Uji Validitas Metode Pengumpulan Data

1. Tahap Persiapan Di tahap ini peneliti melakukan pengurusan perizinan ke lokasi penelitian. Melakukan pengumpulan data awal yang diperkirakan akan diperoleh dari berbagai sumber data yang terpercaya yaitu Kepala Puskesmas terkait. 2. Tahap Pelaksanaan Peneliti langsung menyebarkan kuesioner pada responden yaitu ibu yang mempunyai bayi 6 -12 bulan sasaran imunisasi Hepatitis B. Pengambilan data hanya dilakukan satu kali.

3.4.1. Uji Validitas

Validitas alat ukur adalah suatu ukuran yang menunjukkan tingkat kevaliditasannya atau kesahihan sesuatu instrument. Uji Validitas instrument penelitian yang digunakan adalah validitas konstruk dengan mengetahui nilai total setiap item pada analisis reability yang tercantum pada nilai correlation corrected item. Suatu pertanyaan yang dikatakan valid atau bermakna sebagai alat pengumpul data bila korelasi hasil hitung r-hitung lebih besar dari angka kritik nilai korelasi r-tabel, pada taraf signifikansi 95 Riduwan, 2005, dalam penelitian ini diambil 20 orang ibu yang mempunyai bayi 6-12 bulan di wilayah Kecamatan Bagan Sinembah Kabupaten Rokan Hilir yang diluar dari sampel untuk diuji, dengan karakteristik yang sama dengan ibu yang mempunyai bayi 6-12 bulan di Kecamatan Bagan Sinembah Kabupaten Rokan Hilir nilai r-Hitung dalam penelitian ini untuk sampel pengujian 20 ibu yang mempunyai bayi 6-12 bulan di Kabupaten Rokan Hilir adalah sebesar 0,300, maka ketentuan dikatakan valid, jika : Universitas Sumatera Utara 1. Jika nilai r Hitung variable ≥ 0,300 , maka dinyatakan valid 2. Jika nilai r Hitung variable 0,300 maka dinyatakan tidak valid Tabel 3.1. Skor Korelasi antara Tiap-Tiap Kuesioner dengan Nilai Total Nomor Pertanyaan Corrected Item Total Correlation Hasil P1 P2 P3 P4 P5 P6 P7 P8 P9 P10 P11 P12 P13 P14 P15 P16 P17 P18 P19 P20 P21 P22 P23 P24 P25 P26 P27 P28 P29 P30 P31 P32 P33 P34 P35 P36 P37 P38 P39 P40 P41 P42 0.479 0.949 0.949 0.949 0.949 0.949 0.617 0.753 0.486 0.628 0.930 0.949 0.930 0.949 0.949 0.930 0.436 0.707 0.686 0.810 0.916 0.497 0.941 0.863 0.941 0.941 0.807 0.941 0.442 0.929 0.837 0.929 0.450 0.738 0.837 0.837 0.837 0.478 0.751 0.582 0.969 0.751 Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Universitas Sumatera Utara Tabel 3.1. Lanjutan Nomor Pertanyaan Corrected Item Total Correlation Hasil P43 P44 P45 P46 P47 P48 P49 0.751 0.860 0.684 0.579 0.950 0.869 0.950 Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid 3.4.2. Uji Reliabilitas Uji Reliabilitas bertujuan untuk melihat bahwa sesuatu instrument cukup dapat dipercaya untuk digunakan sebagai alat pengumpul data karena instrument tersebut sudah baik. Apabila datanya memang benar dan sesuai kenyataan, maka berapa kalipun diambil tetap akan sama. Tehnik yang dipakai untuk menguji kuesioner penelitian adalah tehnik Alpha Cronbach yaitu dengan menguji coba instrument kepada sekelompok responden pada satu kali pengukuran, juga pada taraf kepercayaan pengujian adalah 95 Riduwan, 2005, dalam penelitian ini diambil 20 orang ibu yang mempunyai bayi 6-12 bulan di Kabupaten Rokan Hilir yang diluar dari sampel untuk diuji, dengan karakteristik yang sama dengan ibu yang mempunyai bayi 6-12 bulan yang ada di Kecamatan Bagan Sinembah Kabupaten Rokan Hilir nilai r-tabel dalam penelitian ini untuk sampel pengujian 20 orang ibu yang mempunyai bayi 6-12 bulan adalah adalah sebesar 0,50, maka ketentuan dikatakan valid, dan relialibel jika : 1. Jika nilai r- Hitung variable ≥ 0,50, dikatakan valid dan relialibel 2. Jika nilai r- Hitung variable 0,50, dikatakan tidak valid dan relialibel Universitas Sumatera Utara Tabel 3.2. Skor Korelasi antara Tiap-Tiap Kuesioner dengan Nilai Total Nomor Pertanyaan Corrected Item Total Correlation Hasil P1 P2 P3 P4 P5 P6 P7 P8 P9 P10 P11 P12 P13 P14 P15 P16 P17 P18 P19 P20 P21 P22 P23 P24 P25 P26 P27 P28 P29 P30 P31 P32 P33 P34 P35 P36 P37 P38 P39 P40 P41 P42 P43 P44 P45 P46 P47 P48 P49 0.772 0.748 0.748 0.748 0.748 0.748 0.765 0.761 0.772 0.767 0.792 0.782 0.792 0.782 0.782 0.792 0.769 0.732 0.741 0.725 0.698 0.761 0.783 0.775 0.783 0.783 0.778 0.783 0.775 0.737 0.755 0.737 0.772 0.752 0.755 0.755 0.755 0.774 0.757 0.769 0.721 0.757 0.757 0.724 0.794 0.810 0.749 0.763 0.749 Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Universitas Sumatera Utara

3.5. Variabel dan Definisi Operasional