Uji F Hasil Penelitian .1 Statistik Deskriptif

Sumber : Output SPSS, diolah peneliti 2012 Kesimpulan yang diperoleh dari hasil output spss diatas sebagai berikut. 1. Variabel ROA tidak memiliki pengaruh yang signifikan terhadap variabel CSR secara parsial karena nilai sig. Sebesar 0.537 0.05 2. Variabel ROE tidak memiliki pengaruh yang signifikan terhadap variabel CSR secara parsial karena nilai sig. Sebesar 0.239 0.05 3. Variabel Leverage tidak memiliki pengaruh yang signifikan terhadap variabel CSR secara parsial karena nilai sig. Sebesar 0.987 0.05 Jadi dapat disimpulkan bahwa secara parsial masing- masing variabel bebas atau variabel ROA, ROE, dan Leverage tidak memiliki pengaruh yang signifikan terhadap variabel terikat atau Variabel CSR

4.2.3.4 Uji F

Ketentuan peneriman atau penolakan hipotesis adalah sebagi berikut : 1. Jika nilai signifikan 0.05 maka hipotesis ditolak koefisien regresi tidak signifikan. Ini berarti bahwa secara simultan ketiga variabel independen tersebut tidak mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap variabel dependen, 2. Jika nilai signifikan 0.05 maka hipotesis diterima koefisien regresi signifikan. Ini berarti secara simultan ketiga variabel independen tersebut mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap variabel dependen. Universitas Sumatera Utara ANOVA b Model Sum of Squares Df Mean Square F Sig. 1 Regression .041 3 .014 3.811 .017 a Residual .146 41 .004 Total .187 44 a. Predictors: Constant, ROA, ROE, Leverage b. Dependent Variable: CSR Sumber : Output SPSS, diolah peneliti 2012 Dari hasil spss diatas diperoleh nilai sig. Untuk uji F sebesar 0.017 0.05 maka dapat disimpulkan bahwa secara simultan atau gabungan ke tiga variabel ini yaitu, variabel ROA, ROE, dan Leverage memiliki pengaruh yang sangat signifikan terhadap variabel CSR. Artinya jika variabel ini di tingkatkan secara bersamaan sangat berpengaruh untuk peningkatan nilai CSR. Universitas Sumatera Utara BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan

Setelah melakukan pengujian, analisis serta pembahasan dalam penelitian ini, maka kesimpulan yang dapat diambil adalah sebagai berikut : 1. Hipotesis 1 ditolak : ROA tidak berpengaruh terhadap tingkat pengungkapan tanggung jawab sosial perusahaan. Variabel Return on Asset ROA dalam penelitian ini berpengaruh negatif terhadap tingkat pengungkapan corporate social responsibility perusahaan dalam laporan tahunan. Hal ini terlihat dalam uji t yang menunjukkan nilai signifikansi variabel return on asset sebesar 0,537 lebih besar dari 0,05, 2. Hipotesis 2 ditolak : ROE tidak berpengaruh terhadap tingkat pengungkapan tanggung jawab sosial perusahaan. Variabel Return on Equity ROE dalam penelitian ini berpengaruh negatif terhadap tingkat pengungkapan corporate social responsibility perusahaan dalam laporan tahunan. Hal ini ditunjukkan dalam uji t yang menunjukkan nilai signifikansi variabel return on equity sebesar 0,239 lebih besar dari 0,05, 3. Hipotesis 3 ditolak : Leverage tidak berpengaruh terhadap tingkat pengungkapan tanggung jawab sosial perusahaan. Universitas Sumatera Utara

Dokumen yang terkait

Pengaruh Kinerja Keuangan terhadap Pengungkapan Corporate Social Responsibility (CSR) pada Perusahaan Real Estate dan Property yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2010-2012

4 84 143

Pengaruh Corporate Social Responsibility dan Kinerja Keuangan Pada Nilai Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

1 73 108

Pengaruh Karakteristik Spesifik Perusahaan Terhadap Tingkat Pengungkapan Laporan Keuangan Perusahaan Real Estate Dan Properti Di Bursa Efek Indonesia

0 30 88

PENGARUH PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL Pengaruh Pengungkapan Corporate Social Responsibility dan Struktur Kepemilikan Terhadap Praktik Penghindaran Pajak (Studi Empiris pada Perusahaan Sektor Real Estate Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Tahun

0 8 16

PENGARUH SIZE, PROFITABILITAS DAN LEVERAGE TERHADAP PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR) PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 4 26

Pengaruh Kinerja Keuangan terhadap Pengungkapan Corporate Social Responsibility (CSR) pada Perusahaan Real Estate dan Property yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2010-2012

0 1 35

Pengaruh Kinerja Keuangan terhadap Pengungkapan Corporate Social Responsibility (CSR) pada Perusahaan Real Estate dan Property yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2010-2012

0 0 13

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah - Pengaruh ROA, ROE, Dan Leverage Terhadap Tingkat Pengungkapan Corporate Social Responsibility Pada Perusahaan Real Estate Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

0 0 9

PENGARUH ROA, ROE, PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY DAN GOOD CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP NILAI PERUSAHAAN (Pada Perusahaan Properti dan Real Estate yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2008-2010) - repository perpustakaan

0 0 14

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Nilai Perusahaan - PENGARUH ROA, ROE, PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY DAN GOOD CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP NILAI PERUSAHAAN (Pada Perusahaan Properti dan Real Estate yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2

0 0 28