Sumbangan relatif dan efektif

51

b. Persamaan regresi

Persamaan regresi merupakan persamaan metematika untuk menaksir nilai-nilai suatu variabel terikat dari nilai-nilai variabel bebas. Analisis regresi yang dipakai adalah persamaan regresi satu prediktor yang berbentuk Y= a + bX, untuk hipotesis nomer 1 dan 2. Sedangkan persamaan regresi untuk dua predicator berbentuk Y = a + b 1 X 1 + b 2 X 2 untuk hipotesis nomer 3. Nilai a dan b pada persamaan regresi satu predicator dengan menggunakan rumus sebagai berikut: 2 2 2 X X n XY X X Y a          2 2 X X n XY X XY n b         Sugiyono, 2014: 261-262 Sedangkan untuk menghitung harga a, b 1 , b 2 pada persamaan regresi dua predikator digunakan rumus sebagai berikut: 2 2 2 2 1 1 2 2 2 1 2 2 1 1 1 1 1 2 1 1 X b X X b X a Y X X X b X b X a Y X X b X b an Y                     Sugiyono, 2014: 267

c. Sumbangan relatif dan efektif

Untuk mencari sumbangan relatif dan sumbangan effektif masing- masing prediktor terhadap kriterium digunakan rumus: 52 a Sumbangan Relatif SR Sumbangan relatif adalah persentase perbandingan yang diberikan satu variabel bebas kepada variabel terikat dengan variabel lain yang diteliti. Rumus yang digunakan untuk menghitung sumbangan relatif adalah sebagai berikut: Keterangan: X = sumbangan relatif dari suatu prediktor X = Koefisien prediktor = jumlah produk antara X dan Y = jumlah kuadrat regresi Burhan Nurgiyantoro, 2012: 321 Nilai sumbangan relatif yang telah diketemukan tersebut merupakan sumbangan relatif untuk masing-masing variabel bebas terhadap variabel terikatnya. b Sumbangan Efektif SE Sumbangan efektif adalah persentase perbandingan efektifitas yang diberikan satu variabel bebas kepada satu variabel bebas lain yang diteliti maupun yang tidak diteliti. Adapun rumusnya sebagai berikut: Keterangan: = sumbangan efektif dari suatu prediktor X = sumbangan relatif dari suatu prediktor X = Koefisien determinasi Burhan Nurgiyantoro, 2012: 324 53

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Hasil Penelitian

1. Deskripsi Data Penelitian

Data hasil penelitian ini terdiri dari dua variabel bebas yaitu variabel Minat ሺܺ ଵ dan Lingkungan Keluarga ሺܺ ଶ serta satu variabel terikat yaitu Profil Wirausaha ሺܻሻ. Pada bagian ini akan ditunjukkan atau dideskripsikan dari data masing-masing variabel yang telah dilakukan olah data dilihat dari nilai rata-rata mean, median, modus dan standar deviasi. Selain itu akan disajikan pula tabel distribusi frekuensi dan diagram batang dari distribusi kecenderungan skor. Berikut ini rincian hasil pengolahan data yang telah dilakukan dengan bantuan program SPSS Statistics 17.

a. Variabel Minat

Data variabel Minat diperoleh melalui kuesioner yang terdiri dari 15 item dengan jumlah responden 160 siswa.Terdapat 2 alternatif jawaban dimana skor tertinggi adalah 1 dan skor terendah adalah 0. Berdasarkan data Minat, diperoleh skor tertinggi sebesar 15 dan skor terendah 6. Hasil analisis harga mean M sebesar 10,73, median Me sebesar 11, modus Mo sebesar 10 dan standar deviasi SD sebesar 2,48. Data selengkapnya dapat dilihat pada lampiran. Berikut ini adalah tabel distribusi frekuensi variabel minat. 53

Dokumen yang terkait

HUBUNGAN PENGUASAAN TEORI PEMESINAN DAN DISIPLIN DIRI SISWA DENGAN PRESTASI PRAKTEK PEMESINAN PADA SISWA KELAS XI KOMPETENSI KEAHLIAN TEKNIK PEMESINAN SMK NEGERI 5 MEDAN T.A 2011/2012.

0 1 27

ANALISIS PELAKSANAAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI DITINJAU DARI PENINGKATAN KOMPETENSI SISWA: Studi Pada Siswa Kelas XI Kompetensi Keahlian Teknik Pemesinan SMK Negeri 6 Bandung.

3 14 53

PENGARUH KEAKTIFAN SISWA BERORGANISASI TERHADAP PENINGKATAN SOFT SKILLS DAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS XI KOMPETENSI KEAHLIAN TEKNIK PEMESINAN SMK MUHAMMADIYAH PRAMBANAN TAHUN AJARAN 2014/2015.

1 8 232

HUBUNGAN PERSEPSI SISWA DAN KEPUASAN SISWA TENTANG MENGAJAR GURU TERHADAP PENGETAHUAN BELAJAR MATA PELAJARAN CAD PADA SISWA KELAS XI JURUSAN TEKNIK PEMESINAN DI SMK MUHAMMADIYAH PRAMBANAN.

0 0 164

PENGARUH KEMATANGAN PRIBADI DAN SELF – EFFICACY TERHADAP JIWA WIRAUSAHA SISWA KELAS XI SMK MUHAMMADIYAH PRAMBANAN.

0 2 254

PROFIL KEGIATAN EKSTRAKULIKULER SISWA KELAS XI TEKNIK KENDARAAN RINGAN SMK N 2 PENGASIH.

0 0 1

PENGARUH KEAKTIFAN SISWA BERORGANISASI TERHADAP PENINGKATAN SOFT SKILLS DAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS XI KOMPETENSI KEAHLIAN TEKNIK PEMESINAN SMK MUHAMMADIYAH PRAMBANAN TAHUN AJARAN 2014/2015.

1 2 232

PROFIL GAYA MENGAJAR GURU PRODUKTIF JURUSAN TEKNIK PEMESINAN MENURUT PERSEPSI SISWA KELAS XI DI SMK MUHAMMADIYAH PRAMBANAN.

0 0 129

PENGEMBANGAN BAHAN AJAR TEKNIK PEMESINAN FRAIS UNTUK SISWA KELAS XI JURUSAN TEKNIK PEMESINAN DI SMK MUHAMMADIYAH PRAMBANAN

0 0 8

KEMAMPUAN KONEKSI MATEMATIS SISWA KELAS XI PAKET KEAHLIAN TEKNIK PENGELASAN SMK NEGERI 2 BANYUMAS DITINJAU DARI TINGKAT KREATIVITAS SISWA

0 1 16