Uji Coba Instrumen Instrumen Penelitian dan Uji Coba Instrumen

42 Tabel 3. Kisi-kisi Instrumen Variabel Kesiapan Kerja Indikator No. Item Jumlah Item 1. Kemampuan dan pengalaman melaksanakan pekerjaan 2. Bekerjasama dengan orang lain 3. Bersikap kritis 4. Pertimbangan yang logis dan obyektif 5. Memiliki keberanian untuk menerima tanggung jawab 6. Kemampuan adaptasi dengan lingkungan 7. Berambisi untuk maju 1,2 3,4,5 6,7 8,9 10,11 12,13 14,15 2 3 2 2 2 2 2 Jumlah 15 Tabel 4. Kisi-kisi Instrumen Variabel Motivasi Kerja Indikator No. Item Jumlah Item 1. Semangat kerja 2. Tanggung jawab dalam bekerja 3. Kemandirian dalam bertindak 4. Pengembangan diri 5. Mengejar tujuan jangka panjang 6. Selektif dalam memilih alternatif pekerjaan 1,2 3,4 5,6 7,8,9,10 11,12,13 14,15 2 2 2 4 3 2 Jumlah 15 Tabel 5. Kisi-kisi Instrumen Variabel Praktik Kerja Industri Indikator No. Item Jumlah Item 1. Kemampuan dan keseriusan praktik kerja industri siswa 2. Manfaat pelaksanaan praktik kerja industri 3. Pembimbingan selama praktik kerja industri a. Monitoring dari guru pembimbing b. Monitoring dari pembimbing industri 4. Fasilitas praktik kerja industry 1,2,3,4 5,6,7,8,9 10,11,12,13 14,15,16 17,18,19,20 4 5 4 3 4 Jumlah 20

2. Uji Coba Instrumen

Sebelum angket digunakan untuk mengumpulkan data dari subyek penelitian, terlebih dahulu dilakukan ujicoba instrumen. Ujicoba instrumen ini dimaksudkan untuk memperoleh alat ukur yang sahih valid dan 43 handal reliabel. Dalam penelitian ini, uji coba instrumen dilakukan kepada siswa Kelas XII Program Keahlian Teknik Kendaraan Ringan SMK PN 2 Purworejo, subyek yang digunakan untuk uji coba sebanyak 27 siswa. a. Uji Validitas “Sebuah instrument dikatakan valid apabila mampu mengukur apa yang diinginkan dan dapat mengungkap data dari variabel yang diteliti secara tepat” Suharsimi Arikunto, 1996:158. Pengujian validitas ini dilakukan dengan rumus korelasi Product Moment. Rumusnya adalah: Keterangan: = Koefisien korelasi antara variabel x dan variabel y = Jumlah subjek = Jumlah nilai X = Jumlah nilai Y = Jumlah nilai X² = Jumlah nilai Y² = Jumlah perkalian antara X dengan Y Suharsimi Arikunto, 1996: 160 Harga r xy hitung dikonsultasikan dengan r tabel dengan taraf signifikansi 5. Jika r hitung sama atau lebih besar dari r tabel maka 44 item valid sedangkan jika r hitung lebih kecil dari r tabel maka item tidak valid. b. Uji Reliabelitas Reliabelitas menunjuk suatu pengertian bahwa ”Suatu instrumen cukup dapat dipercaya untuk digunakan sebagai alat pengumpul data karena instumen tersebut sudah baik” Suharsimi Arikunto, 1996:168. Rumus yang digunakan untuk mengukur reliabelitas dalam penelitian ini adalah rumus Spearman-Brown. Keterangan: r 11 = reliabelitas instrument r 1212 = r xy yang disebutkan sebagai indeks korelasi antara dua belahan instrument. Suharsimi Arikunto, 1996:171 Kriteria pengujian instrumen dikatakan andal apabila r hitung lebih besar dari r tabel pada taraf signifikansi 5. Pada penelitian ini untuk menginterpretasikan hasil uji coba instrument menggunakan pedoman sebagai berikut: 0,800-1,000= sangat tinggi 0,600-0,799= tinggi 0,400-0,599= sedang 0,200-0,399= rendah 0,000-0,199= sangat rendah Sugiono, 2007:231 45 Instrumen dikatakan reliabel apabila memiliki koefisien keandalan atau reliabelitas sebesar 0,6 atau lebih. Dengan demikian apabila alpha kecil lebih kecil dari 0,6 maka dinyatakan tidak reliabel dan sebaliknya apabila sama dengan atau lebih besar dari 0,6 berarti reliabel.

H. Teknik Analaisis Data

Dokumen yang terkait

FREKUENSI KEMUNCULAN TOKOH KARAKTER ANTAGONIS DAN PROTAGONIS PADA SINETRON (Analisis Isi Pada Sinetron Munajah Cinta di RCTI dan Sinetron Cinta Fitri di SCTV)

27 310 2

MANAJEMEN PEMROGRAMAN PADA STASIUN RADIO SWASTA (Studi Deskriptif Program Acara Garus di Radio VIS FM Banyuwangi)

29 282 2

APRESIASI IBU RUMAH TANGGA TERHADAP TAYANGAN CERIWIS DI TRANS TV (Studi Pada Ibu Rumah Tangga RW 6 Kelurahan Lemah Putro Sidoarjo)

8 209 2

PENYESUAIAN SOSIAL SISWA REGULER DENGAN ADANYA ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS DI SD INKLUSI GUGUS 4 SUMBERSARI MALANG

64 523 26

PERANAN ELIT INFORMAL DALAM PENGEMBANGAN HOME INDUSTRI TAPE (Studi di Desa Sumber Kalong Kecamatan Wonosari Kabupaten Bondowoso)

38 240 2

ANALISIS PROSPEKTIF SEBAGAI ALAT PERENCANAAN LABA PADA PT MUSTIKA RATU Tbk

273 1263 22

PENERIMAAN ATLET SILAT TENTANG ADEGAN PENCAK SILAT INDONESIA PADA FILM THE RAID REDEMPTION (STUDI RESEPSI PADA IKATAN PENCAK SILAT INDONESIA MALANG)

43 322 21

KONSTRUKSI MEDIA TENTANG KETERLIBATAN POLITISI PARTAI DEMOKRAT ANAS URBANINGRUM PADA KASUS KORUPSI PROYEK PEMBANGUNAN KOMPLEK OLAHRAGA DI BUKIT HAMBALANG (Analisis Wacana Koran Harian Pagi Surya edisi 9-12, 16, 18 dan 23 Februari 2013 )

64 565 20

PEMAKNAAN BERITA PERKEMBANGAN KOMODITI BERJANGKA PADA PROGRAM ACARA KABAR PASAR DI TV ONE (Analisis Resepsi Pada Karyawan PT Victory International Futures Malang)

18 209 45

STRATEGI KOMUNIKASI POLITIK PARTAI POLITIK PADA PEMILIHAN KEPALA DAERAH TAHUN 2012 DI KOTA BATU (Studi Kasus Tim Pemenangan Pemilu Eddy Rumpoko-Punjul Santoso)

119 459 25