Analisis Materi Respon Jama’ah Terhadap Bimbingan Manasik Haji KBIH

Tabel 4.28 Prosentase penilaian responden pada tingkat pemahaman jamaah terhadap materi Tatacara Berhaji Tamattu, Ifrad, dan Qiran Sangat Setuju Setuju Cukup Setuju Tidak Setuju Sangat Tidak Setuju 30 58 12 Dari data yang didapat, menghasilkan suatu respon jamaah pada tingkat pemahaman jamaah terhadap materi Tatacara Berhaji Tamattu, Ifrad, dan Qiran yang diterima sebesar 58 responden menjawab setuju, 30 responden menjawab sangat setuju, dan 12 responden menjawab cukup setuju. e. ARMINA Arafah Muzdalifah dan Mina Dari populasi sebanyak 50 responden jamaah haji tahun 2013 yang diteliti, maka telah diperoleh hasil penelitiannya terhadap respon jamaah pada tingkat pemahaman jamaah terhadap materi ARMINA Arafah Muzdalifah dan Mina. Tabel 4.29 Prosentase penilaian responden pada tingkat pemahaman jamaah terhadap materi ARMINA Arafah Muzdalifah dan Mina Sangat Setuju Setuju Cukup Setuju Tidak Setuju Sangat Tidak Setuju 26 58 14 2 Dari data yang didapat, menghasilkan suatu respon jamaah pada tingkat pemahaman jamaah terhadap materi ARMINA Arafah Muzdalifah dan Mina yang diterima sebesar 58 responden menjawab setuju, 26 responden menjawab sangat setuju, 14 responden menjawab cukup setuju, dan 2 responden menjawab tidak setuju. f. Hikmah Haji Mabrur Dari populasi sebanyak 50 responden jamaah haji tahun 2013 yang diteliti, maka telah diperoleh hasil penelitiannya terhadap respon jamaah pada tingkat pemahaman jamaah terhadap materi Hikmah Haji Mabrur. Tabel 4.30 Prosentase penilaian responden pada tingkat pemahaman jamaah terhadap materi Hikmah Haji Mabrur Sangat Setuju Setuju Cukup Setuju Tidak Setuju Sangat Tidak Setuju 30 54 16 Dari data yang didapat, menghasilkan suatu respon jamaah pada tingkat pemahaman jamaah terhadap materi Hikmah Haji Mabrur yang diterima sebesar 54 responden menjawab setuju, 30 responden menjawab sangat setuju, dan 16 responden menjawab cukup setuju. g. Hukum-hukum Islam yang Berkaitan dengan Haji Dari populasi sebanyak 50 responden jamaah haji tahun 2013 yang diteliti, maka telah diperoleh hasil penelitiannya terhadap respon jamaah pada tingkat pemahaman jamaah terhadap materi Hukum-hukum Islam yang Berkaitan dengan Haji. Tabel 4.31 Prosentase penilaian responden pada tingkat pemahaman jamaah terhadap materi Hukum-hukum Islam yang Berkaitan dengan Haji Sangat Setuju Setuju Cukup Setuju Tidak Setuju Sangat Tidak Setuju 38 48 12 2 Dari data yang didapat, menghasilkan suatu respon jamaah pada tingkat pemahaman jamaah terhadap materi Hukum-hukum Islam yang Berkaitan dengan Haji yang diterima sebesar 48 responden menjawab setuju, 38 responden menjawab sangat setuju, 12 responden menjawab cukup setuju, dan 2 responden menjawab tidak setuju. h. Etika Jamaah Sebelum Selama Berhaji Dari populasi sebanyak 50 responden jamaah haji tahun 2013 yang diteliti, maka telah diperoleh hasil penelitiannya terhadap respon jamaah pada tingkat pemahaman jamaah terhadap materi Etika Jamaah Sebelum Selama Berhaji. Tabel 4.32 Prosentase penilaian responden pada tingkat pemahaman jamaah terhadap materi Etika Jamaah Sebelum Selama Berhaji Sangat Setuju Setuju Cukup Setuju Tidak Setuju Sangat Tidak Setuju 32 56 8 4 Dari data yang didapat, menghasilkan suatu respon jamaah pada tingkat pemahaman jamaah terhadap materi Etika Jamaah Sebelum Selama Berhaji yang diterima sebesar 56 responden menjawab setuju, 32 responden menjawab sangat setuju, 8 responden menjawab cukup setuju, dan 4 responden menjawab tidak setuju. i. Ziarah Ketempat-tempat Bersejarah Dari populasi sebanyak 50 responden jamaah haji tahun 2013 yang diteliti, maka telah diperoleh hasil penelitiannya terhadap respon jamaah pada tingkat pemahaman jamaah terhadap materi Ziarah Ketempat-tempat Bersejarah. Tabel 4.33 Prosentase penilaian responden pada tingkat pemahaman jamaah terhadap materi Ziarah Ketempat-tempat Bersejarah Sangat Setuju Setuju Cukup Setuju Tidak Setuju Sangat Tidak Setuju 38 52 10 Dari data yang didapat, menghasilkan suatu respon jamaah pada tingkat pemahaman jamaah terhadap materi Ziarah Ketempat- tempat Bersejarah yang diterima sebesar 52 responden menjawab setuju, 38 responden menjawab sangat setuju, 10 responden menjawab cukup setuju.

