54
BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN
A. Deskripsi Lokasi Penelitian
1. Deskripsi Lokasi Desa
Desa  Trirejo  merupakan  salah  satu  desa  yang  ada  di  Kabupaten Purworejo yang terletak di wilayah Kecamatan Loano yang memiliki jarak
5 km  dari ibukota  Kabupaten dan 25 km  dari ibukota Kecamatan. Secara geografis, batas-batas wilayah Desa Trirejo adalah sebagai berikut :
a. Sebelah utara berbatasan dengan Desa Loano;
b. Sebelah  selatan  berbatasan  dengan  Kelurahan  Keseneng  dan
Kelurahan Baledono; c.
Sebelah  timur  berbatasan  dengan  Desa  Karangrejo  dan  Desa Wonotulus;
d. Sebelah barat berbatasan Desa Kalinongko dan Desa Keseneng.
Desa  Trirejo  memiliki  luas  wilayah  166  Ha  dipergunakan  untuk berbagai kepentingan seperti pemukiman penduduk, lahan perkebunan dan
persawahan, perkantoran, dan lain-lain. Keadaan  demografi  suatu  wilayah  yang  merupakan  faktor  utama
dalam pelaksanaan pembangunan, di mana pembangunan merupakan suatu proses  perubahan  menuju  kehidupan  yang  lebih  baik.  Oleh  karena  itu
manusia  merupakan  objek  dan  subjek  dalam  pembangunan,  ini  dalam artian manusia sebagai sasaran sekaligus pelaku pembangunan.
55 Berdasarkan  hal  tersebut  maka  perlu  diketahui  keadaan  demografi
Desa Trirejo  yang berkaitan dengan proses pembangunan. Berikut rincian jumlah penduduk menurut beberapa kategori :
Tabel 1. Jumlah Penduduk Desa Trirejo Menurut Jenis Kelamin
No Jenis Kelamin
Jumlah Jiwa 1
Laki-laki 1606 orang
2 Perempuan
1636 orang JUMLAH
3242 orang Sumber: Data Monografi Desa Trirejo, 2014
Berdasarkan  tabel  1  dapat  dilihat  bahwa  penduduk  Desa  Trirejo yang berjenis kelamin perempuan lebih banyak dari yang berjenis kelamin
laki-laki, yaitu 1636 jiwa merupakan perempuan dan 1606 jiwa merupakan laki-laki.
Tabel 2. Jumlah Penduduk Desa Trirejo Menurut Usia
No Kelompok Usia
Laki-laki Perempuan
1 0-6 tahun
87 orang 105 orang
2 7-18 tahun
291 orang 401 orang
3 19-45 tahun
629 orang 810 orang
4 46-75 tahun
650 orang 945 orang
5 75 tahun ke atas
9 orang 34 orang
JUMLAH 1606 orang
1636 orang JUMLAH TOTAL
3242  Orang Sumber : Data Monografi Desa Trirejo, 2014
Berdasarkan  tabel  2  dapat  dilihat  bahwa  penduduk  Desa  Trirejo yang berusia produktif atau usia 1945 tahun sebanyak 1.439 orang dengan
rincian 629 laki-laki dan 810 perempuan.
56 Tabel 3. Jumlah Penduduk Desa Trirejo
Menurut Tingkat Pendidikan No
Tingkat Pendidikan Jumlah
1 TKKelompok Bermain
36orang 2
SD 89orang
3 SMP
88 orang 4
SMA 345 orang
5 D1
63 orang 6
D2 21 orang
7 D3
29 orang 8
S1 17 orang
9 S2
11 orang 10
SLB 7 orang
JUMLAH 706 orang
Sumber : Data Monografi Desa Trirejo, 2014 Berdasarkan  tabel  3  dapat  dilihat  bahwa  jumlah  penduduk  Desa
Trirejo  yang  mengenyam  pendidikan  sebanyak  706  orang  didominasi lulusan SMA sebanyak 345 orang.
Tabel 4.  Jumlah Penduduk Desa Trirejo Menurut Mata Pencaharian
No Pekerjaan
Jumlah L
P 1
Petani 266
276 2
Buruh tani 398
216 3
Pegawai Negeri Sipil 43
25 4
Pengrajin Industri Rumah Tangga 3
- 5
Pedagang Keliling 28
18 6
Peternak 12
10 7
Montir 11
- 8
Pembantu Rumah Tangga 28
31 9
TNI 19
- 10   POLRI
16 3
11   Pensiunan PNSTNIPOLRI 32
39 12   Pengusaha Kecil dan Menengah
2 2
13   Jasa Pengobatan Alternatif 1
- 14   Dosen Swasta
1 -
15   Karyawan Perusahaan Swasta 62
47 16   Karyawan Perusahaan Pemerintah
7 6
TOTAL 1600 orang
Sumber : Data Monografi Desa Trirejo, 2014
57 Berdasarkan data pada tabel 4 dapat dilihat bahwa penduduk Desa
Trirejo  didominasi  oleh  mereka  yang  bermata  pencaharian  sebagai  buruh tani sebanyak 614 orang dengan rincian laki-laki sebanyak 398 orang dan
perempuan sebanyak 216 orang.
2. Deskripsi Bank Sampah