Statistik Deskriptif Variabel Return Saham Statistik Deskriptif Variabel Arus Kas Operasi Statistik DeskriptifVariabel Arus Kas Investasi

Tabel 5.1 Hasil Analisis Deskriptif Data

5.1.2.1 Statistik Deskriptif Variabel Return Saham

Pada Tabel 5.1 diatas menunjukkan bahwa jumlah data yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 100 sampel data. Berdasarkan hasil perhitungan analisis statistic deskriptif diperoleh bahwa nilai return saham terendah minimum adalah -19,00 dan nilai tertinggi maximum adalah19,70 . Perubahan return mempunyainilai rata – rata mean sebesar 2,90 dengan standar deviasi sebesar 7,15 . Return saham dapat digunakan untuk mengukur dan mengidentifikasi kinerja saham di bursa efek. Return sahammenunjukkan perubahan harga saham suatu perusahaan dari satu periodeke periode berikutnya. Penelitian ini menggunakan nilai rata – rata selama tahun pengamatan yaitu tahun 2005sampai dengan tahun 2010. Nilai rata – rata Descriptive Statistics N Minimum Maximum Mean Std. Deviation RETURN 100 -19.00 19.70 2.9072 7.15167 AKO 100 -5072.75 1450.51 -47.9345 578.50014 AKI 100 -44578.52 4457.23 -370.1945 4496.34330 AKP 100 -8743.00 31092.32 250.0122 3499.20465 LAK 100 -7734.24 4877.45 -37.0703 1057.23104 ROA 100 -61.37 88.83 17.6335 20.00977 ROE 100 -208.45 120.91 31.8663 40.81593 NPM 100 -188.65 50.43 9.6152 27.52889 Valid N listwise 100 Universitas Sumatera Utara saham menunjukkan hasil positif, ini menunjukkan kecenderungan harga saham selama periode pengamatan mengalamai kenaikan.

5.1.2.2 Statistik Deskriptif Variabel Arus Kas Operasi

Variabel arus kas operasi memiliki nilai terendah minimum -5.072,75 dan nilai tertinggi maksimum sebesar 1.450,51 . Rata – rata mean daripertumbuhan arus kas operasi adalah sebesar -47,93 dengan nilaistandardeviasi sebesar 578,50 . . Standar deviasi variabel pertumbuhan arus kas operasi lebih besar dari mean variabel pertumbuhan arus kas operasi . Hal ini menunjukkan bahwa simpangan data dalam penelitian ini relatif besar.

5.1.2.3 Statistik DeskriptifVariabel Arus Kas Investasi

Variabel arus kas investasi memiliki nilai terendah minimum sebesar - 44.578,51 dan nilai tertinggi maximum sebesar 4.457,23 . Rata – rata mean dari pertumbuhan arus kas investasi adalah sebesar-370,19 dengan nilai standar deviasi sebesar 4,49 . . Standar deviasi variabel pertumbuhan arus kas investasi lebih besar dari mean variabel pertumbuhan arus kas investasi . Hal ini menunjukkan bahwa simpangan data dalam penelitian ini relatif besar.

5.1.2.4 Statistik Deskriptif Variabel Arus Kas Pendanaan