4. Analisis Metode

Didalam ini dijelaskan mengenai respon jamaah secara rinci, untuk metode yang digunakan oleh narasumber dalam penyampaian bimbingan materi manasik haji. Ini berarti pihak KBIH Darunnisa menggunakan metode dalam penyampaian materi bertujuan agar jamaah dapat dengan mudah menerima materi yang telah disampaikan dengan metode yang digunakan. Metode yang digunakan dalam penyampaian materi adalah: a. Metode ceramah Dari populasi sebanyak 50 responden jamaah haji tahun 2013 yang diteliti, maka telah diperoleh hasil penelitiannya terhadap respon jamaah pada metode ceramah yang digunakan dalam bimbingan manasik haji, seperti tertera pada tabel dibawah ini. Tabel 4.34 Prosentase penilaian responden terhadap metode ceramah yang digunakan dalam bimbingan manasik haji Sangat Setuju Setuju Cukup Setuju Tidak Setuju Sangat Tidak Setuju 36 52 12 Dari data yang didapat, menghasilkan suatu respon jamaah pada metode ceramah yang digunakan dalam bimbingan manasik haji yang diterima sebesar 52 responden menjawab setuju, 36 responden menjawab sangat setuju, dan 12 responden menjawab cukup setuju. b. Metode Praktek Dari populasi sebanyak 50 responden jamaah haji tahun 2013 yang diteliti, maka telah diperoleh hasil penelitiannya terhadap respon jamaah pada metode praktek yang digunakan dalam bimbingan manasik haji, seperti tertera pada tabel dibawah ini. Tabel 4.35 Prosentase penilaian responden terhadap metode praktek yang digunakan dalam bimbingan manasik haji Sangat Setuju Setuju Cukup Setuju Tidak Setuju Sangat Tidak Setuju 36 58 6 Dari data yang didapat, menghasilkan suatu respon jamaah pada praktek yang digunakan dalam bimbingan manasik haji yang diterima sebesar 58 responden menjawab setuju, 36 responden menjawab sangat setuju, 6 responden menjawab cukup setuju. c. Metode Dialog dan Tanya Jawab Dari populasi sebanyak 50 responden jamaah haji tahun 2013 yang diteliti, maka telah diperoleh hasil penelitiannya terhadap respon jamaah pada metode dialog dan tanya jawab yang digunakan dalam bimbingan manasik haji, seperti tertera pada tabel dibawah ini. Tabel 4.36 Prosentase penilaian responden terhadap metode dialog dan tanya jawab yang digunakan dalam bimbingan manasik haji Sangat Setuju Setuju Cukup Setuju Tidak Setuju Sangat Tidak Setuju 26 54 18 2 Dari data yang didapat, menghasilkan suatu respon jamaah terhadap metode dialog dan tanya jawab yang digunakan dalam bimbingan manasik haji yang diterima sebesar 54 responden menjawab setuju, 26 responden menjawab sangat setuju, 18 responden menjawab cukup setuju, dan 2 responden menjawab tidak setuju.

5. Analisis Media

Didalam ini dijelaskan mengenai respon jamaah secara rinci, untuk media yang digunakan dalam bimbingan manasik haji. Ini berarti pihak KBIH Darunnisa menggunakan media dalam penyampaian materi bertujuan agar jamaah dapat menerima materi dengan baik. Media yang digunakan dalam penyampaian materi adalah: a. Buku Pelatihan Manasik Dari populasi sebanyak 50 responden jamaah haji tahun 2013 yang diteliti, maka telah diperoleh hasil penelitiannya terhadap respon jamaah pada buku pelatihan manasik haji yang digunakan dalam bimbingan manasik haji, seperti tertera pada tabel dibawah ini. Tabel 4.37 Prosentase penilaian responden terhadap buku pelatihan manasik haji yang digunakan dalam bimbingan manasik haji Sangat Setuju Setuju Cukup Setuju Tidak Setuju Sangat Tidak Setuju 24 54 22 Dari data yang didapat, menghasilkan suatu respon jamaah terhadap buku pelatihan manasik haji yang diterima sebesar 54 responden menjawab setuju, 24 responden menjawab sangat setuju, dan 22 responden menjawab cukup setuju.