Bagian Umum Bagian SDM Bagian Pemasaran Bagian Pengadaan Bagian sekretariat Korporat

f. Melaksanakan kegiatan administrasi aktiva dan investasi. g. Melaksanakan program pengembangan komputerisasi di bidang akuntansi. h. Melaksanakan administrasi dan pengadaan Pertanian Inti Rakyat. i. Membina Sumber Daya Alam Manusia di bidang akuntansi. j. Berwewenang mengambil keputusan yang bersifat tidak prinsipil dan tidak menyimpang.

10. Bagian Umum

Tugas dan wewenangnya adalah : e. Melaksanakan tugas-tugas yang berhubungan dengan kesejahteraan karyawan staf dan tidak staf. f. Menyelesaikan peraturan-peraturan yang berkaitan dengan tenaga kerja, mengolah administrasi dan pendokumentasian agraria. g. Merumuskan kerjasama dan kebijakan pengamanan dijajaran perusahaan dan pengadaan hubungan kerjasama dengan aparat keamananpemerintah. h. Melaksanakan tugas-tugas lainnya yang ditetapkan Direksi.

11. Bagian SDM

Tugas dan wewenangnya adalah : a. Menyusun rencana jangka panjang dan jangka pendek bidang pendidikan, keselamatan dan kesejahteraan kerja dan pelayanan kesehatan. b. Merumuskan kebijakan program pengembangan SDM.

12. Bagian Pemasaran

Tugas dan wewenangnya adalah : Kristina NT. Tampubolon : Sistem Penyimpanan Arsip Pada PT. Perkebunan Nusantara III Medan, 2008 USU Repository © 2009 a. Menyusun rencana penjualan, melakukan proses penjualan serta mempersiapkan administrasi penjualan sebagaimana ketentuan dan peraturan yang berlaku. b. Melakukan monitoring persediaan komoditi dan produk baik di gudang, kebun pabrik industri hilir atau tangki penyimpanan kebun maupun instalasi perantara serta membuat laporan penjualan secara periodic sesuai dengan kebutuhan.

13. Bagian Pengadaan

Tugas dan wewenangnya adalah : a. Merumuskan pengadaan barang dan jasa yang diperlukan perusahaan yang pengadaannya harus melalui kantor Direksi dan unit produksi. b. Memberikan konsultasi dan bimbingan kepada unit-unit produksi mengenai pelaksanaan kebijakan-kebijakan di bidang barang dan jasa.

14. Bagian sekretariat Korporat

Tugas dan wewenangnya adalah : a. Mengurus menyelenggarakan rapat-rapat Direksi serta menerbitkan notulen rapat baik untuk kepentingan operasional maupun dokumentasi, termasuk mempersiapkan RUPS dan rapat-rapat Dewan komisaris. b. Mengatur tata tertib perusahaan sebagai bagian dari budaya kerja dan budaya perusahaan dan juga mengatur perusahaan, pemakaian fasilitas kantor Direksi, transportasi kantor Direksi.

15. Bagian sistem Pengendalian Intern SPI