalam site. Tidak ada vegetasi pemisah di sebelah timur site. Terdapat pohon besar di area pinggir jalan site. Pohon besar tetap dipertahankan. Penambahan vegetasi peneduh di dalam site. Sumber: Olah Data Pribadi UNIVERSITAS SUMATERA UTARA BAB VI KONSEP PERANCANGAN

6.1. Konsep Perancangan Tapak

Adapun konsep – konsep perancangan tapak, yaitu:

6.1.1. Konsep Zoning Ruang Luar

Penataan ruang luar sesuai dengan sirkulasi pengguna kendaraan bermotor dan juga pejalan kaki agar merasa nyaman dan aman karena telah disediakan area untuk masing – masing pengguna. Di area ruang luar juga menyediakan area bagi pedagang kaki lima dan juga kios- kios yang sebelumnya ada di dalam tapak, sehingga tertata dengan rapi dan juga tetap bermanfaat bagi pengguna didalam tapak dan juga di luar tapak. Pembagian zona ruang luar terdiri dari area parkir mobil, parker mobil inap, parker motor, parker pengelola , area loading barang, area pejalan kaki, ruang hijau, dan juga area pedagang kaki lima. Gambar 6.1. Konsep Ruang Luar Sumber :Hasil Olah data Pribadi UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

6.1.2. Konsep Sirkulasi Ruang Luar

Sirkulasi kendaraan bermotor didesain terpisah bagi setiap pengguna. Parkir pengelola memiliki satu jalur masuk dan keluar dengan jalur loading barang. Untuk Parkir sepeda motor, memiliki jalur masuk yang terpisah, begitu juga dengan sirkulasi mobil. Sirkulasi mobil Sirkulasi bus Sirkulasi pengelola Sirkulasi pejalan kaki Gambar 6.2. Konsep Sirkulasi Ruang Luar Sumber :Hasil Olah data Pribadi UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

6.1.3. Konsep Sirkulasi Ruang Dalam

Sirkulasi ruang dalam terpisah sesuai dengan pembagian ruangnya masing masing. Pada lantai 1 terdapat meeting point, yaitu pertemuan antara sirkulasi penumpang yang datang, penumpang yang berangkat dengan pengunjung. Gambar 6.3. Sirkulasi Ruang Dalam Sumber :Hasil Olah data Pribadi Sirkulasi keberangkatan penumpang Sirkulasi kedatangan penumpang Sirkulasi umum Sirkulasi pengelola Sirkulasi servis UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

6.1.4. Konsep Parkir

Konsep parkir mobil khusus penumpang didesain dengan adanya selasar di setiap jalur parkir, hal ini berguna untuk memberi kenyamanan pada pejalan kaki yang menuju ke gedung terminal agar terhindar dari cuaca panas dan hujan. Area parkir inap juga diberi selasar dan juga penutup atap yang melindungi mobil yang parkir menginap di area terminal. Selain itu Gambar 6.4.. Konsep Parkir Sumber :Hasil Olah data Pribadi Parkir mobil umum Parkir mobil umum pengelola Parkir taxi Parkir mobil inap Parkir bus Parkir motor UNIVERSITAS SUMATERA UTARA pemisahan zona parkir inap berguna agar lebih memudahkan pencapaian dan sirkulasi yang jelas bagi pengendara bermotor mobil. 6.2. Konsep Perancangan Bangunan 6.2.1. Konsep Massa Bangunan