Data Kuantitatif Data Kualitatif

80

3.7.1 Data Kuantitatif

Data kuantitatif berupa data keterampilan menulis petunjuk siswa yang analisis dengan menggunakan teknik analisis statistik deskriptif yang bersifat menggambarkan kenyataan sesuai dengan data yang diperoleh untuk mengetahui keterampilan menulis petunjuk dengan menentukan mean, median, modus. Anali- sis tingkat keberhasilan dan ketuntasan belajar siswa setelah proses belajar me- ngajar dilakukan pada setiap siklus. Rumus yang digunakan adalah sebagai beri- kut ini. 1. Menentukan rata-rata kelas. xi = tanda kelas fi = frekuensi yang sesuai dengan xi Poerwanti 2008: 6.25 2. Menentukan median dianalisis dengan rumus: a. Untuk data ganjil n=ganjil b. Untuk data genap n=genap X = Nilai ke-n setelah diurutkan n = jumlah data Awalluddin 2008: 2.11 3. Menentukan modus dengan cara menentukan data yang frekuensinya ter- banyak Sudjana 2011: 108. 81 P= x 100 4. Menentukan persentase ketuntasan belajar secara klasikal, digunakan rumus: Muslich 2012: 162 Hasil penghitungan dikonsultasikan dengan kriteria ketuntasan belajar siswa yang dikelompokkan ke dalam 2 kategori yaitu tuntas dan tidak tuntas. Adapun kriteria tersebut dipaparkan dalam tabel berikut ini. Tabel 3.1 Kriteria Ketuntasan Belajar Kriteria Ketuntasan Kualifikasi Individual Klasikal ≥ 65 80 Tuntas 65 80 Tidak Tuntas KKM mata pelajaran Bahasa Indonesia SDN Purwoyoso 06 Semarang

3.7.2 Data Kualitatif

Data kualitatif berupa data hasil observasi aktivitas siswa, keterampilan guru, catatan lapangan, dan wawancara dalam pembelajaran menulis petunjuk melalui pendekatan saintifik dengan metode demonstrasi berbantuan multimedia power point yang dianalisis dengan mengorganisasikan, mengklasifikasikan ber- dasarkan aspek-aspek yang menjadi fokus analisis menurut kategori untuk mem- peroleh kesimpulan. Berikut penjabaran analisis data pada tiap variabel tersebut. 3.7.2.1 Data Keterampilan Guru Data keterampilan guru diambil saat kegiatan pembelajaran menulis petun- juk melalui pendekatan saintifik dengan metode demonstrasi berbantuan multime- dia power point sedang berlangsung. Untuk menentukan skor dalam 4 kategori, langkah-langkah yang ditempuh dijabarkan pada halaman selanjutnya. 82 1. Menentukan skor maksimal m dan skor minimal k 2. Menentukan median 3. Menentukan jarak interval 4. Membagi rentang skor menjadi 4 kategori sangat baik, baik, cukup, kurang Median = Poerwanti 2008 :6.9 Jarak interval i = Awalludin 2008: 1.45 Hasil penghitungan dikonsultasikan dengan kriteria tingkat keberhasilan keterampilan guru yang dikelompokkan ke dalam 4 kategori yaitu sangat baik, baik, cukup, kurang. Adapun kriteria tersebut dipaparkan dalam tabel berikut ini. Tabel 3.2 Kriteria Tingkat Keberhasilan Keterampilan Guru Skor Kategori 33,1 ≤ skor ≤ 40,0 Sangat baik 25,1 ≤ skor ≤ 33,0 Baik 17,1 ≤ skor ≤ 25,0 Cukup 10,0 ≤ skor ≤ 17,0 Kurang 3.7.2.2 Data Aktivitas Siswa Analisa data aktivitas siswa di ambil pada saat pembelajaran berlangsung. Untuk menentukan skor dalam 4 kategori, langkah-langkah yang ditempuh adalah sebagai berikut ini. a. Menentukan skor maksimal m dan skor minimal k b. Menentukan median c. Menentukan jarak interval d. Membagi rentang skor menjadi 4 kategori sangat baik, baik, cukup, kurang 83 Median = Poerwanti 2008 :6.9 Jarak interval i = Awalludin 2008: 1.45 Hasil penghitungan dikonsultasikan dengan kriteria tingkat keberhasilan ak- tivitas siswa yang dikelompokkan ke dalam 4 kategori yaitu sangat baik, baik, cu- kup, kurang. Adapun kriteria tersebut dipaparkan dalam tabel di bawah ini. Tabel 3.3 Kriteria Tingkat Keberhasilan Aktivitas Siswa

3.8 Indikator Keberhasilan