Uji Validitas dan Reliabilitas

3.7.Pengolahan dan Analisis Data 3.6.1. Pengolahan Data Kegiatan pengolahan data dilakukan setelah semua data dikumpulkan kemudian data yang ada diedit dan diolah dengan menggunakan komputer.

3.6.2. Analisis Data

Dari data yang telah dikumpulkan dan diolah dengan menggunakan komputer. Analisis dilakukan secara bertahap yaitu :

1. Analisis Univariat

Untuk mengetahui distribusi masing-masing variabel dengan menggunakan tabel distribusi frekuensi. 2. Analisis Bivariat Untuk mengetahui pengaruh variabel independen terhadap dependen dilakukan uji statistik Exact fisher.

3.7. Uji Validitas dan Reliabilitas

Sebelum penyebaran kuesioner pada sampel penelitian, butir-butir pertanyaan pada kuesioner harus diuji validitas dan reliabilitas melalui uji Pearson Product Moment. Uji validitas menunjukkan sejauh mana skor atau nilai ataupun ukuran yang diperoleh benar-benar menyatakan hasil pengukuran atau pengamatan yang ingin diukur. Uji validitas dilakukan dengan mengukur korelasi antara masing-masing item pertanyaan dengan skor total variabel dengan nilai item corrected correlation pada analisis reability statistics. Jika nilai item correted correlation r tabel 0,361, maka nilai dinyatakan valid. Uji reliabilitas merupakan indeks yang menunjukkan sejauh mana suatu alat pengukur dapat dipercaya atau dapat diandalkan. Dalam penelitian ini teknik untuk menghitung indeks reliabilitas yait menggunakan metode Cronbach’s Alpha, yaitu menganalisis reliabilitas alat ukur dari satu kali pengukuran dengan ketentuan jika nilai r Cronbach’s Alpha r tabel 0,361, maka dinyatakan reliabel. Universitas Sumatera Utara Berdasarkan hasil pengujian terhadap 30 responden yang bukan bagian dari sampel dari penelitian atau PUS yang menggunakan KB di desa Saentis Kecamatan Percut Sei Tuan, diperoleh semua butir pertanyaan memenuhi persyaratan valid, karena nilai r hitung semua butir pertanyaan lebih besar dari r tabel = 0.361 pada taraf kepercayaan 5 α = 0,05 serta reliabel memenuhi persyaratan dengan nilai cronbach’s alpha lebih besar dari 0,80. Universitas Sumatera Utara

BAB 4 HASIL PENELITIAN

4.1 Gambaran Umum Lokasi Penelitian 41.1 Data Geografi Luas Desa Tanjung Rejo ± 3086 ha yang terdiri dari 13 Dusun dengan batas wilayah sebagai berikut: − Sebelah utara berbatasan dengan Selat Malaka − Sebelah selatan berbatasan dengan PTPN II Saentis − Sebelah barat berbatasan dengan Desa Tanjung Slamat − Sebelah timur berbatasan dengan Desa Percut Ketinggian tanah dari permukaan laut sekitar 0.5 meter dengan suhu udara rata-rata 33 C. Jarak Desa Tanjung Rejo dari pusat pemerintahan kecamatan 10 km dan jarak dari pusat pemerintahan kabupaten 50 km sedangkan jarak dari ibukota provinsi sekitar 20 km.

4.1.2 Gambaran Penduduk Tabel 4.1

Distribusi Penduduk Menurut Jenis Kelamin Jenis Kelamin n Laki-laki 4802 51,5 Perempuan 4519 48,5 Total 9321 100,0 Sumber : Profil Desa Tanjung Rejo Tahun 2009 Tabel 4.2 Distribusi Penduduk Menurut Kelompok Umur Kelompok Umur n 0 - 1 thn 180 2,0 1 - 5 thn 507 5,4 5 – 6 thn 359 4,0 7 – 5 thn 1915 20,5 16 – 21 thn 1128 12,1 22 – 59 thn 4715 50,5 60 tahun ke atas 517 5,5 Total 9321 100,0 Sumber : Profil Desa Tanjung Rejo Tahun 2009 Universitas Sumatera Utara

Dokumen yang terkait

Faktor-faktor Ketidakikutsertaan Pasangan Usia Subur menjadi Akseptor KB di Desa Bandar Klippa Kecamatan Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang

6 62 58

Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Pemilihan Kb Iud Pada Pasangan Usia Subur Di Desa Kedungwuni Kecamatan Kedungwuni Kabupaten Pekalongan Tahun 2010 - UDiNus Repository

0 0 2

BACA DULU cara membuka KTI Skripsi kode010

0 0 3

Faktor-Faktor yang Memengaruhi Keikutsertaan Wanita Pasangan Usia Subur Dalam Penggunaan Metode Kontrasepsi Jangka Panjang (MKJP) di Desa Mangga Dua Kecamatan Tanjung Beringin Tahun 2017

0 0 16

Faktor-Faktor yang Memengaruhi Keikutsertaan Wanita Pasangan Usia Subur Dalam Penggunaan Metode Kontrasepsi Jangka Panjang (MKJP) di Desa Mangga Dua Kecamatan Tanjung Beringin Tahun 2017

0 0 2

Faktor-Faktor yang Memengaruhi Keikutsertaan Wanita Pasangan Usia Subur Dalam Penggunaan Metode Kontrasepsi Jangka Panjang (MKJP) di Desa Mangga Dua Kecamatan Tanjung Beringin Tahun 2017

0 0 9

Faktor-Faktor yang Memengaruhi Keikutsertaan Wanita Pasangan Usia Subur Dalam Penggunaan Metode Kontrasepsi Jangka Panjang (MKJP) di Desa Mangga Dua Kecamatan Tanjung Beringin Tahun 2017

0 1 23

Faktor-Faktor yang Memengaruhi Keikutsertaan Wanita Pasangan Usia Subur Dalam Penggunaan Metode Kontrasepsi Jangka Panjang (MKJP) di Desa Mangga Dua Kecamatan Tanjung Beringin Tahun 2017 Chapter III VI

0 1 26

Faktor-Faktor yang Memengaruhi Keikutsertaan Wanita Pasangan Usia Subur Dalam Penggunaan Metode Kontrasepsi Jangka Panjang (MKJP) di Desa Mangga Dua Kecamatan Tanjung Beringin Tahun 2017

1 8 4

Faktor-Faktor yang Memengaruhi Keikutsertaan Wanita Pasangan Usia Subur Dalam Penggunaan Metode Kontrasepsi Jangka Panjang (MKJP) di Desa Mangga Dua Kecamatan Tanjung Beringin Tahun 2017

0 0 26