Pedoman Observasi Pedoman Wawancara

57 Tabel 3. Pedoman Penilaian Keterampilan Menulis Cerpen No Keberhasilan Nilai 1. 2. 3. 4. Sangat baik Baik Cukup Kurang 85-100 75-84 60-74 0-59

3.4.2 Instrumen Nontes

Instrumen nontes digunakan untuk mengetahui perubahan fisik perilaku siswa dalam proses pembelajaran. Teknik nontes ini peneliti lakukan untuk mengetahui keadaan yang terjadi sebenarnya selama proses pembelajaran di dalam kelas. Dalam melakukan teknik ini, peneliti menggunakan pedoman observasi, wawancara, jurnal, dan dokumentasi foto.

3.4.2.1 Pedoman Observasi

Pedoman observasi siswa memuat segala tingkah laku siswa selama proses pembelajaran menulis cerpen berdasarkan pengalaman pribadi orang lain melalui media acara televisi “Jika Aku Menjadi” dengan teknik imajinasi. Jenis tingkah laku yang menjadi amatan peneliti meliputi kegiatan siswa yang bersifat positif, yaitu 1 siswa memperhatikan penjelasan dari guru, 2 siswa memperhatikan tayangan acara televisi “Jika Aku Menjadi”, 3 siswa memperhatikan contoh cerpen yang diberikan guru, 4 siswa aktif bertanya dan menjawab apabila menemukan kesulitan, 5 siswa bersemangat dan senang saat pembelajaran menulis cerpen menggunakan media acara televisi “Jika Aku Menjadi”, 6 siswa serius dalam mengikuti pembelajaran dari awal sampai akhir, 7 siswa tertib dalam pelaksanaan pembelajaran menulis cerpen, 8 siswa merespons positif terhadap pembelajaran menulis cerpen, 9 siswa bersungguh-sungguh dalam 58 melaksanakan tugas yang diberikan guru, 10 siswa percaya diri dalam melaksanakan tugas yang diberikan guru.

3.4.2.2 Pedoman Wawancara

Pedoman wawancara digunakan untuk memperoleh data secara langsung dari respon tentang berbagai hal yang berkaitan dengan pembelajaran keterampilan menulis cerpen berdasarkan kehidupan orang lain melalui media acara televise “Jika Aku Menjadi” dengan teknik imajinasi. Pedoman wawancara ini dilakukan untuk mengetahui minat siswa terhadap pembelajaran menulis cerpen. Pedoman wawancara digunakan untuk mengambil data dengan wawancara terstrukturyang telah dipersiapkan. Wawancara tidak dilakukan pada semua subjek penelitian, tetapi hanya pada siswa yang mendapat nilai tertinggi, siswa yang mendapat nilai terendah, siswa yang bersikap positif, dan siswa yang bersikap negatif dalam kegiatan menulis cerpen. Pertanyaan-pertanyaan yang diajukan kepada siswa antara lain: 1 minat siswa terhadap pembelajaran menulis cerpen berdasarkan kehidupan orang lain melalui media acara televisi “Jika Aku Menjadi” dengan teknik imajinasi, 2 respon siswa, 3 penjelasan guru atau cara penyampaian materi, 4 kesulitan yang dialami siswa, 5 kesan dan tanggapan siswa mengenai materi pembelajaran.

3.4.2.3 Pedoman Jurnal

Dokumen yang terkait

Peningkatan Keterampilan Menulis Cerpen melalui Teknik 5W+1H dengan Media Video Klip Siswa Kelas X 6 SMA Negeri 1 Bergas Kabupaten Semaranng

8 49 206

Peningkatan Keterampilan Menulis Cerpen berdasarkan Pengalaman Orang Lain dengan Metode Sugesti Imajinasi Melalui Media Lagu Pada Siswa Kelas X SMA Muhammadyah 1 Demak Tahun Ajaran 2010 2011

0 4 177

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS CERPEN DENGAN MEDIA GAMBAR BERSERI PADA SISWA Peningkatan Keterampilan Menulis Cerpen Dengan Media Gambar Berseri Pada Siswa Kelas X-1 SMA Negeri 2 Karanganyar.

0 5 16

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS CERPEN Peningkatan Keterampilan Menulis Cerpen Dengan Media Gambar Berseri Pada Siswa Kelas X-1 SMA Negeri 2 Karanganyar.

0 2 16

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS CERPEN MELALUI TEKNIK SHOW NOT TELL DENGAN MEDIA TEKS DRAMA SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 MRANGGEN KABUPATEN DEMAK.

0 0 1

(ABSTRAK) PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS CERPEN BERDASARKAN PENGALAMAN ORANG LAIN MELALUI MEDIA ACARA TELEVISI “JIKA AKU MENJADI” DENGAN TEKNIK IMAJINASI SISWA KELAS X-1 SMA N 1 TALUN KABUPATEN PEKALONGAN.

0 0 3

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MENULIS CERPEN BERDASARKAN PENGALAMAN ORANG LAIN DALAM BENTUK DIGITAL VERSATILE DISC (DVD) PADA SISWA KELAS X SMA.

0 0 2

Peningkatan Kemampuan Menulis Cerita Pendek Siswa Kelas X SMA Yatpi Godong Kabupaten Grobogan berdasarkan Pengalaman Orang Lain Melalui Teknik Rangsang Visual.

0 2 2

(ABSTRAK) PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS CERPEN MELALUI STRATEGI ATM DENGAN MEDIA CONTOH CERPEN SISWA KELAS X-8 SMA N 2 BAE KUDUS.

0 0 3

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS CERPEN BERDASARKAN PENGALAMAN PRIBADI MELALUI MEDIA ANGKA SISWA KELAS X SMA DIAN KARTIKA SEMARANG TAHUN AJARAN 2009/2010.

1 2 198