Tangki Penyimpanan Metilen Klorida CH Tangki Penyimpanan Natrium Hidroksida NaOH V-102 Tangki Penyimpanan Fosgen COCl Tangki Penyimpanan Piridin C Gudang Penyimpanan Bisfenol-a C

BAB V SPESIFIKASI PERALATAN

5.1 Tangki Penyimpanan Metilen Klorida CH

2 Cl 2 V-101 Fungsi : Menyimpan larutan CH 2 Cl 2 untuk kebutuhan 30 hari Bahan konstruksi : Carbon steel SA-212 Grade B Bentuk : Silinder vertikal dengan alas dan tutup ellipsoidal Jumlah : 1 unit Kapasitas : 16,3430 m 3 Ukuran : Silinder :  Diameter : 2,3603 m  Tinggi : 2,9503 m  Tebal : ¼ in Tutup :  Diameter : 2,3603 m  Tinggi : 0,5901 m  Tebal : ¼ in tutup bawah : ¼ in tutup atas

5.2 Tangki Penyimpanan Natrium Hidroksida NaOH V-102

Fungsi : Menyimpan larutan NaOH untuk kebutuhan 30 hari Bahan konstruksi : Carbon steel SA-212 Grade B Bentuk : Silinder vertikal dengan alas dan tutup ellipsoidal Jumlah : 1 unit Kapasitas : 373,6603 m 3 Ukuran : Silinder :  Diameter : 6,6990 m  Tinggi : 8,3738 m  Tebal : ½ in Tutup :  Diameter : 6,6990 m  Tinggi : 1,6748 m Universitas Sumatera Utara  Tebal : ½ in tutup bawah : ½ in tutup atas

5.3 Tangki Penyimpanan Fosgen COCl

2 V-103 Fungsi : Menyimpan gas COCl 2 untuk kebutuhan 30 hari Bahan konstruksi : Low alloy steel SA-353 Bentuk : Silinder vertikal dengan alas dan tutup ellipsoidal Jumlah : 1 unit Kondisi operasi : Temperatur : 25 o C Tekanan : 1 atm Kapasitas : 481,5025 m 3 Ukuran : Silinder :  Diameter : 7,2899 m  Tinggi : 9,1123 m  Tebal : ¾ in Tutup :  Diameter : 7,2899 m  Tinggi : 1,8225 m  Tebal : ¾ in tutup bawah : ½ in tutup atas

5.4 Tangki Penyimpanan Piridin C

5 H 5 N V-104 Fungsi : Menyimpan piridin katalis untuk kebutuhan 30 hari Bahan konstruksi : Carbon stell SA-212, Grade B Bentuk : Silinder vertikal dengan alas dan tutup ellipsoidal Jumlah : 1 unit Kondisi operasi : Temperatur : 25 o C Tekanan : 1 atm Kapasitas : 5,4275 m 3 Ukuran : Silinder :  Diameter : 1,4556 m  Tinggi : 1,8195 m Universitas Sumatera Utara  Tebal : 316 in Tutup :  Diameter : 1,4556 m  Tinggi : 0,3639 m  Tebal : 316 in tutup bawah : 316 in tutup atas

5.5 Gudang Penyimpanan Bisfenol-a C

15 H 16 O 2 F-101 Fungsi : Menyimpan bisfenol-a dalam kemasan plastik selama 7 hari Bahan konstruksi : Dinding dari beton dan atap dari seng Bentuk : Prisma segi empat beraturan Jumlah : 1 unit Kondisi operasi : Temperatur : 25 o C Tekanan : 1 atm Kapasitas : 314.808,6146 kg Tinggi gudang : 5 m Panjang gudang : 24 m Lebar gudang : 9 m

5.6 Blower I B-101